IGNews | TPinang – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) IV Tanjungpinang Laksamana Pertama TNI Indarto Budiarto SE, M.Han melepas peserta latihan Gladi Tugas Tempur (glagaspur) Tingkat III / L3 Lantamal IV Semester II TA. 2020, bertempat melalui upacara militer di Dermaga Yos Sudarso Markas Komando (Mako) Lantamal IV Jl. Yos Sudarso No.1 Batu… Lanjutkan membaca Danlantamal IV Lepas Peserta Latihan Glagaspur TK III / L3
Kategori: Kepulauan Riau
Mahasiswa Lingga Galang Donasi Bantu Korban Kebakaran
IGNews | Lingga – Mahasiswa Kabupaten Lingga turut merasakan kesedihan atas musibah kebakaran yang menghanguskan rumah warga Desa Pasir Panjang. Untuk menggalang dana bantuan sosial, Mahasiswa turun kejalanan dalam rangka membentuk open donasi untuk membantu korban kebakaran di Desa Pasir Panjang, Kecamatan Bakung Serumpun, Kabupaten Lingga, Provinsi Kepri, Minggu (19/7/2020). “Yang kita ketahui kebakaran itu… Lanjutkan membaca Mahasiswa Lingga Galang Donasi Bantu Korban Kebakaran
Lanal Ranai Terima Limpahan KRI Yos Sudarso- 353 Tangkap 2 KIA Vietnam
IGNews | Natuna – TNI Angkatan Laut Kembali berhasil menangkap Kapal Ikan Asing (KIA) yang melakukan pencurian ikan di perairan Indonesia, tepatnya di perairan Pulau Laut sekitar 20 Nautical Mile (NM) Utara Pulau Sekatung, salah satu pulau terluar di Indonesia yang berada di wilayah Kabupaten Natuna. Penangkapan 2 KIA berbendera Vietnam dengan nomor lambung BV… Lanjutkan membaca Lanal Ranai Terima Limpahan KRI Yos Sudarso- 353 Tangkap 2 KIA Vietnam
Jelang Glagaspur L3 Terpadu Uji Kesiapan Unsur BKO Guskamla I
IGNews | Batam – Dalam rangka jelang latihan Gladi Tugas Tempur (Glagaspur) tingkat III (L3) Terpadu Koarmada I TA. 2020, unsur yang Bawah Komando Operasi (BKO) Gugus Keamanan Laut Komando Armada (Guskamla Koarmada) I yang akan dilibatkan kegiatan tersebut melaksanakan uji kesiapan unsur. Salah satunya KRI Imam Bonjol-383 (KRI IBL) yang dikomandani oleh Letkol Laut… Lanjutkan membaca Jelang Glagaspur L3 Terpadu Uji Kesiapan Unsur BKO Guskamla I
Kakuwil Lantamal IV Melalui Vicon Ikuti Rapat Rrkonsiliasi Terpadu Kemhan/ TNI
IGNews | TPinang – Kepala Keuangan Wilayah Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Kakuwil Lantamal) IV Kolonel Laut (S) G. Haryono M.Akt, Ak.CA melalui video conference (vicon) mengikuti rapat Rekonsiliasi Terpadu Semester I TA 2020 Tingkat Wilayah Kemeterian Pertahanan/TNI di ruang kerja Kakuwil di Mako Lantamal IV Jl. Yos Sudarso No.1 Batu Hitam Tanjungpinang Kepri, Jumat… Lanjutkan membaca Kakuwil Lantamal IV Melalui Vicon Ikuti Rapat Rrkonsiliasi Terpadu Kemhan/ TNI
Danlanal TBK Tingkatkan Budi Daya Rumput Laut Untuk Ketahanan Pangan
IGNews | Karimun – Dalam rangka Penilaian Pembinaan Potensi Maritim (Binpotmar) Kreatif Semester I Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Karimun (Danlanal TBK) Letkol Laut (P) Mandri Kartono MM bersama Tim penilaian dari Spotmar Mabesal melaksanakan verifikasi lapangan terhadap petani rumput laut di Desa Jang Moro Karimun Kepri, Kamis (16/7/2020). Danlanal TBK mengatakan “Kujungan… Lanjutkan membaca Danlanal TBK Tingkatkan Budi Daya Rumput Laut Untuk Ketahanan Pangan
Melalui Vicon…!!! Danlantaml IV Ikuti Rakor Progres Investigasi
IGNews | TPinang – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) IV Tanjungpinang, Laksamana Pertama TNI Indarto Budiarto SE, M.Han melalui video conference (vicon) mengikuti rapat koordinasi Progress Investasi di Provinsi Kepri dan Batam yang berlangsung di ruang kerja Danlantamal IV Jl. Yos Sudarso Batu Hitam Tanjungpinang Kepri, Jumat (17/7/2020). Rapat Progres Investasi tersebut dipimpin… Lanjutkan membaca Melalui Vicon…!!! Danlantaml IV Ikuti Rakor Progres Investigasi
Tim Gabungan F1QR Kaormada I Gagalkan Penyeludupan 38,4Kg Sabu dan 40.000 Butir Ekstasi
IGNews | TPinang – Tim Gabungan Fleet One Quick Response (F1QR) Komando Armada (Koarmada) I berhasil menggagalkan penyelundupan Narkotika jenis sabu-sabu seberat 38,4 Kg dan 40.000 butir pil ekstasi di Perairan Utara Lagoi Binta Utara Kepri, Kamis (16/7/2020). Hal tersebut disampaikan Pangkoarmada I Laksamana Muda TNI Ahmadi Heri Purwo SE, MM yang didampingi oleh Komandan… Lanjutkan membaca Tim Gabungan F1QR Kaormada I Gagalkan Penyeludupan 38,4Kg Sabu dan 40.000 Butir Ekstasi
Jelang OPS Patuh 2020, Satlantas Polres Lingga Sosialisasi Kamseltibcar Lantas Kepada Pelajar SMP
IGNews | Lingga – Dalam rangka menyambut Ops patuh 2020, Dikyasa Satlantas Polres Lingga menggelar kegiatan sosialisasi keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran berlalu lintas (Kamseltiblancar) dan Adaptasi kebiasaan baru kepada para pelajar baru masuk sekolah dimasa pandemi Covid- 19 di tahun ajaran 2020 – 2021. Bertempat kegiatan halaman Sekolah Menengah Pertama (SMPN. 2) Dabo Kecamatan… Lanjutkan membaca Jelang OPS Patuh 2020, Satlantas Polres Lingga Sosialisasi Kamseltibcar Lantas Kepada Pelajar SMP
Satuan Samapta Polres Lingga Giatkan Patroli Sepeda
IGNews | Lingga – Untuk menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat tetap kondusif, Satuan Satsamapta Polres Lingga menggiatkan patroli sepeda di wilayah hukumn Polres Lingga, Rabu (15/7/2020). Patroli sepeda tidak hanya dipusatkan pada satu tempat saja. Dalam patroli dialogis ini, anggota Satsamapta menyambangi beberapa lokasi seperti tempat keramaian, pasar, perbankan, pemukiman penduduk dan perkantoran. Patroli tersebut… Lanjutkan membaca Satuan Samapta Polres Lingga Giatkan Patroli Sepeda