Sulbar – Operasi pasar bawang putih yang dihelat Kementerian Pertanian (Kementan) bekerjasama dengan importir dan Dinas Pertanian Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) di Kabupaten Mamuju dan Maneje diserbu pembeli. Operasi pasar yang bertempat di di Anjungan Pantai Manakara, Mamuju, dan Pasar Sentral Majene dimulai sejak pukul 07.30 WIT, Kamis (16/5/2019). Direktur Sayuran dan Tanaman Obat, Direktorat… Lanjutkan membaca Operasi Pasar Bawang Putih di Mamuju dan Majene Dipadati Pembeli
Kategori: Fokus
Bersihkan Sumut dari Korupsi, Pemprov Sumut Dukung Penuh KAD
Medan – Ketua Koordinasi dan Supervisi Pencegahan dan Penindakan Korupsi Terintegerasi Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Fitriyus menegaskan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut mendukung Komite Advokasi Daerah (KAD) Provinsi Sumut. KAD diyakini bisa membantu membersihkan Sumut dari korupsi. “Pemprov Sumut akan memberikan dukungan penuh kepada KAD agar ini cepat bekerja. Sebenarnya ini sudah terbentuk tahun lalu, tetapi… Lanjutkan membaca Bersihkan Sumut dari Korupsi, Pemprov Sumut Dukung Penuh KAD
Ratusan warga padati acara “Ramadhan Berbagi bersama Djarum Coklat”
Tasikmalaya – Acara Ramadhan berbagi bersama Djarum Coklat dilapangan Desa Cikukulu Kecamatan Karangnunggal berlangsung meriah dengan Ratusan warga turut hadir sekaligus menjadi peserta dalam kegiatan salah satu perusahaan rokok terkenal ini, sejumlah kegiatan yang digelar dalam kegiatan tersebut adalah bersih bersih masjid, pergelaran musik religi, kuliah tujuh menit oleh seorang penceramah, penjualan sembako murah, santunan… Lanjutkan membaca Ratusan warga padati acara “Ramadhan Berbagi bersama Djarum Coklat”
KNPI Labuhanbatu Gandeng 31 OKP Giat Safari Ramadhan Pemuda
Labuhanbatu – DPD KNPI Labuhanbatu silaturahmi bersama pimpinan Organisasi Kepemudaan se Kabupaten Labuganbatu yang digelar di Benz Cafe dengan agenda pembahasan terkait persiapan kegiatan safari ramadhan Pemuda Labuhanbatu. OKP yang turut serta hadir dalam acara silaturahmi terdiri dari Pemuda muhammadiyah, IKatan Pelajar Muhammadiyah, Nasyiatul Aisyiah, Himmah, IPA, APA, GPA, PMII, IPNU, BKPRMI, JPRMI, HMI, GMNI,… Lanjutkan membaca KNPI Labuhanbatu Gandeng 31 OKP Giat Safari Ramadhan Pemuda
Gubernur Bersama 8 Kepala Daerah Baru di Sumut Komitmen Cegah Korupsi
Medan – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi dan delapan kepala daerah baru di Sumut berkomitmen melakukan pencegahan korupsi terintegrasi. Hal itu ditandai dengan penandatanganan Komitmen Pencegahan Korupsi Terintegrasi bersama Komisi Pemberantasan Korupsi RI (KPK) di Aula Raja Inal Siregar, Kantor Gubernur, Jalan Diponegoro Nomor 30, Medan, Selasa (14/5/2019). Delapan kepada daerah yang ikut menandatangani… Lanjutkan membaca Gubernur Bersama 8 Kepala Daerah Baru di Sumut Komitmen Cegah Korupsi
Ketua KPK Sebut Pencapaian Bagus MCP Sumut Capai 72%
Medan – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia (RI) Agus Rahardjo menilai persentase Monitoring Centre for Prevention (MCP) Korupsi Provinsi Sumatera Utara (Utara) yakni sebesar 72% merupakan pencapaian yang bagus. Hal ini diutarakannya pada Konferensi Pers Rapat Koordinasi Pencegahan Korupsi Terintegrasi se-Provinsi Sumut bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia (RI), Selasa (14/5), di… Lanjutkan membaca Ketua KPK Sebut Pencapaian Bagus MCP Sumut Capai 72%
Pemprov Sumut Luncurkan Gerakan Sekolah Berintegritas
Medan – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melalui Dinas Pendidikan Provinsi Sumut meluncurkan Gerakan Sekolah Berintegritas di Aula Raja Inal Siregar lantai II Kantor Gubernur Sumut Jalan Diponegoro Nomor 30 Medan. Gerakan tersebut diluncurkan usai pelaksanaan Rapat Koordinasi Pencegahan Korupsi Terintegrasi se-Provinsi Sumut bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia (RI), Selasa (14/5/2019). Peluncuran… Lanjutkan membaca Pemprov Sumut Luncurkan Gerakan Sekolah Berintegritas
Dirjen FAO Minta Indonesia Berbagi Tips Pembanguan Pertanian dengan Negara Lain
Jepang – Direktur Jenderal organisasi pangan dan pertanian (Food and Agriculture / FAO), Jose Graziano da Silva, mengapresiasi berbagai keberhasilan Indonesia dalam pembangunan sektor pertanian. Hal ini sia sampaikan langsung kepada Menteri Pertanian (Mentan) RI Amran Sulaiman, saat sama-sama menghadiri Pertemuan Menteri Pertanian Negara-negara G20 (G20 Agriculture Minister Meeting – G20 AMM),10-12 Mei 2019, di… Lanjutkan membaca Dirjen FAO Minta Indonesia Berbagi Tips Pembanguan Pertanian dengan Negara Lain
Ramadhan dan Lebaran, Pasokan dan Harga Cabai Bawang di Sulawesi Barat Aman Terkendali
Sulbar – Memasuki Ramadhan, harga sejumlah bahan pokok khususnya cabai dan bawang di Sulawesi Barat (Sulbar) sempat diberitakan naik. Tercatat harga cabai merah keriting Rp 25 ribu kg dan bawang putih Rp 54 ribu per kg. “Kenaikan harga terjadi karena kurangnya pasokan dari Kabupaten Enrekang dan Pinrang. Beberapa waktu lalu wilayah ini terkena banjir sehingga… Lanjutkan membaca Ramadhan dan Lebaran, Pasokan dan Harga Cabai Bawang di Sulawesi Barat Aman Terkendali
Analis Benih Ujung Tombak Kemajuan Benih Nasional
Jawa Timur – Kebutuhan benih berkualitas menjadi tuntutan seiring dengan program swasembada pangan dan tren ekspor hortikultura. Tantangan dunia perbenihan umumnya terkait fluktuasi harga termasuk persaingan dengan produk benih dari luar negeri. Kebutuhan benih masing – masing daerah berbeda dikarenakan variasinya kondisi agroklimat tanah air. Tidak dapat dipungkiri, benih impor masih banyak ditemui di dalam… Lanjutkan membaca Analis Benih Ujung Tombak Kemajuan Benih Nasional