IGNews | Lingga – Viral video candaan yang dilakukan Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Kepulauan Riau dan juga Ketua Kadin Provinsi Kepri, AM Maulana beberapa waktu silam dibandara Hang Nadim Batam menjadi pro kontra akan penegakan hukum adat di kabupaten Lingga. AM Maulana dalam video terlihat dalam proses tepuk tepung tawar mempermainkan acara sakral adat… Lanjutkan membaca Ketua DPD Golkar Provinsi Kepri Diduga Lecehkan Prosesi Tepuk Tepung Tawar Adat Melayu
Kategori: Fokus
Grand Opening Labersa Toba Hotel Dihadiri Menko Kemaritiman dan Menteri Pariwisata
Luhut Binsar Panjaitan soroti soal sampah dan narkoba di Toba. IGNews | Toba – Menteri Koordinasi Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan menegaskan bahwa dunia pariswisata tidak terpisahkan dengan kondisi kebersihan. Secara berulang ulang Luhut menekankan agar sampah jangan dibuang secara sembarangan. “Saya minta kepada HKBP dan Bupati Darwin agar serius menangani kebersihan khususnya sampah… Lanjutkan membaca Grand Opening Labersa Toba Hotel Dihadiri Menko Kemaritiman dan Menteri Pariwisata
Lahan Gambut Dilalap Sijago Merah, Pemkab Bintan Tidak Cepat Tanggap
IGNews | Bintan – Lahan kosong (lahan gambut) di Desa Rekoh, Kecamatan Telok Sebung, Kabupaten Bintan di lalap sijago merah, Anehnya dilokasi kebakaran tidak ada satu orangpun pihak Pemadam Kebakaran Pemerintah hanya masyarakat setempat yang berusaha memadamkan kobaran api dengan alat seadanya, Kamis (12/3/2020). Masyarakat yang berada dilokasi kebakaran lahan kosong (lahan gambut.red) berjumlah 3… Lanjutkan membaca Lahan Gambut Dilalap Sijago Merah, Pemkab Bintan Tidak Cepat Tanggap
Sekdes Lancang Kuning Apersiasi Progam Kamijo
IGNews | Bintan – Seketaris Desa Lancang Kuning, kecamatan Bintan Utara, Kabupaten Bintan, Lidia sangat mendukung program Pemerintah Pusat yang dilaksanakan Kader Militan Jokowi (Kamijo) baik itu bantuan dari Kementerian Desa dan UKM binaan Kamijo. “Yaaa pak kami sangat senang atas kehadiran dari Kamijo yang datang kekantor kami apalagi program ini dapat dirasakan oleh masyarakat… Lanjutkan membaca Sekdes Lancang Kuning Apersiasi Progam Kamijo
PC SAPMA PP Kabupaten Simalungun Adakan Sosialisasi di SMKN 1 Siantar
IGNews | Siantar – Satuan siswa, pelajar dan mahasiswa (SAPMA) Pemuda Pancasila kabupaten Simalungun melalui “Tim kerja sosialisasi” mengadakan sosialisasi dengan siswa/i SMKN 1 Siantar Kabupaten Simalungun, Kamis (12/3/2020). Adapun rangkaian kegiatan sosialisasi “Makna Pancasila dan Pengenalan organisasi” yang dilaksanakan disambut hangat oleh Joli selaku Wakil Kepala Sekolah. “Kami sangat mengapresiasi jiwa muda yang bersifat… Lanjutkan membaca PC SAPMA PP Kabupaten Simalungun Adakan Sosialisasi di SMKN 1 Siantar
Pushidrosal Siap Songsong Pemberlakuan Peta Laut Masa Depan S- 100 Dengan Konsep Dual – Fuel
IGNews | Jakarta – Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI AL (Pushidrosal) siap menyongsong pemberlakuan Peta Laut masa depan S- 100 dengan konsep Dual – Fuel. yaitu penggunaan Electronic Navigational Chart (ENC) S-57 dengan S-101 secara bersamaan dalam ECDIS S-100 selama masa transisi. Hal tersebut disampaikan Kepala Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI AL (Kapushidrosal) Laksamana Muda… Lanjutkan membaca Pushidrosal Siap Songsong Pemberlakuan Peta Laut Masa Depan S- 100 Dengan Konsep Dual – Fuel
Lantik Panitia, GMKI Pematangsiantar – Simalungun Akan Rekrut Anggota Baru
IGNews | Siantar – Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Pematangsiantar – Simalungun akan menyelenggarakan Masa Perkenalan dan Persekutuan (Mapper) sebagai wadah penerimaan anggota baru. Hal ini disampaikan Ketua GMKI Pematangsiantar – Simalungun, May Luther Dewanto Sinaga. “Mapper ini adalah wadah penerimaan anggota baru, dan untuk memaksimalkan proses perekrutan anggota baru ini, Badan Pengurus Cabang (BPC)… Lanjutkan membaca Lantik Panitia, GMKI Pematangsiantar – Simalungun Akan Rekrut Anggota Baru
Gerakan Serikat Buruh Internasional Dukung Pekerja Indonesia Untuk Menghentikan RUU Omnibus
IGNews | Jakarta – Konfederasi Serikat Buruh internasional – Asia Pasifik (ITUC-AP) yang secara menyatakan dukungan penuh kepada kaum pekerja di Indonesia, khususnya kepada afiliasi ITUC – AP di Indonesia (KSPI dan KSBSI) dalam perjuangan mereka menghentikan usulan “RUU Omnibus Law Cipta Kerja”. Sejak Oktober 2019, ITUC – AP telah memantau dengan seksama masalah ketenagakerjaan… Lanjutkan membaca Gerakan Serikat Buruh Internasional Dukung Pekerja Indonesia Untuk Menghentikan RUU Omnibus
Iriana Jokowi Dengar Curhatan 12 Korban Hak Perlindungan Anak
IGNews | Jakarta – “Apa nak yang ingin disampaikan kepada ibu” demikian Ibu Negara Hj. Iriana Joko Widodo didampingi ibu Wakil Presiden Hj. Wury Ma’ruf Amin dan Ibu Menteri Sosial serta Ibu ibu OASE Indonesia Maju saat berdialog dari hati ke hati kepada 12 anak mewakili korban pelanggaran hak anak dari berbagai masalah sosial di… Lanjutkan membaca Iriana Jokowi Dengar Curhatan 12 Korban Hak Perlindungan Anak
Rawan Bencana Gempa, Pushodrosal Gelar Survei Hidro – Oseanografi Perairan Waikelo Sumba
IGNews | Jakarta – Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT), tergolong provinsi yang rawan bencana. Pulau yang berbatasan langsung dengan Australia di sebelah selatan itu memang rawan dilanda gempa dengan berbagai tipe, mulai dengan yang berkekuatan kecil, besar, hingga berpotensi tsunami. Pulau Sumba selalu diguncang gempa karena berada pada batas pertemuan dua lempeng tektonik, yaitu… Lanjutkan membaca Rawan Bencana Gempa, Pushodrosal Gelar Survei Hidro – Oseanografi Perairan Waikelo Sumba