INDIGONEWS – Pertemuan Menteri Luar Negeri dan Menteri Pertahanan Indonesia – Australia (2 + 2) digelar di Canberra. Forum strategis ini menandai momentum penting dalam memperkuat kerja sama pertahanan dan diplomasi kedua negara, Kamis (28/8/2025). Wakil Perdana Menteri sekaligus Menteri Pertahanan Australia, Richard Marles menyampaikan apresiasi atas kehadiran Menteri Pertahanan Republik Indonesia, Sjafrie Sjamsoeddin dan… Lanjutkan membaca Menhan Bersama Menlu Bertemu Wakil Perdana Menteri Australia
Kategori: Internasional
Menhan Hadiri Jamuan Makan Malam Dubes KBRI Canberra
INDIGONEWS – Menhan RI, Sjafrie Sjamsoeddin menghadiri jamuan makan malam bersama Dubes, staf KBRI Canberra, dan mahasiswa Indonesia di Wisma KBRI. Acara ini menjadi momentum mempererat silaturahmi sekaligus meneguhkan semangat kebangsaan untuk kemajuan Indonesia, Rabu (27/8/2025). Menhan menyampaikan apresiasi atas dedikasi staf KBRI dalam melayani dan melindungi WNI, serta menekankan peran strategis perwakilan Indonesia di… Lanjutkan membaca Menhan Hadiri Jamuan Makan Malam Dubes KBRI Canberra
Menhan Hadiri 2 + 2 Foreign and Defence Ministers’ Meeting serta Defence Ministers’ Meeting
INDIGONEWS – Menteri Pertahanan RI, Sjafrie Sjamsoeddin tiba di Canberra – Australia dan disambut dengan jajar kehormatan serta diterima secara resmi oleh perwakilan Pemerintah Australia, Rabu (27/8/2025). Kunjungan kerja ini dilaksanakan untuk menghadiri 2 + 2 Foreign and Defence Ministers’ Meeting serta Defence Ministers’ Meeting (DMM) Indonesia – Australia. Forum tingkat tinggi tersebut menjadi momentum… Lanjutkan membaca Menhan Hadiri 2 + 2 Foreign and Defence Ministers’ Meeting serta Defence Ministers’ Meeting
Presiden Instruksikan Perpanjang Misi Airdrop Bantuan Kemanusiaan di Gaza
INDIGONEWS – Presiden RI, Prabowo Subianto mengarahkan perpanjangan misi airdrop bantuan kemanusiaan ke Gaza sebagai wujud komitmen pemerintah untuk menjangkau lebih banyak warga terdampak, seiring dengan penetapan status bencana kelaparan di Gaza oleh PBB. Sebagai tindak lanjut, pesawat Hercules C- 130 A- 1343 ketiga diberangkatkan dari Lanud Halim Perdanakusuma, dengan membawa 26 personel tambahan Satgas… Lanjutkan membaca Presiden Instruksikan Perpanjang Misi Airdrop Bantuan Kemanusiaan di Gaza
Wamenhan Terima Kunjungan Komandan US INDOPACOM
INDIGONEWS – Wakil Menteri Pertahanan Republik Indonesia, Donny Ermawan Taufanto menerima kunjungan kehormatan Komandan United States Indo – Pacific Command (US INDOPACOM), Admiral Samuel Paparo Jr di kantor Kementerian Pertahanan – Jakarta, Senin (25/8/2025). Kunjungan ini memperkuat kerja sama pertahanan Indonesia – Amerika Serikat di kawasan Indo-Pasifik serta menegaskan kesiapan militer Amerika Serikat untuk berpartisipasi… Lanjutkan membaca Wamenhan Terima Kunjungan Komandan US INDOPACOM
Ini Strategi Suksesnya Aquabike dan F1 Powerboat Ditengah Mepetnya Waktu Persiapan
INDIGONEWS – Meski persiapannya hanya berlangsung sepekan, dua event internasional Aquabike World Championship dan F1 Powerboat 2025 yang berlangsung di Balige, Kabupaten Toba – Sumut berjalan sukses. Disela waktunya mendampingi Menpora Dito Ariotedjo pada hari Jumat (22/8/2025) sore, Bupati Toba Effendi Sintong P Napitupulu menyampaikan strategi suksesnya pelaksanaan dua event tersebut. Menurut Bupati Toba, dalam… Lanjutkan membaca Ini Strategi Suksesnya Aquabike dan F1 Powerboat Ditengah Mepetnya Waktu Persiapan
F1 Powerboat Promosikan Danau Toba jadi Wisata Olahraga
INDIGONEWS – Pagelaran event F1 Powerboat 2025 dan Aquabike menjadi momentum mempromosikan Danau Toba menjadi tujuan wisata olahraga. Hal ini disampaikan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo saat hadir menyaksikan F1 Powerboat di Venue Lapangan Sisingamangaraja XII di Balige, Kabupaten Toba – Sumut, Jumat (22/8/2025). Sebelumnya, beliau yang turut didampingi Wakil Gubernur Sumut, Surya… Lanjutkan membaca F1 Powerboat Promosikan Danau Toba jadi Wisata Olahraga
Satgas Garuda Merah Putih II Masuki Hari ke- 8 Penugasan di Yordania
INDIGONEWS – Memasuki hari ke- 8 penugasan di Yordania, Satgas Garuda Merah Putih II terus mengemban amanah kemanusiaan bagi masyarakat Gaza melalui operasi udara. Hingga misi ini berjalan lancar berkat semangat pengabdian dan kekompakan seluruh personel, Kamis (21/8/2025). Dibalik kelancaran tersebut, tenaga kesehatan berperan sebagai garda terdepan dalam menjaga kesiapan dan kesehatan tim. Mulai dari… Lanjutkan membaca Satgas Garuda Merah Putih II Masuki Hari ke- 8 Penugasan di Yordania
Puncak Kemerdekaan ke- 80 RI Semarak di Danau Toba Sekaligus Ceremony Aquabike 2025
INDIGONEWS – Suasana di Danau Toba terasa lebih meriah dari biasanya. Bertepatan dengan peringatan ke- 80 tahun kemerdekaan Republik Indonesia, ribuan masyarakat tumpah ruah di Balige untuk mengikuti dan menyaksikan rangkaian acara babak final Aquabike World Championship yang sekaligus menjadi bagian dari perayaan nasional, Minggu (17/8/2025). Tepat pukul 10.17 Wib, seluruh aktivitas dihentikan sejenak untuk… Lanjutkan membaca Puncak Kemerdekaan ke- 80 RI Semarak di Danau Toba Sekaligus Ceremony Aquabike 2025
Dunia Berduka…!!! Paus Fransiskus Meninggal Dunia Usia 88 Tahun
INDIGONEWS – Paus Fransiskus meninggal dunia pada usia 88 tahun pada hari Senin pagi (21/4/2025) pukul 07.35 waktu Roma. Hal ini diumumkan oleh Kardinal Kevin Farrell, Kamerlengo Vatikan, pemegang wewenang administratif Vatikan saat Takhta Suci kosong. “Pada pukul 07.35 pagi ini, Uskup Roma, Fransiskus, telah kembali ke rumah Bapa. Seluruh hidupnya diabdikan untuk melayani Tuhan… Lanjutkan membaca Dunia Berduka…!!! Paus Fransiskus Meninggal Dunia Usia 88 Tahun