Bogor (Indigonews) – Akademisi Institut Pertanian Bogor (IPB), Prima Gandhi menilai di tengah kondisi harga CPO yang turun namun produksinya sangat tinggi, Kementerian Perdagangan yang dipimpin Enggartiasto Lukita perlu memperluas pasar ekspor CPO. Upaya ini menjadi sangat penting untuk menyelematkan jatuhnya harga sawit dalam negeri, selain dari upaya menurunkan pungutan ekspor dan peningkatan daya saing.… Lanjutkan membaca Produksi CPO Menumpuk Tapi Harga Turun, Mendag Diminta Perluas Pasar Ekspor
Kategori: Seleb
Menteri Amran Bangun Museum Pertanian, Ini Tujuannya
Bogor (Indigonews) – Keseriusan Kementerian Pertanian (Kementan) menjadikan Museum Tanah sebagai Icon kota Bogor, memang tidak diragukan lagi. Terbukti hari ini, Rabu (21/11/2018) di sela waktu sebelum rapat terbatas di Istana Bogor, Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meninjau Museum Tanah yang sekaligus calon Museum Pertanian. Didampingi oleh Kepala Pusat Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian… Lanjutkan membaca Menteri Amran Bangun Museum Pertanian, Ini Tujuannya
Emil Hadiri dan Ceramah Acara Milenials Day
Jabar (Indigonews) – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengisi ceramah pada “Milenials Day”, yang diadakan di Gedung Negara Pakuan, Rumah Dinas Gubernur Jawa Barat, pada Minggu (18/11/18). Pada forum diskusi anak muda milenials Jawa Barat bertema energimilenials ini, dibahas berbagai isu terkini yang menyoal optimisme pemuda, rancangan masa depan, isu media sosial, hoax, serta bagaimana… Lanjutkan membaca Emil Hadiri dan Ceramah Acara Milenials Day
Kapolrestabes Medan Hadiri Diskusi Cipayung Plus Medan
Medan (Indigonews) – Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr Dadang Hartanto, SH, SIK, MSi menghadiri acara Diskusi Cipayung Plus Kota Medan diruangan Sumatera Room Hotel Soechi jalan Cirebon no 76A Medan,Senin 19 November 2018. Kegiatan ini dengan Tema Membangun Sinergitas Mahasiswa Kota Medan Dalam Bingkai Kebangsaan. Diskusi Cipayung plus kota medan dihadiri oleh Kasat intel Polrestabes… Lanjutkan membaca Kapolrestabes Medan Hadiri Diskusi Cipayung Plus Medan
Koordinator Olahraga Kecamatan (KOK) Mekar Baru Resmi Buka Turnamen Sepak Bola Mekar Baru Cup 1
Asahan (Indigonews) – Acara pembukaan liga sepak bola Mekar Baru Cup 1 yang diselenggarakan untuk melahirkan bibit bibit atlet muda profesional dan guna memperingati hari jadi kecamatan Mekar Baru yang ke-12 yang jatuh pada 22 Maret 2019 nanti, Minggu (18/11/2018). Dalam kesempatan itu turut hadir perwakilan Polsek Kronjo, para Official, Pemain, jajaran pengurus KOK Mekar Baru… Lanjutkan membaca Koordinator Olahraga Kecamatan (KOK) Mekar Baru Resmi Buka Turnamen Sepak Bola Mekar Baru Cup 1
Kapus Butar dan 2 Rekan Berhasil Ditangkap Polres Taput Saat Nyabu
Taput (Indigonews) – Satuan Reserse Narkoba berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan Narkotika Gol I Jenis sabu di Wilayah hukum Polres Tapanuli Utara dan mengamankan 3 orang diduga pengguna dan pengedar sabu, Jumat (16/11/2018) Sekira pukul 15.00 Wib. Kasubbag Humas Polres Tapanuli Utara AIPDA Sutomo Simaremare melalui selulernya kepada Indigonews membenarkan adanya penangkapan 3 lelaki dewasa dimana… Lanjutkan membaca Kapus Butar dan 2 Rekan Berhasil Ditangkap Polres Taput Saat Nyabu
Program Bumdes Durin Tonggal Ternak Lembu Mampu Dongkrak Usaha Desa
Deliserdang (Indigonews) – Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Desa Durin Tonggal, Kecamatan Pancurbatu, Kabupaten Deliserdang dengan program utamanya pengembangan ternak lembu layak menjadi contoh bagi Desa lainya. Modal Bumdes disiapkan sebesar Rp. 100.000.000,- (seratus juta rupaih), untuk system pengembangan usaha lembu disediakan pihak desa hanya 6 ekor sapi sesuai aturan menajemennya dari 6 ekor apabila dijual… Lanjutkan membaca Program Bumdes Durin Tonggal Ternak Lembu Mampu Dongkrak Usaha Desa
Gubernur Jabar Kunker di Cerobon, Ingin Jadikan Beberapa Bangunan Menjadi Identitas Kota
Cirebon (Indigonews) – Pada kunjungan kerjanya, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meninjau sejumlah lokasi ikonik di Kota Cirebon, Rabu (14/11/18). Diantaranya, Gubernur mengunjungi alun-alun Kejaksan Kota Cirebon, Gedung Negara/kantor Bakorwil III Jabar Kota Cirebon, dan sejumlah lokasi lainnya di Kota Cirebon. Dari tinjauan Emil, panggilan akrabnya Ia merencanakan rancangan desain ruang publik yang bisa jadi identitas… Lanjutkan membaca Gubernur Jabar Kunker di Cerobon, Ingin Jadikan Beberapa Bangunan Menjadi Identitas Kota
Kapolrestabes Medan Hadiri HUT KORPS BRIMOB POLRI ke 73
Medan (Indigonews) – Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Dr Dadang Hartanto, SH, SIK, MSi meraih jaura 1 dalam kegiatan menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Brimob Polri ke 73 dan turut hadir dalam upacara peringatan yang diselenggarakan di Lapangan Apel Brimobda Sumut jalan K.H Wahid Hasim No 3i, Kelurahan Merdeka, Kecamatan Medan Baru, Rabu (14/11/2018). Turut… Lanjutkan membaca Kapolrestabes Medan Hadiri HUT KORPS BRIMOB POLRI ke 73
LKSM UIN-SU Adakan Drama Mengenang Jasa Pahlawan
Medan (Indigonews) – Lembaga Kreativitas Seni Mahasiswa (LKSM UIN-SU) Mengadakan pertunjukan drama. Hal ini dibuat mereka untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur dalam memerdekakan dan mempertahankan NKRI. Drama yang mereka bawakan menceritakan tentang pertempuran 10 November di Surabaya dan juga saat proklamasi kemerdekaan RI. Heri salah satu Pengurus LKSM mengatakan bahwa “Agenda ini kita… Lanjutkan membaca LKSM UIN-SU Adakan Drama Mengenang Jasa Pahlawan