advertising
Situs Berita Online Indigo
Selasa, 6 Juni 2023
No Result
View All Result
  • Sumatera Utara
    • Humbahas
    • Samosir
    • Siantar
    • Simalungun
    • Taput
    • Toba Samosir
  • Regional
    • Bandung
    • Bekasi
    • Bogor
    • Jabodetabek
    • Jakarta
    • Tangerang
  • Riau
    • Siak
  • Kepulauan Riau
    • Batam
    • Kabupaten Bintan
    • Kabupaten Lingga
    • Tanjungpinang
    • Tanjungubun
  • Jawa Barat
    • Tasikmalaya
  • Serba-serbi
    • Entertainment
    • NGAKAK
    • NGETOP
    • Otomotif
    • Selebritis and Lifestyle
    • Sport
    • Tech
    • Teknologi
    • Travel
  • IGTV Online
Situs Berita Online Indigo
No Result
View All Result
Situs Berita Online Indigo
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Internasional
  • Medan
  • Batu Bara
  • Deliserdang
  • Samosir
  • Dairi
  • Sergai
  • Langkat
  • Jambi
  • Jawa Barat
  • Cirebon
  • Purwakarta
  • Kepulauan Riau
  • Batam
  • Bintan
  • Kabupaten Bintan
  • Kabupaten Lingga
  • Karimun
  • Kepulauan Anambas
  • Natuna
  • Lampung
  • Papua
  • Pertanian
  • Bandung
  • Bekasi
  • Bogor
  • Jabodetabek
  • Jakarta
  • Riau
  • Kampar
  • Pekan Baru
  • Humbahas
  • Karo
  • Labuhan Raya
Home Serba-serbi Entertainment

Daya Tarik Ekonomis Jeruk RGL

Indigonews.id by Indigonews.id
9 April 2019

Bengkulu | Indigonews – Indonesia merupakan negara tropis kaya berbagai jenis jeruk yang dapat dikembangkan mulai dari dataran rendah hingga dataran tinggi. Jeruk Rimau Gerga Lebong (RGL) merupakan salah satu produk hortikultura potensial di Provinsi Bengkulu. Merujuk data BPS, produksi nasional jeruk siam atau keprok di Indonesia pada 2017 sebanyak 2.165.183,8 ton dan pada 2018 sebesar 2.176.596,9 ton.

Jeruk RGL merupakan hasil persilangan jeruk manis (Citrus sinensis Osbeck) dan jeruk keprok (Citrus reticulta Blanco). Tanaman ini beradaptasi dengan baik di dataran tinggi dengan ketinggian 900 – 1.200 m dpl.

Ciri utama ukuran daun besar dan kaku serta kulit buah yang tebal. Karakteristik fisik jeruk RGL di antaranya berat per buah 173 – 347 gram, ketebalan kulit 0,4 – 0,5 cm. Warna kulit buah kuning orange dan warna daging buah orange. Sedangkan karakteristik kimia dari jeruk RGL di antaranya kadar gula 10,51% (12-16°Brix), kadar asam 0,92% dan kandungan vitamin C 18,34 mg/100 g.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kepala Bidang Hortikultura Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Bengkulu, Oni Aryani mengatakan prospek pengembangan jeruk RGL di Indonesia terutama di Provinsi Bengkulu sangat bagus, baik untuk pasar domestik maupun pasar ekspor. Jeruk RGL memiliki ukuran yang besar dan rasa yang manis segar, menjadikan jeruk ini sangat potensial untuk dikembangkan.

“Penampakan fisik jeruk RGL yang berwarna kuning oranye membuat jeruk varietas ini tidak kalah dengan jeruk impor dan diminati oleh masyarakat. Keunggulan dari jeruk varietas RGL adalah dapat berbuah sepanjang tahun dengan waktu pemanenan dua kali dalam satu tahun pada Mei, Juni, Juli atau pun Oktober, November, Desember,” tambah Oni.

Jeruk varietas RGL sudah ditetapkan sebagai varietas unggul nasional pada 2012, dengan SK No. 2087/Kpts/SA.120/6/2012. Program pengembangan jeruk RGL di Desa PAL VII, Kecamatan Bermani Ulu Raya, Kabupaten Rejang Lebong dimulai 2014. Luas lahan jeruk RGL di wilayah ini hingga awal tahun 2019 mencapai 200 hektare.

Ke depannya, lanjut Oni, kebun jeruk RGL di kabupaten Rejang Lebong akan diperluas menjadi 500 hektare sebagai salah satu upaya pemenuhan permintaan konsumen di dalam negeri.

Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Hortikultura Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Rejang Lebong, Ahmad Syafriansyah mengatakan saat ini terdapat tujuh kelompok tani yang menanam jeruk RGL di Desa PAL VII ini, di antaranya Kelompok Tani Citrun Mandiri I, Citrun Mandiri II, Citrun Mandiri III, Makariyo Utomo, Sidodadi, Mawar dan Maju Bersama.

“Ke semua kebun ini telah diregistrasi. Dengan registrasi ini diharapkan dapat memberikan jaminan mutu terhadap konsumen baik secara fisik, biologis ataupun kimiawi terhadap jeruk RGL yang akan dipasarkan,” ujar Ahmad.

Ahmad menerangkan, benih jeruk didapatkan dari Balai Penelitian Tanaman Jeruk dan Buah Subtropika (Balitjestro) dan diberikan secara gratis.

“Hingga saat ini, Balitjestro sudah memberikan bantuan benih jeruk RGL sebanyak 28 ribu pohon kepada tujuh kelompok tani di Desa PAL VII, dengan target total 48.000 pohon.” tambahnya.

Langgeng Satria, petani asal Desa PAL VII menjelaskan, jeruk RGL dapat dipanen sepanjang tahun. Dalam satu pohon, dapat menghasilkan 92 – 214 kg buah per tahunnya. Harga jeruk RGL di tingkat petani bervariasi, tergantung dengan grade yang diminta.

“Grade A dengan ukuran buah 3 – 4 buah per kg seharga Rp 17.500, grade B dengan ukuran buah 5 – 6 buah per kg seharga Rp 12.500, grade C dengan ukuran buah 7 – 8 buah per kg seharga Rp 7.500 dan grade D dengan ukuran buah 9 -10 buah per kg Rp 5000,” jelas Langgeng.

Jeruk RGL saat ini sudah dipasarkan ke Bengkulu, Lampung, Jakarta, Sumatera Selatan, Jambi dan Riau. Selain itu, dilakukan kerja sama dengan swasta sebesar 2 ton per hari. Jumlah tersebut terkadang belum bisa terpenuhi oleh petani di wilayah Rejang Lebong.

“Tantangan yang dihadapi saat ini adalah permintaan pasar terhadap jeruk RGL sangat tinggi tetapi produksi belum dapat mencukupi keseluruhan permintaan. Diharapkan produksi jeruk RGL 2 tahun ke depan dapat lebih meningkat,” lanjut Langgeng.

Kabupaten Rejang Lebong sendiri, papar Langgeng, akan mengembangkan lima lokasi sentra terdiri dari Bermani Ulu, Bermani Ulu Raya, Selupu Rejang, Sindang Kelingi dan Sindang Dataran dengan target pengembangan 1.000 hektare sehingga dapat memenuhi kebutuhan domestik dan diekspor ke luar negeri.

Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Hortikultura, Yasid Taufik sangat mengapresiasi komitmen dari petani jeruk di Provinsi Bengkulu, khususnya di Kabupaten Rejang Lebong untuk terus mengembangkan kawasan dan meningkatkan kapasitas produksi jeruk RGL.

“Pemerintah perlu berperan aktif untuk membina, memfasilitasi dan mempromosikan jeruk RGL sehingga secara bertahap dapat mengurangi impor jeruk,” ujar Yasid.

Saat ini kesadaran masyarakat terhadap mutu dan keamanan pangan telah meningkat. Ini menjadi tuntutan yang harus dipenuhi oleh para pelaku usaha hortikultura termasuk petani jeruk RGL. Pemahaman yang baik mengenai sistem jaminan mutu sangat diperlukan oleh para petani agar dapat meningkatkan kualitas mutu jeruk sehingga dapat bersaing dengan jeruk impor.

“Tampilan produk hortikultura segar yang baik dan bebas dari kerusakan eksternal merupakan salah satu atribut mutu yang sangat penting,” tambah Yasid.

Yasid menekankan konsistensi mutu melalui penerapan standardisasi produk dari hulu ke hilir. Proses dimulai dari tingkat produksi (Good Agricultural Practices), penanganan pascapanen (Good Handling Practices) pengolahan (Good Manufacturing Practices) dan di tingkat distribusi hingga produk sampai ke tangan konsumen.

Untuk memenuhi tuntutan konsumen terhadap konsistensi mutu, menurut Yasid, kegiatan pasca panen merupakan salah satu tahapan yang penting. Salah satu persyaratan negara pengimpor adalah _packing house_ yang telah teregistrasi. Produk segar yang dikeluarkan dari _packing house_ teregistrasi dianggap telah memenuhi aspek minimal yang dipersyaratkan dalam GAP.

“Oleh karena itu, diharapkan ke depannya petani jeruk RGL dapat memiliki packing house dan meregistrasinya agar dapat meningkatkan kualitas mutu dan daya saing jeruk RGL dengan jeruk impor serta meningkatkan peluang ekspor produk tersebut,” tutupnya. Dino’S

Tags: headline
ShareTweetSendShareSendPin

Related Posts

Ketua DPC IPK Deliserdang, Parmonangan Gultom SE saat menyerahkan piagam, Minggu (4/6).

Ketua DPD IPK Deliserdang, Parmonangan Gultom, Hadiri Undangan Kenaikan Sabuk PS Silsufu

5 Juni 2023

IGNews | Deliserdang - Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Pemuda Karya (IPK) Kabupaten Deliserdang, Parmonangan Gultom SE hadiri acara...

Burju Simatupang bersama rekan pengurus DPD SPRI Sumut, Senin (5/6).

Burju Simatupang Jabat Ketua DPD SPRI Sumut Priode 2023 – 2028

5 Juni 2023

IGNews | Medan - Dalam rangka menindak lanjuti surat keputusan Dewan Pimpinan Pusat Serikat Pers Republik Indonesia (DPP SPRI) Nomor:...

LAM dan PKT Kepri saat damainakan pihak yang berseteru, Jumat (2/6).

LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang

3 Juni 2023

IGNews | TPinang - Aksi pengeroyokan terhadap Wira Pratama seorang Satpam MC Donald dijalan Wiratno Tanjungpinang oleh pihak Pemuda Flores...

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023

IGNews | Simalungun - Setelah dilantik menjabat Bupati masa bakti 2021 - 2024 pada tanggal 24 April 2021, RHS tidak...

Discussion about this post

▶️ Populer Sepekan

▶️ Populer Sepekan

Tragis…!!! Toni Samosir Tewas Bersimbah Darah Ditengah Jalan

Nurhidayat Maju Bacaleg Disambut Hangat Tan Edi SH Ketua DPD Perindo Tanjungpinang

Daya Tarik Ekonomis Jeruk RGL

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang

Terkait Laporan Polisi ES Terhadap SM, Penyidik IPDA Syapfrizal Abdi Simarmata: Kita Akan Mengirimkan SP2HP

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

Tragis…!!! Toni Samosir Tewas Bersimbah Darah Ditengah Jalan

Nurhidayat Maju Bacaleg Disambut Hangat Tan Edi SH Ketua DPD Perindo Tanjungpinang

Daya Tarik Ekonomis Jeruk RGL

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang

Terkait Laporan Polisi ES Terhadap SM, Penyidik IPDA Syapfrizal Abdi Simarmata: Kita Akan Mengirimkan SP2HP

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

Regional Terkini

Warga Sidikalang saat diskusi peringati Hari Anti Tambang, Selasa (30/5).

Peringatan 17 Tahun Hari Anti Tambang Desa Bonian 30 Mei 2023

31 Mei 2023
Wadanpushidrosal, Laksamana Muda TNI Budi Purwanto saat menghadiri Latopsaurta Tahun 2023, Rabu (31/5).

Danpushidrosal Tutup Latopssurta Hidros 2023

31 Mei 2023
Bastian P Simanjuntak saat dilantik menjadi anggota DPRD DKI Jakarta PAW M Taufik, Rabu (31/5).

Bastian Simanjuntak Dilantik (PAW) Jabat DPRD DKI Jakarta Gantikan M Taufik

31 Mei 2023
Kabareskrim Polri, Komjen. Pol. Agus Andrianto saat konferensi pers, Jumat (26/5).

Kabareskrim ‘Warning’ Seluruh Jajaran Soal Politisi ‘Narkopolitik’ Jelang Pemilu 2024

29 Mei 2023
Forum wartawan MA saat pertemuan tolak pemilihan ketua Forwama abal abal, Sabtu (27/5).

Silaturahmi Wartawan MA Sepakat Tolak Forwama Versi Abal Abal

29 Mei 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Regional Terkini

Warga Sidikalang saat diskusi peringati Hari Anti Tambang, Selasa (30/5).

Peringatan 17 Tahun Hari Anti Tambang Desa Bonian 30 Mei 2023

31 Mei 2023
Wadanpushidrosal, Laksamana Muda TNI Budi Purwanto saat menghadiri Latopsaurta Tahun 2023, Rabu (31/5).

Danpushidrosal Tutup Latopssurta Hidros 2023

31 Mei 2023
Bastian P Simanjuntak saat dilantik menjadi anggota DPRD DKI Jakarta PAW M Taufik, Rabu (31/5).

Bastian Simanjuntak Dilantik (PAW) Jabat DPRD DKI Jakarta Gantikan M Taufik

31 Mei 2023
Kabareskrim Polri, Komjen. Pol. Agus Andrianto saat konferensi pers, Jumat (26/5).

Kabareskrim ‘Warning’ Seluruh Jajaran Soal Politisi ‘Narkopolitik’ Jelang Pemilu 2024

29 Mei 2023
Forum wartawan MA saat pertemuan tolak pemilihan ketua Forwama abal abal, Sabtu (27/5).

Silaturahmi Wartawan MA Sepakat Tolak Forwama Versi Abal Abal

29 Mei 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Cari Berita

No Result
View All Result

Cari Berita

No Result
View All Result
Aneh

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023
Aneh

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023

Pematang Siantar

Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

1 Juni 2023
Lapas Kelas IIA Pematangsiantar saat upacara Harla Pancasila, Kamis (1/6).

Lapas Kelas II A Pematangsiantar Giat Upacara Hari Lahir Pancasila 2023

1 Juni 2023
Mantan Ketua DPC Gerindra Kota Pematangsiantar dan juga anggota DPRD Kota Pematangsiantar, Netty Sianturi saat kegiatan reses pada tahun silam, Sabtu (27/5).

Dana Hibah Diduga Digolapkan Mantan Ketua DPC Gerindra Pematangsiantar

27 Mei 2023
Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).

Tunjukan Power dan Ego, Seorang Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar Gunakan Mobil Dinas dan Diduga Sengaja Copot Stiker Logo

22 Mei 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Pematang Siantar

Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

1 Juni 2023
Lapas Kelas IIA Pematangsiantar saat upacara Harla Pancasila, Kamis (1/6).

Lapas Kelas II A Pematangsiantar Giat Upacara Hari Lahir Pancasila 2023

1 Juni 2023
Mantan Ketua DPC Gerindra Kota Pematangsiantar dan juga anggota DPRD Kota Pematangsiantar, Netty Sianturi saat kegiatan reses pada tahun silam, Sabtu (27/5).

Dana Hibah Diduga Digolapkan Mantan Ketua DPC Gerindra Pematangsiantar

27 Mei 2023
Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).

Tunjukan Power dan Ego, Seorang Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar Gunakan Mobil Dinas dan Diduga Sengaja Copot Stiker Logo

22 Mei 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Simalungun

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023
Ketua DPW LP4 Sumut, Pahala Sihombing SE saat tinjau lapangan bersama penyidik Kejari Simalungun, Jumat (2/6).

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

2 Juni 2023
Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

1 Juni 2023
Lapas Kelas IIA Pematangsiantar saat upacara Harla Pancasila, Kamis (1/6).

Lapas Kelas II A Pematangsiantar Giat Upacara Hari Lahir Pancasila 2023

1 Juni 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Simalungun

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023
Ketua DPW LP4 Sumut, Pahala Sihombing SE saat tinjau lapangan bersama penyidik Kejari Simalungun, Jumat (2/6).

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

2 Juni 2023
Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

1 Juni 2023
Lapas Kelas IIA Pematangsiantar saat upacara Harla Pancasila, Kamis (1/6).

Lapas Kelas II A Pematangsiantar Giat Upacara Hari Lahir Pancasila 2023

1 Juni 2023
Lihat Selengkapnya ➧
Ketua DPW LP4 Sumut, Pahala Sihombing SE saat tinjau lapangan bersama penyidik Kejari Simalungun, Jumat (2/6).
Aneh

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

2 Juni 2023
Ketua DPW LP4 Sumut, Pahala Sihombing SE saat tinjau lapangan bersama penyidik Kejari Simalungun, Jumat (2/6).
Aneh

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

2 Juni 2023

Berita Terbaru

Ketua DPC IPK Deliserdang, Parmonangan Gultom SE saat menyerahkan piagam, Minggu (4/6).

Ketua DPD IPK Deliserdang, Parmonangan Gultom, Hadiri Undangan Kenaikan Sabuk PS Silsufu

5 Juni 2023
Burju Simatupang bersama rekan pengurus DPD SPRI Sumut, Senin (5/6).

Burju Simatupang Jabat Ketua DPD SPRI Sumut Priode 2023 – 2028

5 Juni 2023
LAM dan PKT Kepri saat damainakan pihak yang berseteru, Jumat (2/6).

LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang

3 Juni 2023

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Berita Terbaru

Ketua DPC IPK Deliserdang, Parmonangan Gultom SE saat menyerahkan piagam, Minggu (4/6).

Ketua DPD IPK Deliserdang, Parmonangan Gultom, Hadiri Undangan Kenaikan Sabuk PS Silsufu

5 Juni 2023
Burju Simatupang bersama rekan pengurus DPD SPRI Sumut, Senin (5/6).

Burju Simatupang Jabat Ketua DPD SPRI Sumut Priode 2023 – 2028

5 Juni 2023
LAM dan PKT Kepri saat damainakan pihak yang berseteru, Jumat (2/6).

LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang

3 Juni 2023

RHS Diduga Gagal Dua Tahun Jabat Bupati Simalungun

3 Juni 2023
Lihat Selengkapnya ➧

Berita Lainnya

Ketua DPW LP4 Sumut, Pahala Sihombing SE saat tinjau lapangan bersama penyidik Kejari Simalungun, Jumat (2/6).
Aneh

LP4 Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari Simalungun

2 Juni 2023

IGNews | Simalungun - Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Pengawasan Penyelenggara Publik (LP4) Sumatera Utara Laporkan Pangulu Nagori Bosar ke Kajari...

Read more
Doli Sianipar Ketua Tim  Kordinasi ganti rugi lahan jalan Tarutung - Sibolga bersama reporter Indigonews, Kamis (1/6).
Berita

Tim Besukan Fatimah Hutabarat Jemput Bola Dalam Penuntasan Ganti Rugi Jalan Tarutung – Sibolga

2 Juni 2023

IGNews | Medan - Tim besukan Wakil Ketua DPRD Tapanuli Utara, Fatimah Hutabarat SE yang juga Ketua DPD Partai Nasdem...

Read more
Nur hidayat bacaleg DPRD Kota Tanjungpinang saat bersama Tan Edi SH, selaku Ketua Dewan Pimpinan Daerah DPD Perindo Kota Tanjungpinang, Rabu (31/5).
Berita

Nurhidayat Maju Bacaleg Disambut Hangat Tan Edi SH Ketua DPD Perindo Tanjungpinang

2 Juni 2023

IGNews | Tanjungpinang - Kini menuju panggung politik tentu dihiasi dengan Partai Politik yang ada untuk mengikuti serta dalam pesta...

Read more
Jenazah Toni Samosir saat ditemukan bersimbah darah ditengah jalan, Kamis (1/6).
Aneh

Tragis…!!! Toni Samosir Tewas Bersimbah Darah Ditengah Jalan

1 Juni 2023

IGNews | Dairi - Tragis kematian Almarhum Toni Samosir (51) warga jalan Fraksi Siburabiura, Kelurahan Barang Beruh, Kecamatan Sidikalang, Kabupaten...

Read more
Dewan Pengawas Perumda Tirta Uli Pematangsiantar, Senin (22/5).
Aneh

Syamp Siadari Desak Oknum Dewan Pengawas Perumda Tirtauli Pematangsiantar Dicopot

1 Juni 2023

IGNews | Siantar - Pasca sidaknya Komisi II DPRD Kota Pematangsiantar ke kantor Perumda Tirtauli kota Pematangsiantar beberapa hari lalu,...

Read more
Lapas Kelas IIA Pematangsiantar saat upacara Harla Pancasila, Kamis (1/6).
Berita

Lapas Kelas II A Pematangsiantar Giat Upacara Hari Lahir Pancasila 2023

1 Juni 2023

IGNews | Siantar - Lapas Kelas IIA Pematangsiantar Kanwil Kemenkumham Sumut tepatnya dijalan Asahan KM 7, Nomor 8 Pematang Siantar,...

Read more
Load More

Situs Berita Online Indigo

© 2018-2021 Indigo News ID

wisata indonesia - destinasi wisata terpopuler Rotasi Asia - Berita Terkini Spot Wisata Danau Toba Terbaik destinasi wisata duniaBarak ID

Navigate Site

  • Redaksi
  • Pedoman
  • Privacy Policy
  • Terms

Follow Us

No Result
View All Result
  • Sumatera Utara
    • Humbahas
    • Samosir
    • Siantar
    • Simalungun
    • Taput
    • Toba Samosir
  • Regional
    • Bandung
    • Bekasi
    • Bogor
    • Jabodetabek
    • Jakarta
    • Tangerang
  • Riau
    • Siak
  • Kepulauan Riau
    • Batam
    • Kabupaten Bintan
    • Kabupaten Lingga
    • Tanjungpinang
    • Tanjungubun
  • Jawa Barat
    • Tasikmalaya
  • Serba-serbi
    • Entertainment
    • NGAKAK
    • NGETOP
    • Otomotif
    • Selebritis and Lifestyle
    • Sport
    • Tech
    • Teknologi
    • Travel
  • IGTV Online

© 2018-2021 Indigo News ID

wisata indonesia - destinasi wisata terpopuler Rotasi Asia - Berita Terkini Spot Wisata Danau Toba Terbaik destinasi wisata duniaBarak ID