Tobasa – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melanjutkan agenda kunjungan kerja di Sumatera Utara (Sumut) ke Sibisa, Kabupaten Tobasa setelah sehari sebelumnya mengunjungi Humbahas dan Tapanuli Utara (Taput). Dari lokasi proyek pembangunan Badan Pengelola Otorita Danau Toba (BPODT) itu, pihak terkait diperintahkan secepatnya memulai pengembangan pembangunan pariwisata terintegarsi, Selasa (30/7/2019). Disampaikan Jokowi, bahwa pengembangan dan… Lanjutkan membaca Jokowi Tekankan Pembangunan Pariwisata Danau Toba Terintegarsi
Kategori: Travel
Presiden Kunjungi Kawasan Danau Toba, Dijadwalkan Keliling Lintas Kabupaten
Taput – Presiden RI Joko Widodo mengunjungi kawasan Danau Toba dan sekitarnya mulai Senin-Rabu (29-31/7). Dalam kunjungannya, sejumlah lokasi wisata di Sumatera Utara (Sumut) akan didatangi. Persiapan pun dilaksanakan pemerintah dan masyarakat setempat untuk menyambut kehadiran RI I. Kedatangan Presiden Jokowi dan rombongan disambut Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, unsur Forkopimda Sumut dan sejumlah kepala daerah… Lanjutkan membaca Presiden Kunjungi Kawasan Danau Toba, Dijadwalkan Keliling Lintas Kabupaten
APRC Indonesia 2019 Bawa Berkah Bagi Masyarakat Rambongsialang
Sergei – Masyarakat Rambongsialang bersyukur Asian-Pasific Rally Championship 2019 Indonesia digelar di desa mereka, tepatnya di perkebunan PT London Sumatera (Lonsum), Rambongsialang, kabupaten Serdangbedagai. Pasalnya, reli ini dapat menambah pendapatan masyarakat setempat. Sedikitnya ada 20 stan masyarakat setempat yang menjual makanan dan minuman di sekitar paddock APRC Indonesia 2019 dan semua ramai dikunjungi tim peserta,… Lanjutkan membaca APRC Indonesia 2019 Bawa Berkah Bagi Masyarakat Rambongsialang
Polresta Depok “Police Goes To School” Bagi Helm Gratis
Depok – Aparat kepolisian Satlantas Polresta Depok melakukan kegiatan bagi-bagi helm dalam rangka ‘Police Goes To School’. Kegiatan tersebut dilakukan anggota Satlantas Polresta Depok dengan blusukan ke sekolah-sekolah. “Ada dua sekolah yang didatangi kami yakni SMA Yaspen Tugu Ibu dan SMAN 2 Kota Depok di Sukmajaya. Selain memperkenalkan peraturan lalu lintas kepada pelajar anggota sekaligus… Lanjutkan membaca Polresta Depok “Police Goes To School” Bagi Helm Gratis
Bang Ijeck Bertemu Kepala BNPB, Bahas Relokasi Korban Sinabung Hingga Penanganan Banjir Kota Medan
Jakarta – Wakil Gubernur Sumatera Utara (Wagub Sumut) Musa Rajekshah akrab disapa Bang Ijeck bertemu dengan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo, di Kantor BNPB Jakarta. Selain bersilaturahmi, keduanya juga membahas tentang relokasi tahap III korban erupsi Gunung Sinabung hingga penanganan banjir di Kota Medan dan sekitarnya, Jumat (19/7/2019). Untuk relokasi tahap III… Lanjutkan membaca Bang Ijeck Bertemu Kepala BNPB, Bahas Relokasi Korban Sinabung Hingga Penanganan Banjir Kota Medan
Hadiri STQN 2019 di Kalbar, Pemrov Sumut Perkenalkan Produk Unggulan IKM
Pontianak – Penyelenggaraan Seleksi Tilawatil Quran Nasional (STQN) XXV tahun 2019, tidak hanya sebagai event keagamaan melainkan juga momentum untuk menampilkan potensi dari masing-masing daerah di Indonesia, melalui pameran kerajinan dan kuliner. Dalam kesempatan ini, provinsi Sumatera Utara (Sumut) memperkenalkan berbagai produk unggulan Industri Kecil dan Menengah (IKM) yang berasal dari Sumut. “Dalam pameran ini… Lanjutkan membaca Hadiri STQN 2019 di Kalbar, Pemrov Sumut Perkenalkan Produk Unggulan IKM
Distinasi Wisata Pantai Labju Pesibar, Tidak Terawat Dan Amburadul
Lampung – Fasilitas di destinasi wisata pantai labuhan jukung, kecamatan pesisir tengah, kabupaten pesisir barat (Pesibar) diduga amburadul dan tidak terawat, Senin (17/6/2019). Pasalnya, menurut salah seorang pengunjung, dari kabupaten lampung barat (Lambar), Mujinah menuturkan bahwa fasilitas negara yang dikelola oleh dinas pariwisata setempat sangat tidak sesuai dengan promosinya. “Semua nampak terlihat jelas, mulai dari… Lanjutkan membaca Distinasi Wisata Pantai Labju Pesibar, Tidak Terawat Dan Amburadul
Dishub Pesibar Berupaya Tingkatkan Infrastruktur Sebagai Fasilitas Utama
Lampung – Setelah menuntaskan transportasi udara dengan hadirnya maskapai Wing Air, Pemerintah Kabupaten Pesisir Barat (Pemkab Pesibar) melalui Dinas Perhubungan (Dishub) terus berupaya melakukan peningkatan infratsruktur sebagai fasilitas utama dalam menunjang kesejahteraan masyarakat. “Dishub berkomitmen menuntaskan pembangunan infrastruktur untuk menggeliatkan ekonomi masyarakat, khususnya sektor pariwisata,” kata Henry D Azhari selaku Kepala Dishub Pesibar kepada wartawan… Lanjutkan membaca Dishub Pesibar Berupaya Tingkatkan Infrastruktur Sebagai Fasilitas Utama
Edy Rahmayadi Berharap Kebun SMKN 1 Pagaran Harus Dikembangkan dan Bermanfaat Bagi Masyarakat
Taput – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Pagaran, di Desa Doloksaribu, Kecamatan Pagaran, Kabupaten Tapanuli Utara (Taput), Rabu (12/6/2019). Gubernur berkesempatan meninjau kebun yang dikelola para guru dan siswa SMKN 1 Pagaran. Diharapkan, kebun tersebut dapat dikembangkan dan bermanfaat bagi kemaslahatan masyarakat. “Bagus… Lanjutkan membaca Edy Rahmayadi Berharap Kebun SMKN 1 Pagaran Harus Dikembangkan dan Bermanfaat Bagi Masyarakat
Hujan Deras, Ruas Jalan Liwa-Sukau Tertutup Longsor
Lampung – Hujan deras yang mengguyur sebagian besar wilayah Kabupaten Lampung Barat mengakibatkan bencana longsor di ruas jalan Liwa- Sukau tepatnya di kawasan hutan Gunung Pasir, Pekon Bandarbaru, Kecamatan Sukau Minggu (9/6/2019) sekitar pukul 17.30Wib. Besarnya volume material longsor mengakibatkan ruas jalan lintas provinsi tersebut hanya dapat dilalui kendaraan roda dua, tutupan material longsor tanah,batu… Lanjutkan membaca Hujan Deras, Ruas Jalan Liwa-Sukau Tertutup Longsor