IGNews | Dairi – Sebanyak 171 paket Alat kesehatan (Alkes) milik Dinas Kesehatan Kabupaten Dairi ditemukan ditimbun dengan sengaja dirumah MS seorang pegawai Dinas Kesehatan Dairi beralamat dijalan Air Bersih Kecamatan Sidikalang, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara. Informasi yang berhasil dihimpun reporter Grup Indigo Media Tama sebelumnya warga merasa curiga melihat aktifitas kendaraan Dinas Kesehatan… Lanjutkan membaca Aneh…!!! Alkes Dinkes Dairi “1.7 Miliar” Ditimbun di Rumah Seorang Pegawai, Malah Kabid Kesmas Berupaya Sogok Wartawan
Kategori: Dairi
Kecamatan Sidikalang Ikuti Penilaian Kecamatan Terbaik Tingkat Provinsi Sumut
IGNews | Dairi – Tim Pembinaan dan Penilaian kecamatan terbaik tingkat Provinsi Sumatera Utara hadir di Kabupaten Dairi, untuk melakukan penilaian di Kecamatan Sidikalang, Kamis (27/10/2022). Tim pembinaan tersebut dipimpin oleh Kepala Bagian Pemerintahan Pemprov Sumut, Ervan Gani Siahaan untuk menilai Kecamatan Sidikalang sebagai juara I (Kecamatan Terbaik Pertama) pada penilaian Kecamatan di Kabupaten Dairi… Lanjutkan membaca Kecamatan Sidikalang Ikuti Penilaian Kecamatan Terbaik Tingkat Provinsi Sumut
Bupati Dairi Eddy Berutu Serahkan Dokumen Kependudukan ke Pengantin di Desa Bunturaja
IGNews | Dairi – Bupati Dairi, Dr. Eddy Berutu menyerahkan secara langsung dokumen administrasi kependudukan saat menghadiri acara pesta pernikahan Afrizal Sihombing dan Sri Devi Pasaribu di Desa Bunturaja, Kecamatan Siempat Nempu, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara, Senin (24/10/2022). Dokumen kependudukan yang diserahkan oleh Bupati Dairi adalah akta kawin, Kartu Keluarga (KK) serta Kartu Tanda… Lanjutkan membaca Bupati Dairi Eddy Berutu Serahkan Dokumen Kependudukan ke Pengantin di Desa Bunturaja
Djarot Syaiful Hidayat dan Bupati Eddy Berutu Serahkan Bantuan Alat Pertanian Dari Kementerian Pertanian
IGNews | Dairi – Anggota DPR RI Komisi IV, Djarot Syaiful Hidayat menyerahkan bantuan Alsintan hand tractor roda dua dan hands Sprayer elektrik. Saat menyerahkan bantuan, Djarot didampingi Bupati Dairi, Eddy Keleng Ate Berutu, penyerahan alsintan dilakukan di aula kantor Dinas Pertanian Kabupaten Dairi, Sidikalang, Senin (24/10/2022). Acara ini selain dihadiri oleh Bupati Dairi Dr.… Lanjutkan membaca Djarot Syaiful Hidayat dan Bupati Eddy Berutu Serahkan Bantuan Alat Pertanian Dari Kementerian Pertanian
Nekat Curi Keyboard Gereja, Mahasiswa Ini Gol Kejeruji Besi Polres Dairi
IGNews | Dairi – Kapolres Dairi, AKBP. Wahyudi Rahman SH, SIK, MM melalui Kasat Reskrim Polres Dairi, AKP. Rismanto Purba SH, MH, MKn membenarkan telah melakukan penangkapan terhadap inisial ADKAB pelaku pencurian Keyboard di Gereja GMII Anugerah yang berada dijalan Pahlawan, Kelurahan Batang Beruh, Kecamatan Sidikalang, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara pada hari Jumat (30/10/2022)… Lanjutkan membaca Nekat Curi Keyboard Gereja, Mahasiswa Ini Gol Kejeruji Besi Polres Dairi
Pemkab Dairi Urutan ke- 2 Lomba Inovasi Daerah Sumut Tahun 2022
IGNews | Dairi – Pemerintah Kabupaten Dairi mengikuti Lomba Inovasi Daerah Provinsi Sumatera Utara tahun 2022 yang digelar oleh Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Provinsi Sumatera Utara. Dalam lomba inovasi ini, Pemerintah Kabupaten Dairi mengandalkan inovasi pelayanan administrasi kependudukan berbasis online atau yang dikenal dengan Perkebbas. Berlangsung selama 2 hari (19 -20 Oktober 2022) di… Lanjutkan membaca Pemkab Dairi Urutan ke- 2 Lomba Inovasi Daerah Sumut Tahun 2022
Gandeng Perbankan Menuju Kemandirian Petani Untuk Dairi Unggul
IGNews | Diari – Bupati Dairi, Dr. Eddy Berutu mendorong terwujudnya kemandirian petani menuju ketahanan pangan di Kabupaten Dairi. Bupati pun mengambil berbagai langkah cepat dengan menggandeng pihak perbankan, offtaker, petani, koperasi, Pemprov Sumut dan Pemko Medan. “Dalam upaya kemandirian petani menuju ketahanan pangan, saya mengajak semua pihak untuk bergandengan tangan, berkolaborasi” kata Eddy Berutu… Lanjutkan membaca Gandeng Perbankan Menuju Kemandirian Petani Untuk Dairi Unggul
Bupati Eddy Berutu Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Sekolah Minggu HKBP Resort Tigalingga
IGNews | Dairi – Bupati Dairi, Dr. Eddy Keleng Ate Berutu menghadiri peletakan batu pertama pembangunan gedung sekolah minggu dan pusat pembinaan HKBP Resort Tigalingga, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara, Minggu (23/10/2022). Didampingi oleh Pimpinan OPD Pemkab Dairi, Eddy Keleng Ate Berutu berkesempatan melakukan peletakan batu pertama pembangunan gedung tersebut. Kegiatan tersebut diawali dengan ibadah… Lanjutkan membaca Bupati Eddy Berutu Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Sekolah Minggu HKBP Resort Tigalingga
Kades Sempung Polling Robohkan dan Paksa Bongkar Tenda Acara Adat Meninggalnya P. Sihombing
IGNews | Dairi – Kepala Desa Sempung Polling, Kecamatan Lae Parira, Kabupaten Dairi – Sumatera Utara, Juanda Saraan tidak punya perikamanusiaan, bak kesetanan membongkar paksa tenda warga yang sedang kemalangan (tenda acara adat meninggalnya seorang warga). Dikutip dari akun sosial milik Sennang Silaban mengatakan “Inilah arogannya seorang Kepala Desa Sempung Polling, Juanda Saraan merubuhkan tenda… Lanjutkan membaca Kades Sempung Polling Robohkan dan Paksa Bongkar Tenda Acara Adat Meninggalnya P. Sihombing
Polres Dairi Gelar Patroli Gabungan Skala Besar
IGNews | Dairi – Kapolres Dairi, AKBP. Wahyudi Rahman SH, SIK, MM melalui Kabag Ops Polres Dairi, Kompol. K. Sitanggang SH menggelar patroli gabungan skala besar bersama TNI beserta Satpol PP, Sabtu (22/10/2022). Patroli ini di lakukan dalam rangka mewujudkan sitkamtibmas yang kondusif serta memberikan rasa aman dan yyaman bagi masyarakat di wilayah Provinsi Sumatera… Lanjutkan membaca Polres Dairi Gelar Patroli Gabungan Skala Besar