Polresta Deliserdang Laksanakan Penyuluhan Narkoba 

Wakil Direktur Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara, AKBP. Famudin SIK, MH beserta Tim saat hadiri giat penilaian Kampung Bebas Narkoba di Desa Sekip, Kecamatan Lubuk Pakam, Kabupaten Deliserdang, Sabtu (16/9).

IGNews | Deliserdang – Ketua Tim penilaian kampung bebas narkoba yang diwakili oleh Wakil Direktur Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara, AKBP. Famudin SIK, MH beserta Tim hadiri giat penilaian Kampung Bebas Narkoba di Desa Sekip, Kecamatan Lubuk Pakam, Kabupaten Deliserdang, Sabtu (16/9/2023). Famudin menjelaskan, kegiatan penilaian Kampung Bebas Narkoba tersebut merupakan Program Kapolri yang bertujuan… Lanjutkan membaca Polresta Deliserdang Laksanakan Penyuluhan Narkoba 

Sabu 2Kg dan 220 Pil Ekstasi Diamankan Polresta Deliserdang…!!!

Konferensi pers pengungkapan peredaran narkoba di Polda Sumut, Rabu (13/9).

IGNews | Serdang – Polda Sumut memiliki komitmen dalam memberantas peredaran narkoba di seluruh wilayah Sumatera Utara yang dituangkan dalam lima program prioritas Polda Sumut salah satunya narkoba musuh bersama, Rabu (13/9/2023). Tindaklanjut program itu dilakukan dengan kegiatan pemberantasan narkoba yang dilakukan secara serentak dimulai dari Polresta Deliserdang berhasil mengungkap peredaran narkotika yang dikendalikan oleh… Lanjutkan membaca Sabu 2Kg dan 220 Pil Ekstasi Diamankan Polresta Deliserdang…!!!

Grebek Kampung Narkoba, Seorang Wanita Berhijab dan 5 Lelaki Diamankan

Wanita berhijab saat diamankan positif pengguna narkoba, Jumat (8/9).

IGNews | Serdang – Sat Narkoba Polresta Deliserdang laksanakan Gerebek Kampung Narkoba (GKN) di Dusun Ampera Utara Desa Sekip, Kecamatan Lubuk Pakam, Kabupaten Deliserdang – Sumut, Jumat (8/9/2023) kemarin. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Narkoba Polresta Deliserdang, Kompol. Zulkarnain SH, MH dan personil Sat Narkoba Polresta Deliserdang bersama Personil BNN Pemkab Deliserdang. Saat dikonfirmasi,… Lanjutkan membaca Grebek Kampung Narkoba, Seorang Wanita Berhijab dan 5 Lelaki Diamankan

Kapolresta Deliserdang Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Zebra Toba 2023

Kapolresta Deliserdang, Kombes. Pol. Irsan saat pimpin gelar anggota Ops Zebra Toba 2023, Senin (4/9).

IGNews | Serdang – Kapolresta Deliserdang, Kombes. Pol. Irsan Sinuhaji SIK, MH pimpin pelaksanaan apel gelar pasukan Operasi Zebra Toba 2023 bertempat di Lapangan Hijau Polresta Deliserdang, Senin (4/9/2023). Dalam kegiatan ini turut dihadiri Waka Polresta Deliserdang AKBP. Agus Sugiyarso SIK, Mewakili Bupati Deliserdang, Asisten I Citra Efendi Capah M.SP, Mewakili Dandim 0204/DS Kapten Inf.… Lanjutkan membaca Kapolresta Deliserdang Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Zebra Toba 2023

Sat Lantas Polresta Deliserdang Sosialisasi Ops Zebra Toba 2023

IGNews | Serdang – Menjelang pelaksanaan Ops Zebra Toba 2023 Sat Lantas Polresta Deliserdang telah mensosialisasikan kegiatan Ops Zebra Toba 2023 ke khalayak ramai, baik melalui tatap muka, media sosial dan siaran siaran radio. Sosialisasi yang dimaksud bertujuan agar masyarakat dapat mengetahui kriteria kriteria Target Operasi, hari pelaksanaannya dan bentuk penindakannya, sehingga masyarakat itu sendiri… Lanjutkan membaca Sat Lantas Polresta Deliserdang Sosialisasi Ops Zebra Toba 2023

Gudang Penyelewengan BBM Subsidi Digrebek, 21 Ton Solar Diamankan…!!!

Personel Subdit IV/ Tipidter Dit Reskrimsus Polda Sumut saat grebek gudang BBM subsidi, Kamis (31/8).

IGNews | Serdang – Subdit IV/Tipidter Direktorat (Dit) Reskrimsus Polda Sumut menggerebek gudang penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar dijalan Serba Guna, Pasar IV Desa Helvetia, Kecamatan Labuhan Deli, Kabupaten Deliserdang – Sumatera Utara. Sebanyak 21.000 liter (21 ton) solar bersubsidi disita sebagai barang bukti dan pengelola gudang penyelewengan BBM berinisial WH diamankan, namun… Lanjutkan membaca Gudang Penyelewengan BBM Subsidi Digrebek, 21 Ton Solar Diamankan…!!!

Terima Kunjungan Komisioner Bawaslu Deliserdang, Ini Dikatakan Kombes Irsan…!!!

Kapolresta Deliserdang, Kombes. Pol. Irsan Sinuhaji SIK, MH didampingi Kasat Intel Polresta Deli Sllserdang Kompol. Syahrial Efendi Siregar SH, MAP saat menerima kunjungan Bawaslu Deliserdang yang baru, Selasa (29/8).

IGNews | Serdang – Kapolresta Deliserdang, Kombes. Pol. Irsan Sinuhaji SIK, MH didampingi Kasat Intel Polresta Deli Sllserdang Kompol. Syahrial Efendi Siregar SH, MAP menerima kunjungan Komisioner Bawaslu Kabupaten Deliserdang yang baru bertempat diruang kerja Kapolresta, Selasa (29/8/2023). Dalam kunjungan tersebut Ketua Bawaslu Deliserdang, Febryandi Ginting beserta Komisioner Bawaslu Zulkifli Nasib Maruli Tua Lumbangaol dan… Lanjutkan membaca Terima Kunjungan Komisioner Bawaslu Deliserdang, Ini Dikatakan Kombes Irsan…!!!

Jajaran Polresta Deliserdang Laksanakan Penanaman Pohon Dengan Serentak

Kapolresta Deliserdang, Kombes. Pol. Irsan saat penanaman pohon serentak, Rabu (23/8).

IGNews | Serdang – Mewujudkan institusi kepolisian Republik Indonesia peduli terhadap lingkungan, lestarikan Negeri untuk menuju Indonesia maju, dalam rangka memperingati HUT RI ke- 78 tahun 2023, Polri melaksanakan kegiatan penanaman pohon serentak di seluruh Indonesia dengan tema “POLRI LESTARIKAN NEGERI, PENGHIJAUAN SEJAK DINI”. Untuk jajaran Polresta Deliserdang melaksanakan penanaman sejumlah 2.400 pohon yang diawali… Lanjutkan membaca Jajaran Polresta Deliserdang Laksanakan Penanaman Pohon Dengan Serentak

Kapolresta Deliserdang: “Polisi RW Siap Hadir Ditengah Tengah Masyarakat Sebagai Problem Solver”

Wakapolresta Deliserdang, AKBP. Agus Sugiyarso SIK saat pimpin apel Program Polisi RW, Senin (21/8).

IGNews | Serdang – Personil Polresta Deliserdang laksanakan apel gelar Polisi RW di lapangan hijau Mapolresta Deliserdang. Adapun apel ini dipimpin oleh Wakapolresta Deliserdang, AKBP. Agus Sugiyarso SIK serta dihadiri Para PJU, Kapolsek Jajaran dan seluruh personil Polisi RW Polresta Deliserdang, Senin (21/8/3023). Turut hadir, PJU Dit Binmas Polda Sumut Kasubdit Bintibsos Dit Binmas Poldasu,… Lanjutkan membaca Kapolresta Deliserdang: “Polisi RW Siap Hadir Ditengah Tengah Masyarakat Sebagai Problem Solver”

Irjen. Pol. Agung Dampingi Presiden Jokowi Hadiri Muktamar Ikatan Pelajar Muhammadiyah

Presiden Jokowi saat hadiri Muktamar Ikatan Pelajar Muhammadiah, Sabtu (19/8).

IGNews | Medan – Kapolda Sumut, Irjen. Pol. Agung Setya SH, SIK, M.Si laksanakan pengamanan sekaligus mendampingi Presiden RI, Joko Widodo ke gedung serba guna pancing dalam rangka menghadiri Muktamar XX III 2023 yaitu Ikatan Pelajar Muhammadiyah, Sabtu (19/8/2023). Jokowi pun berpesan, kepada seluruh generasi masa kini untuk mampu menguasai sekaligus mengembangan dan memanfaatkan digitalisasi… Lanjutkan membaca Irjen. Pol. Agung Dampingi Presiden Jokowi Hadiri Muktamar Ikatan Pelajar Muhammadiyah