IGNews | Batam – Satgas TPPO Polda Kepri periode tanggal 5 Juni 2023 sampai dengan 18 Juni 2023 kembali berhasil menggagalkan pemberangkatan Pekerja Imigran secara Non Prosedural yang akan diberangkatkan ke Negara Timur Tengah, Minggu (18/6/2023). Wakasatgas TPPO 1 Dirreskrimum Polda Kepri, Kombes. Pol. Adip Rojikan SIK, MH menjelaskan bahwa “Dari 6 kasus kembali diungkap… Lanjutkan membaca Satgas TPPO Polda Kepri Kembali Berhasil Gagalkan Pengiriman Calon PMI Ilegal Menuju Negara Timur Tengah
Kategori: Kepulauan Riau
Seorang Pimpred Media Online di Kepri Mendapat Intimidasi Diduga Suruhan Perusahaan Milik Anak Pejabat
IGNews | Kepri – Belum lama ini salah satu Media Online dapat perlakuan intimidasi dan ancaman terkait beritanya dan diminta untuk dihapus oleh anak buah perusahaan Asphalt Mixing Plant (AMP) yang beralamat di Desa Temburun Kabupaten Kepulauan Anambas – Kepri. Hal tersebut diakui pimpinan redaksi Newsajaddetik.com, Rohadi kepada reporter Indigonews, Senin (12/6/2023). Karena merasa dirinya sudah… Lanjutkan membaca Seorang Pimpred Media Online di Kepri Mendapat Intimidasi Diduga Suruhan Perusahaan Milik Anak Pejabat
Ditresnarkoba Polda Kepri Ungkap Penemuan Kokain di Anambas
IGNews | Batam – Dalam rangka memberantas peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika dan obat atau bahan berbahaya (narkoba) Polda Kepri gelar konferensi pers ungkap kasus penemuan dan pengembangan narkotika jenis kokain yang ditemukan di Kabupaten Kepulauan Anambas di Media Center Bidhumas Polda Kepri. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kasubbid Penmas AKBP. Mukharom, KBO Ditresnarkoba KOMPOL.… Lanjutkan membaca Ditresnarkoba Polda Kepri Ungkap Penemuan Kokain di Anambas
LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang
IGNews | TPinang – Aksi pengeroyokan terhadap Wira Pratama seorang Satpam MC Donald dijalan Wiratno Tanjungpinang oleh pihak Pemuda Flores beberapa hari yang lalu, menempuh jalan damai secara Adat Melayu. Perdamaian dilakukan para Tokoh Pemuda Melayu Lingga, Hulubalang dan Tokoh Lembaga Adat Melayu (LAM) setelah mengelar pertemuan Adat di Gedung LAM Kota Tanjungpinang. Membahas peristiwa… Lanjutkan membaca LAM dan PKF Damaikan Peristiwa Pengeroyokan di Tanjungpinang
Nurhidayat Maju Bacaleg Disambut Hangat Tan Edi SH Ketua DPD Perindo Tanjungpinang
IGNews | Tanjungpinang – Kini menuju panggung politik tentu dihiasi dengan Partai Politik yang ada untuk mengikuti serta dalam pesta demokrasi nanti setiap Partai pasti mempunyai visi dan misi untuk kemajuan Negeri ini. Nurhidayat adalah putra asal pulau penyengat yang kini menjadi bakal calon legislatif Bacaleg dari Partai Perindo yang siap bersaing di Bacalon DPRD… Lanjutkan membaca Nurhidayat Maju Bacaleg Disambut Hangat Tan Edi SH Ketua DPD Perindo Tanjungpinang
Sikawati Perjuangkan Lapangan Bola Desa Batu Ampar
IGNews | Anambas – Sepak bola adalah salah satu olahraga yang banyak di minati di Negeri ini termasuk juga Desa Batu Ampar, kecamatan Kute Siantan, Kabupaten Anambas – Kepri. Dengan harapan besar agar sepak bola di bangkitkan karena masyarakat Anambas yakin masih banyak lagi potensi yang bisa di gali contoh Ramadhan Sananta anak Lingga yang… Lanjutkan membaca Sikawati Perjuangkan Lapangan Bola Desa Batu Ampar
1.471 Gram Kokain Berhasil Diamankan Ditresnarkoba Polda Kepri
IGNews | Batam – Ditresnarkoba Polda Kepri berhasil menggagalkan aksi penyelundupan narkotika jenis kokain seberat 1.471 gram. Dalam penindakan tersebut, diamankan 3 orang tersangka berinisial S alias F, AH dan MHF. Hal tersebut disampaikan oleh Kabid Humas Polda Kepri, Kombes. Pol. Jansen Avitus Panjaitan SIK, MH, Selasa (23/5/2023). Jansen menjelaskan penangkapan ini bermula dari operasi… Lanjutkan membaca 1.471 Gram Kokain Berhasil Diamankan Ditresnarkoba Polda Kepri
Terbaring di Rumah Sakit Tanpa BPJS, Ozil Diselamatkan Jamkesda
IGNews | Kepri – Ozil Oktapianda masih berumur 2 tahun lebih warga Dusun Dua Tukul, Desa Pasir Panjang, Kecamatan Bakung Serumpun, Kabupaten Lingga – Kepri saat ini dirawat di Rumah Sakit Raja Ahmad Tabib – Kota Tanjung Pinang kini dapat tenang terbaring menerima tawaran, karena telah mendapat kartu Jamkesda yang diupayakan Fauzan merupakan reporter Indigonews… Lanjutkan membaca Terbaring di Rumah Sakit Tanpa BPJS, Ozil Diselamatkan Jamkesda
Terkait Rumor Lahan Pulau Potoh, Surat Tanah Warga Telah Diambil Aparat Desa
IGNews | Bintan – Masih belum jelas siapa yang membeli lahan di Pulau Potoh, Desa Kelong yang sempat viral di media masa. Pemerintah Desa Kelong, Kecamatan Bintan Pesisir, Kabupaten Bintan – Kepri masih gencar gencarnya melakukan ganti rugi terhadap tanah masyarakat yang berada di Pulau Potoh. Salah seorang warga kampung Pulau Kecil, yang diminta oleh… Lanjutkan membaca Terkait Rumor Lahan Pulau Potoh, Surat Tanah Warga Telah Diambil Aparat Desa
2.328 Butir Ekstasi Bersama MJ Berhasil Diamankan Polda Kepri
IGNews | Batam – Direktorat Reserse Narkoba Polda Kepri melakukan pemusnahan barang bukti narkotika jenis ekstasi dari kasus tindak pidana narkoba yang terjadi di wilayah Kota Batam Provinsi Kepulauan Riau berdasarkan Laporan Polisi Nomor: LP-A/ 34/ IV/ 2023/ SPKT. Ditresnarkoba/ Polda Kepulauan Riau, tanggal 14 April 2023 dengan jumlah tersangka 1 orang. Kegiatan pemusnahan dipimpin… Lanjutkan membaca 2.328 Butir Ekstasi Bersama MJ Berhasil Diamankan Polda Kepri