IGNews | Siak – Memperingati hari Bhayangkara ke- 75 Tahun 2021, Kepolisian Resor (Polres) Siak menggelar bakti sosial donor darah. Dalam kegiatan kemanusiaan itu, terkumpul sebanyak 106 kantong darah. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Gerung Serbaguna Endra Dharmalaksana Polres Siak, dihadiri langsung oleh Kapolres Siak, AKBP Gunar Rahadiyanto SIK, MH didampingi Kabag Sumda Polres Siak Kompol… Lanjutkan membaca Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke- 75, Polres Siak Gelar Donor Darah
Kategori: Riau
Polri Bertindak Secara Profesional, Kabid Humas Polda Riau: Itu Wajib Hukumnya Bagi Setiap Personel
IGNews | PBaru – Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Riau, Kombes Pol Sunarto menegaskan setiap anggota Polisi di Bumi Lancang Kuning wajib bertindak profesional dalam menjalankan tugas tugasnya sebagai pengayom masyarakat. Termasuk di antaranya profesional dalam memberikan pelayanan kepada publik. “Setiap anggota Polda Riau wajib profesional menjalankan tugas-tugasnya. Termasuk paling utama itu profesional… Lanjutkan membaca Polri Bertindak Secara Profesional, Kabid Humas Polda Riau: Itu Wajib Hukumnya Bagi Setiap Personel
Gubernur Riau Lantik Alfedri Sebagai Bupati Siak dan Husni sebagai Wakil Bupati
IGNews | Riau – Gubernur Riau, Syamsuar melantik Drs. H. Alfedri M.Si dan H. Husni Merza BBA, MM sebagai Bupati dan Wakil Bupati Siak, hasil Pilkada serentak yang digelar Tahun 2020 lalu. Prosesi pelantikan yang dilaksanakan bersamaan dengan pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hulu tersebut berlangsung di Balai Pelangi, kompleks Gedung Daerah Provinsi Riau Pekanbaru,… Lanjutkan membaca Gubernur Riau Lantik Alfedri Sebagai Bupati Siak dan Husni sebagai Wakil Bupati
Batalion Vaksinator Covid- 19 Polda Riau Bantu Pelaksanaan Vaksinasi di Kabupaten Siak
IGNews | Siak – Batalion Vaksinator Covid- 19 Polda Riau datang ke Kecamatan Lubuk dalam Kabupaten Siak, Minggu (13/6/2021). Disamping melakukan peninjauan, tim ini sekaligus membackup pelayanan Vaksinasi Massal Covid- 19 terhadap lansia dan warga masyarakat yang digelar di Puskesmas di Kecamatan lubuk dalam Kabupaten Siak. Kegiatan vaksinasi ini dimulai dari pendataan peserta, skrining untuk… Lanjutkan membaca Batalion Vaksinator Covid- 19 Polda Riau Bantu Pelaksanaan Vaksinasi di Kabupaten Siak
Kejari Siak Tandatangani MoU Bantuan Hukum Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Bersama BUMD dan Pemkab Siak
IGNews | Siak – Kejaksaan Negeri (Kejari) Siak melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Lima BUMD (Badan Usaha Milik Daerah) yang ada di Kabupaten Siak dan Pemerintah Kabupaten Siak. Lima BUMD tersebut masing masing PT Bumi Siak Pusako, PT Permodalan Siak, PT Sarana Pertambangan dan Energi (SPE), PT Kawasan Industri Tanjung Buton serta PT… Lanjutkan membaca Kejari Siak Tandatangani MoU Bantuan Hukum Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara Bersama BUMD dan Pemkab Siak
Tim Puslitbang Polri Laksanakan Supervisi dan Penelitian Tentang Efektifitas Implementasi SOTK Pusinaafis Bareskrim Polri di kewilayahan
IGNews | Siak – Tim Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri laksanakan Supervisi dan penelitian Tentang Efektifitas Implementasi Sistem Organisasi Tata Kerja (SOTK) Pusinafis Bareskrim Polri di kewilayahan di Gedung Endra Dharma Laksana Polres Siak, Rabu (9/6/2021). Kegiatan supervisi dan penelitian dipimpin langsung oleh Kapuslitbang Polri, Brigjen Pol Drs. Guntur Setyanto M.Si diikuti Perwakilan Tim… Lanjutkan membaca Tim Puslitbang Polri Laksanakan Supervisi dan Penelitian Tentang Efektifitas Implementasi SOTK Pusinaafis Bareskrim Polri di kewilayahan
Jembatan Penghubung Antar Kampung Di Kecamatan Kandis Viral, Pemerintah Kampung Harapkan Wujud Kepedulian Pemkab Siak
IGNews | Kandis – Jembatan atau lebih akrab ditelinga warga Kandis dengan sebutan titi yang berada di Kecamatan Kandis ini sontak mendapatkan perhatian berbagai kalangan. Betapa tidak, keadaan jembatan yang keadaannya sangat mengiris hati tersebut di posting di media sosial Facebook oleh warga dengan akun Putry Salbya, Senin (7/6/2021). Dalam postingan tersebut warga meminta kiranya Pemerintahan… Lanjutkan membaca Jembatan Penghubung Antar Kampung Di Kecamatan Kandis Viral, Pemerintah Kampung Harapkan Wujud Kepedulian Pemkab Siak
Gugus Tugas Gelar Operasi Yustisi Prokes di Kandis, 40 Pengunjung Cafe Jalani Rapid Test
IGNews | Kandis – Tim gugus tugas Covid- 19 kabupaten Siak mengelar razia protokol kesehatan di kecamatan Kandis. Operasi tersebut di pimpin langsung Bupati Siak, Alfedri didampingi Kapolres Siak, AKBP Gunar Rahadiyanto SIK dan Gugus tugas Covid- 19 kecamatan Kandis. Razia gabungan tersebut melibatkan TNI, Polri, Satpol PP kabupaten, tim medis Dinas Kesehatan beserta Upika kecamatan,… Lanjutkan membaca Gugus Tugas Gelar Operasi Yustisi Prokes di Kandis, 40 Pengunjung Cafe Jalani Rapid Test
Jual Sabu Dibelakang Rumah, AS Ditangkap Polisi
IGNews | Kandis – Personil Polsek Kandis amankan AS (25) bersama barang bukti sabu seberat 0,73 gram persis dibelakang rumahnya, Senin (31/5/2021) silam. Kapolres Siak, AKBP Gunar Rahadiyanto SIK, MH melalui Kapolsek kandis Kompol Indra Rusdi SH membenarkan penangkapan AS beserta barang bukti sabu, Rabu (2/6/2021). “Mendapat informasi dari masyarakat bahwa di jalan Jend. Sudirman… Lanjutkan membaca Jual Sabu Dibelakang Rumah, AS Ditangkap Polisi
Peduli Warga, Camat Kandis Dampingi Pelaksanaan Random Rapid Antigen
IGNews | Kandis – Setelah melaksanakan Random Rapid Antigen di sejumlah cafe di Kecamatan Kandis dengan dampingan secara langsung oleh Camat Kandis, hari ini Rabu, (2/6/2021) bersama Kapolsek Kandis melaksanakan sosialisasi penegakan disiplin protokol kesehatan kepada masyarakat di Kecamatan Kandis. Masifnya sosialisasi penegakan hukum protokol kesehatan Covid- 19 di Kecamatan Kandis ini disebab dalam dua… Lanjutkan membaca Peduli Warga, Camat Kandis Dampingi Pelaksanaan Random Rapid Antigen