Walikota Tanjungpinang vs Jurnalis…!!! Ketua DPRD Tegaskan Akan Gunakan Hak Interpelasi

Karikatur upaya mengkerdilkan profesi jurnalis oleh Walikota Tanjungpinang, Kamis (1/7).

IGNews | TPinang – Ketua DPRD Kota Tanjungpinang, Yuniarti Pustoko Weni menyesalkan sikap Walikota Tanjungpinang, Hj. Rahma SIP yang acuh terhadap jurnalis bahkan belakangan diduga membuat statmen atau pernyataan yang mencederai hak dan kebebasan pers. Menurut Politisi handal Partai PDI Perjuangan, Yuniarti Pustoko Weni menjelaskan sesuai UU No 40 Tahun 1999 seharusnya Walikota, Rahma sebagai pejabat… Lanjutkan membaca Walikota Tanjungpinang vs Jurnalis…!!! Ketua DPRD Tegaskan Akan Gunakan Hak Interpelasi

Jelang HUT Bhayangkara ke- 75, Polres Barelang Laksanakan Tabur Bunga dan Ziarah Makam Pahlawan

Polres Barelang tabur bunga dimakam pahlawan, Selasa (29/6).

IGNews | Batam – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke- 75 tahun 2021, Polresta Barelang Polda Kepri menghadiri Upacara Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Bulang Gebang, Batu Aji Kota Batam dan Tabur Bunga dilaut dari dermaga Dit Polair Polda Kepri Sekupang, yang berlangsung sederhana dan khidmat, Selasa (29/6/2021). Upacara tabur bunga didua tempat tersebut… Lanjutkan membaca Jelang HUT Bhayangkara ke- 75, Polres Barelang Laksanakan Tabur Bunga dan Ziarah Makam Pahlawan

Pernyataan Sikap APIP Terkait Statmen Walikota Tanjungpinang

Insan pers se- Kota Tanjungpinang saat konsolidasi, Jumat (25/6).

IGNews | TPinang – Aliansi Peduli Insan Pers (APIP) Kota Tanjungpinang menggelar konsolidasi dan membangun komunikasi bersama insan pers untuk menentukan langkah langkah dalam menyikapi statmen Walikota Tanjungpinang, Hj. Rahma SIP. Tengku Azhar salah seorang yang ikut tergabung dalam spontanitas APIP Kota Tanjungpinang pada pertemuan menegaskan akan meneruskan dan melanjutkan perjuangan atas statmen atau pernyataan… Lanjutkan membaca Pernyataan Sikap APIP Terkait Statmen Walikota Tanjungpinang

Polresta Barelang Gelar Vaksinasi Serentak Dalam Rangka HUT Bhayangkara dan Pengecekan Posko PPKM

Kapolres Barelang dampingi Kapolda Kepri bersama Gubernur dan rombongan saat tinjau vaksinasi, Sabtu (26/6).

IGNews | Batam – Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke- 75, Polresta Barelang melaksanakan vaksinasi di wilayah hukum Polresta Barelang bertempat di 3 titik vaksinasi secara serentak, Sabtu (26/6/2021). Untuk di wilayah hukum Polresta Barelang Kota Batam ada tiga lokasi pelaksanaan vaksinasi antara lain di Sport Hall Temenggung Abdul Jamal dengan target 3.000 orang dan… Lanjutkan membaca Polresta Barelang Gelar Vaksinasi Serentak Dalam Rangka HUT Bhayangkara dan Pengecekan Posko PPKM

Ketua Galaksi Provinsi Kepri Tepis Pernyataan Kades Mensanak

Ketua Galaksi Kepri, Zulkipli dan surat Ispektorat bebas temuan, Sabtu (26/6).

IGNews | Lingga – Kepala Desa yang dilaporkan ke Aparat Penegak Hukum Kabupaten Lingga oleh Galaksi menjadi perbincangan hangat ditengah tengah masyarakat. Zulkipli, Ketua Gabungan Lembaga Anti Korupsi (Galaksi) Provinsi Kepri menjelaskan bahwa surat bebas temuan oleh Inspektorat Kabupaten Lingga dengan alasan uang yang diduga hasil penyimpangan pelaksanaan ADD/DD telah dikembalikan kembali oleh Kepala Desa… Lanjutkan membaca Ketua Galaksi Provinsi Kepri Tepis Pernyataan Kades Mensanak

Jelang Latihan Armada Jaya XXXIX, Lantamal IV Gelar Doa Bersama

Personil Lantamal IV saat mengikuti doa bersama, Jumat (25/6).

IGNews | TPinang – Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IV Tanjungpinang menggelar acara doa bersama jelang Latihan Armada Jaya XXXIX Tahun 2021 yang berlangsung di Mesjid Hajar Aswad bagi umat Muslim dan bagi umat Nasrani di Aula Denma Mako Lantamal IV jalan Yos Sudarso No.1 Batu Hitam Tanjungpinang Kepri, Jumat siang (25/6/2021). Acara doa… Lanjutkan membaca Jelang Latihan Armada Jaya XXXIX, Lantamal IV Gelar Doa Bersama

Wakil Bupati Lingga Buka Rapat Forum SKPD Tahun 2021

Wakil Bupati Lingga, Niko Wesha Pawelloy saat buka rapat Forum SKPD, Kamis (24/6).

IGNews | Lingga – Wakil Bupati Lingga, Niko Wesha Pawelloy membuka rapat Forum SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) penyusunan rencana kerja Kabupaten Lingga Tahun 2021 – 2026 di ruang rapat Kantor Bappeda Kabupaten Lingga, Kamis (24/6/2021). Dalam sambutannya, Neko menegaskan bahwa penyusunan rencana kerja haruslah sesuai dengan visi – misi Kepala Daerah khususnya dalam upaya… Lanjutkan membaca Wakil Bupati Lingga Buka Rapat Forum SKPD Tahun 2021

Mizan Taufik Modal Segudang Pengalaman, Siap Bertarung Pilkades Temiang

Mizan Taufik, Mantan Kepala Desa Temiang periode 2009 - 2015, Kamis (24/6).

IGNews | Lingga – Pemilihan Kepala Desa serentak se- Kabupaten Lingga, Provinsi Kepri semakin hangat diperbincangkan masyarakat. Mizan Taufik dengan sejuta pengalaman dan modal sudah pernah menjadi Kepala Desa masa bakti 2009 – 2015, tergerak hatinya maju kembali mencalonkan diri sebagai Calon Kepala Desa Temiang, Kecamatan Temiang Pesisir, Kabupaten Lingga. Semasa menjabat Kepala Desa, Mizan… Lanjutkan membaca Mizan Taufik Modal Segudang Pengalaman, Siap Bertarung Pilkades Temiang

Insan Pers Bergelora, Penyataan Walikota Tanjungpinang Terkesan Arogansi

Insan pers menyerahkan pernyataan sikap di depan Kantor Walikota Tanjungpinang, Rabu (23/6).

IGNews | TPinang – Sejumlah insan pers di Tanjungpinang berkoordinasi untuk menyikapi atas sikap dugaan Arogansi oleh Walikota Tanjungpinang, Hj. Rahma SIP kerap mengatakan, bahwa dirinya selalu disudutkan wartawan media online. Bukan itu saja bahkan Walikota Tanjungpinang juga mengancam akan menghentikan kerjasama media dan tidak akan membayarkan kerjasama media, hal itu dikatakan Walikota yang dilansir… Lanjutkan membaca Insan Pers Bergelora, Penyataan Walikota Tanjungpinang Terkesan Arogansi

P APBD Tahun 2021, Diskominfo Lingga Upayakan Peningkatan Anggaran Publik

Kabid Informasi dan Publikasi Diskominfo Kabupaten Lingga, Firman S, ST, Selasa (22/6).

IGNews | Lingga – Dinas Kominfo dan Informatika Kabupaten Lingga bagian Informasi dan Publikasi akan berupaya mengusulkan peningkatan angaran publikasi pada pembahasan angaran perubahan Kabupaten Lingga Tahun 2021. Hal tersebut disamapaikan Plt. Kepala Lingga, Izumadilah melalui Kepala Bidang (Kabid) Informasi dan Publikasi, Firman S. ST saat diwawancara langsung diruang kerjanya, Selasa (22/6/2021). “Kita akan upayakan… Lanjutkan membaca P APBD Tahun 2021, Diskominfo Lingga Upayakan Peningkatan Anggaran Publik