Forum BUMN Jawa Barat Resmi Dibentuk

Bandung (Indigonews) – Forum Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Jawa Barat resmi dibentuk. Forum yang diinisiasi oleh Gubernur Jabar, Ridwan Kamil ini beranggotakan 30 BUMN yang berkantor pusat maupun yang memiliki proyek di Jabar. Kesepakatan pembentukan forum BUMN Jabar dilakukan di Ruang Rapat Papandayan Gedung Sate, Rabu (21/11/2018), dan dipimpin langsung oleh Gubernur Ridwan Kamil… Lanjutkan membaca Forum BUMN Jawa Barat Resmi Dibentuk

Menteri Amran Bangun Museum Pertanian, Ini Tujuannya

Bogor (Indigonews) – Keseriusan Kementerian Pertanian (Kementan) menjadikan Museum Tanah sebagai Icon kota Bogor, memang tidak diragukan lagi. Terbukti hari ini, Rabu (21/11/2018) di sela waktu sebelum rapat terbatas di Istana Bogor, Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meninjau Museum Tanah yang sekaligus calon Museum Pertanian. Didampingi oleh Kepala Pusat Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian… Lanjutkan membaca Menteri Amran Bangun Museum Pertanian, Ini Tujuannya

Warga Desak Kemenhumham Hadirkan Pengadilan Negeri di Samosir

Samosir (Indigonews) – Jarak tempuh dari Kabupaten Samosir ke Kantor Pengadilan Negeri di Balige Kabupaten Tobasa yang cukup jauh, membuat masyarakat Samosir harus mengeluarkan biaya banyak jika mengikut persidangan, mulai dari biaya perongkosan sampai biaya akomodasi membebani mereka hingga Jutaan Rupiah setiap mengikuti persidangan. Tidak dapat dipungkiri, hal itu menjadi salah satu beban berat jika… Lanjutkan membaca Warga Desak Kemenhumham Hadirkan Pengadilan Negeri di Samosir

HM JPBI UINSU Adakan Rapat Kerja Perdana

Medan (Indigonews) – Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris (HM JPBI) melangsukan rapat kerja di Aula PUSBINSA UINSU, Rabu (21/11/2018). Dalam acara tersebut dihadiri oleh Ketua Senat Mahasiswa Tarbiyah Arif Lubis, Wakil Ketua 5 Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Syahnan Afriansyah. Dalam sambutannya Ketua HM JPBI Rizky Ananda mengatakan bahwa setelah sekian lama terbentuk baru kali… Lanjutkan membaca HM JPBI UINSU Adakan Rapat Kerja Perdana

Wakil Bupati Tasikmalaya Kukuhkan Tim Penanggulangan Bencana Longsor dan Banjir Culamega dan Cipatujah

Tasikmalaya (Indigonews) – Apel serah terima Penanganan Bencana Alam Banjir dan Longsor (PBABL) untuk percepatan pembangunan dan perbaikan paska bencana yang terjadi di Kecamatan Cipatujah, Karangnunggal dan Culamega bertempat di Lapangan PGRI Culamega, Rabu (21/11/2018). Hadir pada kesempatan tersebut Wakil Bupati Tasikmalaya H. Ade Sugianto, Dandim 0612 Tasikmalaya, Danlanud Wiriadinata Tasikmalaya, Kapolres Tasikmalaya, para Kepala… Lanjutkan membaca Wakil Bupati Tasikmalaya Kukuhkan Tim Penanggulangan Bencana Longsor dan Banjir Culamega dan Cipatujah

Krisan Tomohon Berpeluang Ekspor, Kuasai Pasar Dunia

Sulut (Indigonews) – Krisan merupakan tanaman berbunga dari suku Asteraceae yang terdiri dari jenis krisan spray dan krisan standart. Bunga krisan tidak hanya indah dari warnanya namun juga unggul karena keberagaman varietasnya sehingga menjadikan salah satu bunga potong yang banyak diminati oleh konsumen. Nilai plus bunga krisan adalah aromanya yang khas lembut sehingga bisa ditambahkan dalam… Lanjutkan membaca Krisan Tomohon Berpeluang Ekspor, Kuasai Pasar Dunia

Diduga Proyek “Mark Up” Rehap dan Pemagaran Gedung Workshop Taput Selama 3Tahun Capai 450juta Penghamburan Anggaran

Taput (Indigonews) – Sangat di pertanyakan proyek pemagaran dan perbaikan Gedung Workshop sebagai tempat penyimpanan asset dan alat-alat berat Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara yang berada di Silangit Kecamatan Siborongborong. Kejanggalan proyek yang selama 3 tahun berturut turut tersebut bahkan diduga terjadinya mark up atau penghamburan anggaran yang jelas jelas setiap tahun adanya proyek bak anggaran… Lanjutkan membaca Diduga Proyek “Mark Up” Rehap dan Pemagaran Gedung Workshop Taput Selama 3Tahun Capai 450juta Penghamburan Anggaran

Kapolrestabes Medan Hadiri Diskusi Cipayung Plus Medan

Medan (Indigonews) – Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr Dadang Hartanto, SH, SIK, MSi menghadiri acara Diskusi Cipayung Plus Kota Medan diruangan Sumatera Room Hotel Soechi jalan Cirebon no 76A Medan,Senin 19 November 2018. Kegiatan ini dengan Tema Membangun Sinergitas Mahasiswa Kota Medan Dalam Bingkai Kebangsaan. Diskusi Cipayung plus kota medan dihadiri oleh Kasat intel Polrestabes… Lanjutkan membaca Kapolrestabes Medan Hadiri Diskusi Cipayung Plus Medan

Jalankan Amanat Presiden, Kementan Genjot Investasi Pertanian

Jakarta (Indigonews) – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan ada dua hal yang harus menjadi perhatian untuk menguatkan ekonomi Indonesia. Yang pertama, menggalakkan kembai kinerja ekspor, dan kedua membuka seluas-luasnya iklim investasi di dalam negeri. “Perlu juga saya ingatkan kepada kita semua, dua hal penting, yakni ekspor dan investasi, ini akan menguatkan ekonomi kita,” kata Jokowi… Lanjutkan membaca Jalankan Amanat Presiden, Kementan Genjot Investasi Pertanian

Sekda Jabar Pimpin Upacara Peringatan Hari Bakti Pekerjaan Umum

Jabar (Indigonews) – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat, Iwa Karniwa menjadi Inspektur Upacara pada peringatan Hari Bakti Pekerjaan Umum ke-73 tahun dan membuka Pekan Olahraga antar instansi bidang pekerjaan umum tingkat provinsi di Halaman Kantor Dinas Pemukiman dan Perumahan Provinsi Jawa Barat, Senin (19/11/2018). Iwa menuturkan Hari Bakti Pekerjaan Umum yang diperingati setiap tanggal… Lanjutkan membaca Sekda Jabar Pimpin Upacara Peringatan Hari Bakti Pekerjaan Umum