IGNews | Medan – Kebaktian malam natal di Gereja HKBP Sidorame Resort Medan Timur berjalan hikmat diikuti ratusan jemaat dengan mematuhi protokol kesehatan (mencuci tangan, menggunakan masker dan menjaga jarak), Jumat (24/12/2021).
Natal yang berlagsung juga dijaga ketat dari TNI – Polri, Dinas Perhubungan beserta Kepling setempat.
Pdt. Pantas Parapat M.Th menggambil khotbah dari kitab Psalmen 147: 1 – 17 dengan topik Ende pujipujian di Debata Sitompa Sasudena (Nyanyian pujian bagi Tuhan sang pencipta).
Patauan reporter Indigonews, antusias jemaat saat mengikuti kebaktian dengan taat prokes, mulai kebaktian sampai akhir acara perayaan natal tidak ada gangguan terjadi. Robinsius Silalahi





Discussion about this post