IGNews | Jakarta – Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) kembali membuka kesempatan untuk para pemuda yang lulus SMP/ Sederata untuk mendaftar calon Tamtama Prajurit Karier TNI AL Gelombang II Tahun 2020 yang dibuka secara online mulai 1 – 22 September 2020. Adapun proses proses muli dari pendaftaran secara online: 1 – 22 September… Lanjutkan membaca TNI AL Buka Kesempatan Bagi Pemuda Indonesia Untuk Bergabung Menjadi Prajurit Tamtama Gelombang II
Kategori: Jabodetabek
Presiden Jokowi Ingatkan Daerah untuk Terus Kendalikan Penyebaran Covid- 19
IGNews | Istana – Presiden Joko Widodo mengingatkan pemerintah daerah agar tetap berhati-hati dalam mengendalikan sebaran pandemi Covid- 19 di daerahnya karena akan berpengaruh terhadap sebaran di seluruh Tanah Air. Presiden juga meminta daerah tidak terlena dengan angka positif Covid- 19 yang rendah dan tidak menganggap enteng pandemi ini, terutama setelah melihat laporan penambahan kasus… Lanjutkan membaca Presiden Jokowi Ingatkan Daerah untuk Terus Kendalikan Penyebaran Covid- 19
Kapushidrosal Terima Penghargaan “Alexander Dalrymple Award” dari Ukho
IGNews | Jakarta – Kepala Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkatan Laut (Kapushidrosal) Laksamana Muda TNI Dr. Ir. Harjo Susmoro S.Sos, SH, MH menerima penghargaan “Alexander Dalrymple Award 2020” dari The United Kingdom Hydrographic Office (UKHO) Inggris. Penghargaan ini diterima atas kinerja dan prestasi Kapushidrosal sebagai Chief Hydrographer Indonesia dalam mengembangkan Pushidrosal sebagai Lembaga hidrografi… Lanjutkan membaca Kapushidrosal Terima Penghargaan “Alexander Dalrymple Award” dari Ukho
Kapolri dan Panglima TNI Kunjungi Wisata Aquaculture Mangrove Banten
IGNews | Banten – Dalam rangka memanen hasil tambak dan penanaman bibit mangrove, Kapolri Jenderal Pol Idham Azis dan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengunjungi wisata Aquaculture Mangrove di Desa Ketapang, Kecamatan Mauk, Kabupaten Tangerang, Banten. Acara bertajuk Masyarakat Produktif Wujudkan Ketahanan Pangan merupakan tindak lanjut arahan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo untuk meningkatkan sinergitas… Lanjutkan membaca Kapolri dan Panglima TNI Kunjungi Wisata Aquaculture Mangrove Banten
Percepatan Pembangunan Tol Trans Sumatera dan Cisumdawu Dorong Pemulihan Ekonomi Nasional
IGNews | Istana – Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas bersama jajarannya untuk membahas percepatan proyek strategis nasional jalan tol, yaitu jalan tol Trans Sumatera dan jalan tol Cileunyi – Sumedang – Dawuan (Cisumdawu) di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (7/7/2020). Dalam pengantarnya, Presiden menjelaskan bahwa kedua jalan tol memiliki peran yang strategis, terutama dalam memberikan… Lanjutkan membaca Percepatan Pembangunan Tol Trans Sumatera dan Cisumdawu Dorong Pemulihan Ekonomi Nasional
Puluhan Ribu Anak di DKI Jakarta Kehilangan Hak Pendidikan
IGNews | Jakarta – Ketua Umum Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA), Aris Merdeka Sirait meminta kepada Katarina Gesang pelaksana tugas Dirjen Pendidikan Dasar dan Menengah Kemendikbud Republik Indonesia dan kepada Kepala Dinas Pendidikan Pemda DKI Jakarta serta kepada Sekda Pemda DKI Jakarta Berhentilah melakukan kebohongan publik khususnya kepada Anak anak. “Berkatalah jujur. Jangan bohongi… Lanjutkan membaca Puluhan Ribu Anak di DKI Jakarta Kehilangan Hak Pendidikan
Wisuda Taruna/i Akpol, Kapolri Tegaskan Jangan Lupa Bilang Tolong, Maaf dan Terima Kasih
IGNews | Jakarta – Kapolri, Jenderal Pol Idham Azis menghadiri wisuda taruna dan taruni Akademi Kepolisian. Dalam kesempatan tersebut, orang nomor satu di Polri itu mengingatkan meski lulus dengan pangkat perwira mereka tetap diharuskan menghormati para senior dan anggotanya. Jenderal Idham juga meminta untuk ingat tiga ilmu agar para perwira muda lulusan taruna Akpol itu tidak… Lanjutkan membaca Wisuda Taruna/i Akpol, Kapolri Tegaskan Jangan Lupa Bilang Tolong, Maaf dan Terima Kasih
Tinjau Kawasan Industri Batang, Presiden Jokowi: Buka Lapangan Kerja Sebanyak Banyaknya
IGNews | Istana – Presiden Joko Widodo meninjau Kawasan Industri Terpadu Batang dalam kunjungan kerjanya ke Jawa Tengah. Kawasan yang terletak di Desa Ketanggan, Kecamatan Gringsing, Kabupaten Batang tersebut dikembangkan selain untuk menjadi salah satu tumpuan pengembangan industri di Indonesia, juga memberi kesempatan kerja yang seluas luasnya bagi masyarakat setempat, Selasa (30/6/2020). “Kenapa kita buka… Lanjutkan membaca Tinjau Kawasan Industri Batang, Presiden Jokowi: Buka Lapangan Kerja Sebanyak Banyaknya
Pushidrosal Siap Songsong Implementasi TSS Selat Sunda dan Selat Lombok
IGNews | Jakarta – Pemerintah Indonesia telah mencatat sejarah sebagai Negara Kepulauan pertama yang menetapkan Traffic Separation Scheme (TSS) di Selat Sunda dan Selat Lombok, sebagai bagian dari Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI). Hal itu sesuai dengan Konvensi PBB tentang Hukum Laut (UNCLOS 1982) yang telah diadopsi oleh IMO dan akan mulai berlaku pada 1… Lanjutkan membaca Pushidrosal Siap Songsong Implementasi TSS Selat Sunda dan Selat Lombok
Komnas Perlindungan Anak Berbagi Kasih Dengan Anak Berkebutuhan Khusus
IGNews | Jakarta – Untuk meringankan beban sosial dan kebutuhan spesifik Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) akibat dari Virus Corona, Komisi Nasional Perlindungan Anak bersama EZY Pratama Foundation dan Komnas Anak TV “berbagi kasih” dan solidaritas dengan 40 Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) dari keluarga tidak mampu dan non panti ditengah tengah Indonesia sedang bergerak menghadapi Pandemi… Lanjutkan membaca Komnas Perlindungan Anak Berbagi Kasih Dengan Anak Berkebutuhan Khusus