INDIGONEWS – Presiden Prabowo Subianto resmi meluncurkan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) di Halaman Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (24/2/2025). “Peluncuran Danantara Indonesia hari ini memiliki arti yang sangat penting karena Danantara Indonesia bukan sekadar badan pengelola investasi melainkan harus menjadi instrumen pembangunan nasional yang akan mengoptimalkan cara kita mengelola kekayaan Indonesia” ucap Presiden.… Lanjutkan membaca Presiden Prabowo Resmi Luncurkan Danantara
Kategori: Fokus
BNN RI Menangkan Gugatan Praperadilan di PN Sekayu
INDIGONEWS – Badan Narkotika Nasional (BNN) melalui tim kuasa hukum yang dipimpin oleh Direktur Hukum Deputi Bidang Hukum dan Kerja Sama, Toton Rasyid bersama tim bantuan hukum berhasil memenangkan gugatan praperadilan Nomor: 1/ Pid.Pra/ 2025/ PN Sky yang digelar di Pengadilan Negeri Sekayu – Sumatera Selatan, Kamis silam (20/2/2025). Gugatan praperadilan diajukan oleh pemohon, Yuni… Lanjutkan membaca BNN RI Menangkan Gugatan Praperadilan di PN Sekayu
BNN RI Terima Delegasi Rusia, Bahas Penguatan Kerjasama Pencegahan dan Pembahasan Narkoba
INDIGONEWS – Kepala Badan Narkotika Nasional Republik Indonesia (BNN RI), Marthinus Hukom menerima kunjungan delegasi Rusia dalam rangka penguatan kerja sama dibidang pemberantasan narkotika di Gedung BNN, Cawang – Jakarta Timur, Selasa (25/2/2025). Kepala BNN beserta jajarannya menerima kehadiran Wakil Menteri Dalam Negeri Rusia, Zubov Igor, Kepala Kantor Sekretaris Negara Wakil Menteri Dalam Negeri Rusia,… Lanjutkan membaca BNN RI Terima Delegasi Rusia, Bahas Penguatan Kerjasama Pencegahan dan Pembahasan Narkoba
Lucu…!!! Baru 5 Hari Digrebek, Dadu Kopyok di Simpang Kongsi – Pancur Batu Kembali Beroperasi
INDIGONEWS – Judi dadu kopyok yang baru digrebek 5 hari silam, kini buka kembali dilokasi yang sama dijalan Simpang Kongsi, Desa Namo Bintang, Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deliserdang – Sumut. Aneh Kapolsek Pancur Batu dan jajaranya bukan menindaklanjuti instruksi Presiden Prabowo Subianto melalui Kapolri, Jenderal Listiyo Sigit Prabowo memberantas perjudian, tetapi pengrebekan seakan akan hanya… Lanjutkan membaca Lucu…!!! Baru 5 Hari Digrebek, Dadu Kopyok di Simpang Kongsi – Pancur Batu Kembali Beroperasi
Wapres Gibran Rakabuming Pantau Program MBG
INDIGONEWS – Sebagai wujud keseriusan Pemerintah dalam pelaksanaan program unggulan Presiden Prabowo Subianto, yaitu Makan Bergizi Gratis (MBG), Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming kembali memantau jalannya program MBG tersebut, yang kali ini dilaksanakan di SMK Negeri 48 Jakarta, Jumat (21/2/2025). Dalam peninjauan kali ini, Gibran mengingatkan bahwa standar gizi yang diberikan dalam menu MBG harus… Lanjutkan membaca Wapres Gibran Rakabuming Pantau Program MBG
Perbaharui MoU Bersama KPPU, Ini Harapan Ketua KPK…!!!
INDIGONEWS – KPK dan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) sepakat memperbarui nota kesepahaman (MoU) yang akan berakhir pada 27 April 2025. Kesepakatan tersebut dibahas dalam audiensi yang digelar di Gedung Merah Putih KPK – Jakarta, Senin (19/2/2025). Salah satu poin utama dalam pembaruan MoU ini adalah peningkatan kerja sama di bidang pencegahan korupsi, termasuk pertukaran… Lanjutkan membaca Perbaharui MoU Bersama KPPU, Ini Harapan Ketua KPK…!!!
Bambang Soesatyo: Beri Kesempatan Presiden Prabowo Wujudkan Kebijakan Ekonomi Berlandaskan Konstitusi
INDIGONEWS – Anggota DPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Wakil Ketua Umum KADIN Indonesia, Bambang Soesatyo mengajak seluruh elemen bangsa mendukung penuh kebijakan ekonomi yang diambil Presiden Prabowo Subianto dan memberinya kesempatan bekerja mewujudkan Asta Cita, Sabtu (22/2/2025). Kebijakan ekonomi Prabowo merupakan wujud nyata dari semangat ekonomi berlandaskan konstitusi. Dengan fokus pada… Lanjutkan membaca Bambang Soesatyo: Beri Kesempatan Presiden Prabowo Wujudkan Kebijakan Ekonomi Berlandaskan Konstitusi
Sekjen PDI P, Hasto Kristiyanto Resmi Ditahan KPK
INDIGONEWS – KPK menahan Hasto Kristiyanto, Sekretaris Jenderal PDI P, sebagai tersangka perintangan proses penyidikan terkait perkara suap Penetapan Pergantian Antar Waktu (PAW) Anggota DPR RI 2019 – 2024. Hasto diduga secara sengaja melakukan serangkaian proses perintangan penyidikan yang sedang dilakukan oleh KPK sehingga menyebabkan terhambatnya proses penegakan hukum, Kamis malam (21/2/2025 Dalam penanganan seluruh… Lanjutkan membaca Sekjen PDI P, Hasto Kristiyanto Resmi Ditahan KPK
AKBP. Janto Silaban, Kapolres Belawan Diduga Lindungi Mafia Penimbun Solar Subsidi
INDIGONEWS – Marak para mafia melakukan penimbunan BBM jenis minyak solar subsidi diwilayah hukum Polres Pelabuhan Belawan, diamana ada gudang besar dijadikan penimbunan solar bersubsidi adalah dijalan Pasar Lama, Labuhan Deli, atau disebut Gudang Kapur sepertinya tak tersentuh hukum, bahkan warga setempat beranggapan bahwa para mafia bebas dan tidak takut karena dilindungi oleh Kapolres dan… Lanjutkan membaca AKBP. Janto Silaban, Kapolres Belawan Diduga Lindungi Mafia Penimbun Solar Subsidi
Resmi Dilantik, Bupati Enos Lanjut ke Magelang dan Yudha Langsung Jalankan Tugas Wabup OKU Timur
INDIGONEWS – Bupati dan Wakil Bupati OKU Timur masa jabatan 2025 – 2030, Ir. H. Lanosin akrab disapa Enos dan HM Adi Nugraha Purna Yudha resmi dilantik Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan Jakarta. Kamis (20/2/2025). Enos – Yudha bersama 959 Kepala dan Wakil Kepala Daerah lainnya berkumpul di Tugu Monumen Nasional (Monas)… Lanjutkan membaca Resmi Dilantik, Bupati Enos Lanjut ke Magelang dan Yudha Langsung Jalankan Tugas Wabup OKU Timur