IGNews | Siantar – Pasca dilantiknya Wakil Walikota (Wawako) Pematangsiantar, dr. Susanti Dewayani langsung membuat gebrakan mencopot dan ganti sejumlah Plt Kepala Dinas sangat didukung dan diapresiasi Ketua Umum LSM Forum13 Indonesia, Sabtu (26/2/2022). Ketum LSM Forum13 Indonesia, Syamp S dengan tegas menyampaikan pencopotan dan pergantian yang dilakukan sangat tepat dimana sebagian Plt Kadis diketahui… Lanjutkan membaca Ketum Forum13 Indonesia Apresiasi Wawako Pematangsiantar Copot Plt. Kadis PUPR dan Tarukim
Kategori: Entertainment
Siswa SMPN 3 Sumbul Ikuti Materi Peningkatan Wawasan Kebangsaan
IGNews | Dairi – Puluhan siswa/i SMP N 3 Sumbul, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara mengikuti materi peningkatan wawasan kebangsaan bagi generasi muda. Kegiatan dilaksanakan oleh Serda Jasa Ranto Simamora selaku Babinsa Koramil Sumbul bertempat di halaman SMP Negeri 3 Sumbul, Jumat (25/2/2022). Ranto menjabarkan melalui kegiatan wawasan kebangsaan mewujudkan pembinaan teritorial TNI AD yang… Lanjutkan membaca Siswa SMPN 3 Sumbul Ikuti Materi Peningkatan Wawasan Kebangsaan
Lapas Kelas IIA Pematangsiantar Sambut Kunjungan Anggota DPD RI Iskandar Batubara
IGNews | Simalungun – Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Dedi Iskandar Batubara melaksanakan kunjungan kerjanya di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Pematangsiantar, Jalan Asahan KM VII, Nagori Sitalasari, Kecamatan Siantar, Kabupaten Simalungun – Sumatera Utara, Kamis (23/2/2022) sekira pukul 10.00 Wib. Kedatangan Dedi Iskandar Batubara yang diantaranya bertujuan untuk membangun silaturahmi kepada para… Lanjutkan membaca Lapas Kelas IIA Pematangsiantar Sambut Kunjungan Anggota DPD RI Iskandar Batubara
Polres Dairi Terima Empat Penghargaan dari KPPN Sidikalang
IGNews | Dairi – Kepolisian Resor Dairi terima 4 penghargaan dari KPPN (Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara) Sidikalang bertempat di Lobby utama Mapolres Dairi jalan SM. Raja Sidikalang, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara, Rabu (23/2/2022). Penghargaan yg diberikan oleh KPPN Sidikalang diantaranya: 1). Peringkat I rekonsiliasi dan laporan keuangan tingkat UAKPA/ Satuan kerja, 2). Peringkat II… Lanjutkan membaca Polres Dairi Terima Empat Penghargaan dari KPPN Sidikalang
Babinsa Koramil 07/ Salak Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi Vaksinasi Door to Door
IGNews | Pakpak – Babinsa Koramil 07/Salak Jajaran Kodim 0206/Dairi, Serda Julianto Manik beserta Bhabinkamtipmas, Bripka Roy Silalahi mendampingi petugas kesehatan melaksanakan vaksinasi secara door to door. Vaksinasi ini dilaksanakan petugas medis di wilayah Puskesmas Singgabur Kecamatan Sttu Julu, Kabupaten Pakpak Bharat – Sumatera Utara, Rabu (23/2/2022). Serda Julianto mengatakan ini merupakan untuk mencapai target sasaran… Lanjutkan membaca Babinsa Koramil 07/ Salak Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi Vaksinasi Door to Door
Polres Pematangsiantar Tuntaskan Vaksinasi Dosis I, II dan III Dengan Door To Door
IGNews | Siantar – Dalam rangka menuntaskan vaksianasi dosis I, II dan III Kapolres Pematangsiantar, AKBP Boy SB Siregar SIK, MH memerintahkan jajaran untuk melakukan pendataan dengan cara door to door (rumah ke rumah) khususnya bagi masyarakat lansia untuk mendapatkan vaksinasi diwilayah hukum Polres Pematangsiantar, Sabtu (19/2/2022). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan masyarakat Kota Pematangsiantar… Lanjutkan membaca Polres Pematangsiantar Tuntaskan Vaksinasi Dosis I, II dan III Dengan Door To Door
Aiptu Luthfi Andrian Fauzi Sosok Bhabinkamtibmas Polres Dairi Terbaik
IGNews | Dairi – Sosok Aiptu Luthfi Andrian Fauzi Bhabinkamtibmas Polres Dairi yang kesehariannya membina keamanan ketertiban di Desa binaannya, Desa Bintang dan Desa Kalang Simbara Kecamatan Sidikalang Kabupaten Dairi – Sumatera Utara. Pria kelahiran Medan bulan April 1978 ini setiap hari berada di Desa binaannya tersebut untuk membina masyarakat mengelola UMKM pengolahan buah kolang… Lanjutkan membaca Aiptu Luthfi Andrian Fauzi Sosok Bhabinkamtibmas Polres Dairi Terbaik
Tegakkan Prokes, Polsek Buntu Raja Bagikan 100 Masker
IGNews | Dairi – Penyebaran Covid- 19 sampai saat ini masih juga ada, apa lagi dengan varian baru atau omicron yang sudah memasuki wilayah negara Indonesia. Kapolsek Buntu Raja, AKP Adinoto SH mengatakan bersama personilnya melakukan upaya pencegahan penyebaran virus varian Omicron dengan melakukan pembagian masker kepada pengguna jalan, terutama pengemudi dan pengguna jalan di… Lanjutkan membaca Tegakkan Prokes, Polsek Buntu Raja Bagikan 100 Masker
Peduli Anggota, Kapolsek Medan Timur Berikan Vitamin dan Masker
IGNews | Medan – Kapolsek Medan Timur, Kompol Rona Tambunan memberikan masker dan vitamin kepada seluruh anggota agar tetap sehat saat menjalankan tugas memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. “Ini bentuk kepedulian saya kepada anggota agar tetap sehat saat bertugas mengingat situasi saat ini masih dalam penyebaran pandemi Covid- 19” kata Rona, Selasa (15/2/2022). Rona mengungkapkan, anggota… Lanjutkan membaca Peduli Anggota, Kapolsek Medan Timur Berikan Vitamin dan Masker
Polres Dairi Bersama Kodim 0206, Dishub dan Satpol PP Dairi Razia Gabungan Operasi Yustisi
IGNews | Dairi – Polres Dairi, TNI Kodim 0206/ Dairi, Dishub dan Sat Pol PP melaksanakan kegiatan Kepolisian Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) yakni Ops Yustisi PPKM, berikut Dikmas Lantas dan pengetatan protokol kesehatan untuk menciptakan situasi lalin yang aman dan terkendali dan melakukan pencegahan penyebaran virus corona. Kegiatan Kepolisian Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) yakni Ops… Lanjutkan membaca Polres Dairi Bersama Kodim 0206, Dishub dan Satpol PP Dairi Razia Gabungan Operasi Yustisi