Kapolres Siak Terus Himbau Masyarakat Untuk Tetap Patuhi Prokes Cegah Covid- 19

IGNews | Siak – Kepolisian Resor (Polres) Siak terus melakukan berbagai upaya guna mencegah penyebaran Covid- 19 di Seluruh Wilayah Kabupaten Siak. Salah satunya dengan terus melaksanakan penertiban masyarakat yang masih mengabaikan protokol kesehatan guna cegah Covid- 19 dengan terus menggelar Ops Yustisi. Kapolres Siak, AKBP Doddy F Sanjaya SH, SIK, MIK menghimbau kepada seluruh… Lanjutkan membaca Kapolres Siak Terus Himbau Masyarakat Untuk Tetap Patuhi Prokes Cegah Covid- 19

Tim Pemburu Taking Covid- 19 Masih Dapati 12 Warga Kandis Tak Gunakan Masker

IGNews | Kandis – Demi menegakkan Perda Nomor 4 Tahun 2020, Tim gabungan hunting dan stasioner operasi yustisi 2020 pemburu taking Covid- 19 Kecamatan Kandis, hari ini kembali melaksanaan kegiatan penegakan disiplin protokol kesehatan terhadap tempat keramaian, pemilik usaha serta masyarakat yang ada di Wilayah Kecamatan Kandis Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (7/11/2020). Giat ini tampak… Lanjutkan membaca Tim Pemburu Taking Covid- 19 Masih Dapati 12 Warga Kandis Tak Gunakan Masker

Beberapa Toko Di Kandis Ini Jadi Sasaran Giat Ops Supervisi Gabungan

IGNews | Kandis – Tim gabungan dari personel TNI, Polri dan Satpol PP di Kecamatan Kandis, dipimpin Kapolsek Kandis, KOMPOL Indra Rusdi SH melalui Kanit Sabhara Polsek Kandis, IPTU Edi Susanto SH tanpa lelah setiap hari selalu melaksanaan kegiatan supervisi ataupun sosialisasi dan himbauan terhadap penegakan disiplin protokol kesehatan Covid- 19, diera Adaptasi Kebiasaan Baru… Lanjutkan membaca Beberapa Toko Di Kandis Ini Jadi Sasaran Giat Ops Supervisi Gabungan

Edarkan Ekstasi, DS Tak Berkutik Ditangkap Polres Siak

IGNews | Siak – Satres Narkoba Polres Siak berhasil menangkap seorang Pengerdar Narkotika diduga Jenis pil Ekstasi berinisial DS (38) warga Jalan Moh. Ali Gg. Padang Kelurahan Perawang Barat Kecamatan Tualang Kabupaten Siak, Rabu (4/11/2020). Kapolres Siak, AKBP Doddy F Sanjaya SH, SIK, MIK melalui Ps. Paur Subbag Humas Polres Siak BRIPKA Dedek Prayoga SH… Lanjutkan membaca Edarkan Ekstasi, DS Tak Berkutik Ditangkap Polres Siak

Berawal Minta Uang Pada Orang Tua, KRL Dipolisikan Adik Kasus KDRT

IGNews | Siak – KRL (28) warga jalan Raya Pekanbaru – Duri KM 74, RT/RW. 02/05 Kelurahan Simpang Belutu, Kecamatan Kandis, Kabupaten Siak akhirnya mendekam dibalik jeruji besi setelah sebelumnya dilaporkan oleh adik kandung sendiri SPH. Hal ini awalnya ditenggarai KRL selaku Pelaku yang meminta sejumlah uang pada orangtuanya. Kapolsek Kandis, KOMPOL Indra Rusdi SH,… Lanjutkan membaca Berawal Minta Uang Pada Orang Tua, KRL Dipolisikan Adik Kasus KDRT

Ops Zebra LK 2020, Polres Siak Edukasi TSM

IGNews | Siak – Dihari yang kesepuluh sejak dilaksanakannya giat operasi Zebra Lancang Kuning tahun 2020, yakni dimulai pada tanggal 26 Oktober kemarin hingga 8 November 2020 mendatang, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Siak selain melakukan usaha untuk menekan lakalantas dan mengedukasi pengendara agar tertib berlalulintas serta mematuhi protokol kesehatan saat berkendara, mereka juga melakukan… Lanjutkan membaca Ops Zebra LK 2020, Polres Siak Edukasi TSM

Pemkab Siak Bentuk Tim Desk Pilkada 2020

IGNews | Siak – Asisten Admintrasi Umum Setda kabupaten Siak, Jamaluddin pimpin rapat pembentukan Tim Desk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Siak tahun 2020 di ruang rapat Siak Sri Indrapura, Kantor Bupati Siak, Rabu (4/11/2020). “Tugas tim Desk Pilkada salah satunya melaporkan informasi kepada pemerintah mengenai pelaksanaan Pilkada serentak di wilayah kecamatan, kemudian memastikan tugas… Lanjutkan membaca Pemkab Siak Bentuk Tim Desk Pilkada 2020

Edarkan Sabu, AP dan EF Ditangkap Satres Narkoba Polres Siak

IGNews | Siak – Satres Narkoba Polres Siak tangkap dua orang pelaku pengedar narkoba. Pelaku ditangkap di jalan Lintas Perawang – Siak KM 55, Kecamatan Dayun, Kabupaten Siak, Senin (2/11/2020). Kedua pengedar tersebut inisial AP (30) dan inisial EF (40) yang keduanya merupakan warga Kecamatan Tualang. Kapolres Siak, AKBP Doddy F Sanjaya SH, SIK, MIK… Lanjutkan membaca Edarkan Sabu, AP dan EF Ditangkap Satres Narkoba Polres Siak

Edarkan dan Gunakan Sabu, AA Ditangkap Polsek Tualang

IGNews | Siak – Pandemi Covid- 19 saat ini tak menyurutkan langkah polisi dalam mengungkap peredaran gelap narkoba, khususnya Polsek Tualang. Dalam pengungkapan yang dipimpin langsung Kanit Reskrim Polsek Tualang IPDA Alan bersama sejumlah Personil Reskrim berhasil menangkap 1 pengedar dengan barang bukti sabu seberat 0,33 Gram di Jl. Datuk Sri Maraja Tepatnya Halaman Ruko… Lanjutkan membaca Edarkan dan Gunakan Sabu, AA Ditangkap Polsek Tualang

Peringati HUT Humas Polri ke- 69, Polres Siak Potong Tumpeng bersama Insan Pers

IGNews | Siak- Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Humas Polri ke- 69, Polres Siak gelar potong nasi tumpeng bersama seluruh wartawan yang ada di Kabupaten Siak. Acara tersebut dihadiri oleh berbagai organisasi wartawan seperti Aliansi Jurnalis Indonesia (AJI), Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Ikatan Wartawan Online (IWO). Kepala Sub Bagian Humas Polres Siak, IPTU Ubaedillah… Lanjutkan membaca Peringati HUT Humas Polri ke- 69, Polres Siak Potong Tumpeng bersama Insan Pers