IGNews | TPinang – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV (Danlantamal IV) Tanjungpinang, Laksamana Pertama TNI Indarto Budiarto SE, M.Han pimpin langsung acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Karimun (Danlanal TBK), Letkol Laut (P) Puji Basuki SE, M.Tr.Hanla, MM yang berlangsung di Lobby Bawah Mako Lantamal IV jalan… Lanjutkan membaca Letkol Laut (P) Puji Basuki Resmi Jabat Komandan Lanal Tanjung Balai Karimun
Kategori: Karimun
Polres Karimun, Gelar Patroli Skala Besar Pengamanan Malam Takbiran
IGNews | Karimun – Polres Karimun Polda Kepri Gelar Patroli Skala Besar dimasa Operasi Ketupat Seligi 2021 pada malam Takbiran digelar Apel Gabungan Patroli Berskala besar dalam rangka melakukan pengamanan di Malam Idul Fitri 2021 atau takbiran, Rabu (12/05/2021). Apel digelar dilapangan Apel Sarja Arya Racana Polres Karimun Polda Kepri dengan Jumlah Personel Gabungan sebanyak… Lanjutkan membaca Polres Karimun, Gelar Patroli Skala Besar Pengamanan Malam Takbiran
Kapolres Karimun Didampingi Dandim 0317/ Tbk dan Pjs Danlanal Tbk Cek Pos PAM dan Posyan
IGNews | Karimun – Kapolres Karimun, AKBP Muhammad Adenan SIK bersama Dandim 0317 Tbk dan Pjs Danlanal Tbk melaksanakan pengecekan dan peninjauan Spam dan Posyan sekaligus pemberian bingkisan kepada personel yang bertugas pengamanan di Pos Ops Ketupat Seligi 2021, Jumat (7/5/2021). Dalam pelaksanaan Operasi Ketupat Seligi 2021, Polres Karimun Polda Kepri mendirikan 5 Pos Terpadu… Lanjutkan membaca Kapolres Karimun Didampingi Dandim 0317/ Tbk dan Pjs Danlanal Tbk Cek Pos PAM dan Posyan
Hutan Terbakar di Teluk Uma, Prajurit Lanal Tanjung Balai Karimun Berjuang Padamkan Sijago Merah
IGNews | TBKarimun – Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Karimun (Lanal Tanjung Balai Karimun) mengerahkan prajuritnya untuk membantu memadamkan kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di Kelurahan Teluk Uma samping Komplek Griya Praja KecamatanTebing Karimun Kepri, dua hari yang lalu. Kebakaran hutan seluas kira kira 10 hektar itu awalnya terlihat sekitar pukul 18.30Wib di… Lanjutkan membaca Hutan Terbakar di Teluk Uma, Prajurit Lanal Tanjung Balai Karimun Berjuang Padamkan Sijago Merah
Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian Lantik Dewi Kumalasari Jadi Ketua TP PKK Kepri dan Gubernur Kepri
IGNews | Jakarta – Hj. Dewi Kumalasari MPd yang merupakan istri Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad secara resmi dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Kepri. Pelaksanaan pelantikan dilakukan di Kementerian Dalam Negeri dan langsung dilantik oleh Ketua Umum TP PKK Pusat Tri Tito Karnavian, Kamis (25/2/2021). Dewi Kumalasari menggantikan Mery Isdianto… Lanjutkan membaca Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian Lantik Dewi Kumalasari Jadi Ketua TP PKK Kepri dan Gubernur Kepri
Ketua BG AM Yakin Ansar – Marlin Pemimpin Pro Rakyat Kepri
IGNews | TPinang – Proses pemilihan Gubernur Kepri yang berujung di MK tetap memenangkan pasangan Ansar Ahmad – Marlin Agustina sebagai peraih suara terbanyak Pilkada 9 Desember 2021 Silam. Amri Zubir selaku Ketua Tim Barisan Perjuangan Ansar – Marlin (BG AM) mengatakan gugatan ke MK hasil Pilkada hal biasa terjadi dalam demokrasi. Perbedaan pendapat dan… Lanjutkan membaca Ketua BG AM Yakin Ansar – Marlin Pemimpin Pro Rakyat Kepri
KBN Desa Jang Binaan Lanal TBK Resmi Disahkan Danlantamal IV Tanjungpinang
IGNews | TB Karimun – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV (Danlantamal IV) Tanjungpinang, Laksamana Pertama TNI Indarto Budairto SE, M.Han meresmikan Kampung Bahari Nusantara (KBN) binaan Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Karimun (Lanal TBK) yang berlangsung di Pantai Tungku Desa Jang KecamatanMoro Kabupaten Karimun, Jumat (22/01/2021). Kedatangan Danlantamal IV di Desa Jang… Lanjutkan membaca KBN Desa Jang Binaan Lanal TBK Resmi Disahkan Danlantamal IV Tanjungpinang
Lanal Tanjung Balai Karimun Terima Kunker Danlantamal IV
IGNews | TBKarimun – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) IV Tanjungpinang, Laksamana Pertama TNI Indarto Budiarto SE, M.Han didampingi oleh Ketua Korcab IV DJA I Ny. Helena Indarto Budiarto melaksanakan kunjungan kerja (kunker) ke Lanal Tanjung Balai Karimun (Lanal TBK), Kamis (21/1/2021). Kunjungan kerja kali ini Danlantamal IV akan meresmikan Kampung Bahari Nusantara… Lanjutkan membaca Lanal Tanjung Balai Karimun Terima Kunker Danlantamal IV
6 Tersangka Pemilik Sabu Ditangkap Ditresnarkoba Polda Kepri
IGNews | Batam – Dit Resnarkoba Polda Kepri berhasil ungkap kasus narkotika di wilayah Karimun dan Kota Batam, hal ini diungkapkan Kabid Humas Polda Kepri KOMBES POL Harry Goldenhardt S, SIK, M.Si dan Diresnarkoba Polda Kepri KOMBES POL Muji Supriyadi SH, SIK, MH, Sabtu (15/11/2020). “Kejadian bermula pada Sabtu tanggal 15 November 2020, pukul 18.00Wib… Lanjutkan membaca 6 Tersangka Pemilik Sabu Ditangkap Ditresnarkoba Polda Kepri
Kamijo Lingga Bersama Relawan S1nergi dan 2HRS Laksanakan Pelatihan Menuju SDM Unggul
IGNews | Kepri – Demi terciptanya Sumber Daya Manusia (SDM) unggul, relawan S1nergi Paslon Gubernur Kepri, Soerya Repationo – Iman Sutiawan bersama relawan 2HRS Paslon Bupati Lingga, Riki Syolihin – Raja Supri gandeng Kamijo Lingga akan laksanakan pelatihan instalasi listrik kepad masyarakat Kabupaten Lingga. Awal kegiatan diwacanakan bertempat di Kecamatan Katang Bidare dengan jumlah peserta 5… Lanjutkan membaca Kamijo Lingga Bersama Relawan S1nergi dan 2HRS Laksanakan Pelatihan Menuju SDM Unggul