IGNews | Medan – Polda Sumatra Utara (Sumut) menetapkan lima tersangka terkait kasus penggunaan alat bekas pakai pada layanan rapid test antigen atau swab antigen yang disediakan PT Kimia Farma Diagnostika di Bandara Kualanamu, Kabupaten Deliserdang. Praktik itu dibongkar polisi pada Selasa, 27 April 2021 lalu. Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak… Lanjutkan membaca Kasus Alat Rapid Test Bekas di KNO, Polda Tetapkan 5 Tersangka
Kategori: Medan
Edarkan Sabu, ID Ditangkap Tekap Reskrim Polsek Medan Kota
IGNews | Medan – Kapolsek Medan Kota Kompol Rikki Ramadhan SH, SIK, MH melalui Kanit Reskrim, Iptu Marvel SIK bersama Personil Tekab bergerak cepat tangkap tersangka pengedar sabu. Personil Tekab menangkap tersangka dengan menggunakan teknik under cover (penyamaran) sebagai pembeli sabu, anggota Team Khusus Anti Bandit Polsek Medan Kota yang berhasil menangkap satu orang tersangka… Lanjutkan membaca Edarkan Sabu, ID Ditangkap Tekap Reskrim Polsek Medan Kota
Ketua PD Bhayangkari Sumut Berikan Santunan ke Panti Asuhan Darul Aitam
IGNews | Medan – Ketua PD Bhayangkari Sumut, Ny Rita Panca Putra Simanjuntak, memberikan santunan ke Panti Asuhan Darul Aitam Aceh Sepakat, Jalan Medan Area Selatan No.333, Kelurahan Sukaramai I, Kecamatan Medan Area, Rabu (28/4/2021). Santunan yang diberikan berupa berupa sembako, sarung, mukena dan alat sholat lainnya serta bantuan uang yang diterima Ketua Panti Asuhan… Lanjutkan membaca Ketua PD Bhayangkari Sumut Berikan Santunan ke Panti Asuhan Darul Aitam
Inovasi Drive Thru Pelayanan PPKB, Kapolda Sumut Terima Penghargaan Dari Lemkapi
IGNews | Medan – Kapolda Sumut, Irjen Pol. Drs. RZ Panca Putra Simanjuntak M.Si menerima penghargaan dari Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi), Selasa (27/4/2021). Penghargaan tersebut diberikan langsung oleh Direktur Eksekutif Lemkapi DR. Eddy Saputra Hasibuan SH, MH kepada Kapolda Sumut bertempat di ruang Perjamuan Mapolda Sumut. Pemberian penghargaan oleh Lemkapi kepada Kapolda Sumut… Lanjutkan membaca Inovasi Drive Thru Pelayanan PPKB, Kapolda Sumut Terima Penghargaan Dari Lemkapi
Kapoldasu, Wagubsu dan Pangdam I/BB Rapat Koordinasi Pengamanan Idul Fitri
IGNews | Medan – Unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Sumatera Utara melaksanakan rapat koordinasi lintas sektoral kesiapan Idul Fitri 1442 H di Aula Catur Prasetya, Mapolda Sumut, Selasa (27/4/2021). Rapat koordinasi lintas sektoral kesiapan Idul Fitri itu dihadiri Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, Wakil Gubernur Sumut Musa Rajekshah, Pangdam I/BB Mayjen… Lanjutkan membaca Kapoldasu, Wagubsu dan Pangdam I/BB Rapat Koordinasi Pengamanan Idul Fitri
Viral…!!! Lakukan Pemerasan dan Pengancaman, Dedi Sumbing Diringkus Polsek Pancur Batu
IGNews | PBatu – Dedi Bangun Alias Dedi Sumbing pelaku pengancaman dan pemersan terhadap seorang pedagang di Kecamatan Pancur Batu Deli Serdang, Sumatera Utara berhasil diringkus Unit Reskrim Polsek Pancur Batu di sebuah lokasi persembunyiannya di Desa Lama. Dedi Sumbing ditangkap karena membuat keributan dengan cara meminta uang takut/ uang preman kepada pemilik toko ataupun… Lanjutkan membaca Viral…!!! Lakukan Pemerasan dan Pengancaman, Dedi Sumbing Diringkus Polsek Pancur Batu
Tekab Reskrim Polsek Deli Tua Ringkus Pelaku Curanmor
IGNews | Delitua – Tekab Reskrim Polsek Delitua melumpuhkan pelaku pencurian kenderaan bermotor (curanmor) tersungkur dan tak berkutik, setelah kedua kakinya ditembak petugas Reskrim Polsek Delitua, karena melakukan perlawanan. Petugas juga berhsil meringkus seorang perantara dan penadah bersama barang bukti Yamaha Mio merah maron BK 6781 ABP, Sabtu (24/4/2021). “Tersangka melakukan perlawanan terhadap salah satu… Lanjutkan membaca Tekab Reskrim Polsek Deli Tua Ringkus Pelaku Curanmor
AKP Janpiter Gandeng OKP Ciptakan Kamtibmas Diwilkum Polsek Percut
IGNews | Medan – Kapolsek Percut Sei Tuan, AKP Janpiter Napitupulu SH, MH menggandeng organisasi kepemudaan (OKP) untuk ikut berperan aktif menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukumnya. Hal itu disampaikan Kapolsek Percut Sei Tuan saat bersilaturahmi ke markas OKP Pemuda Pancasila (PP) dan Ikatan Pemuda Karya (IPK) di Lahan Garapan Jalan… Lanjutkan membaca AKP Janpiter Gandeng OKP Ciptakan Kamtibmas Diwilkum Polsek Percut
Wartawan Polda Sumut Ikuti Vaksinasi
IGNews | Medan – Sejumlah wartawan yang bertugas di Mapolda Sumut menerima suntikan vaksin kekebalan Covid- 19 yang dilaksanakan di ruangan Biddokkes Polda Sumut, Jumat (23/4/2021). Pemberian vaksinasi Covid- 19 tahap I kepada wartawan ini biasanya berinteraksi dan bertugas meliput kegiatan Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak. Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol… Lanjutkan membaca Wartawan Polda Sumut Ikuti Vaksinasi
Hamil 4 Bulan, ER Ketangkul Tekab Polsek Medan Timur Bersama Wahyu
IGNews | Medan – Tim Anti Bandit ( Tekab ) Polsek Medan Timur berhasil meringkus seorang wanita berinisial ER (32) Warga Kecamatan Medan Timur yang merupakan pemilik kost kostan yang ditempati oleh tersangka Wahyu Hidayat (42) Warga Jalan Gaharu, Kelurahan Durian, Kecamatan Medan Timur. Keduanya ditangkap usai membobol toko suku cadang sepeda motor di Jalan… Lanjutkan membaca Hamil 4 Bulan, ER Ketangkul Tekab Polsek Medan Timur Bersama Wahyu