Pemanfaatan Plastik Mulsa Bagi Hortikultura

Surabaya (Indigonews) – Guna meningkatkan pemanfaatan teknologi mulsa bagi pertanaman hortikultura, Kementerian Pertanian melalui Direktur Jenderal Hortikultura Suwandi beserta tim mengunjungi salah satu pabrik penghasil mulsa di Surabaya yang memproduksi Plastik Mulsa Hitam Perak LLDPE. Mulsa ini baik digunakan di daerah tropis untuk pertanian pada tanaman cabai, bawang, tomat, mentimun, melon, strawberi dan kubis bunga.… Lanjutkan membaca Pemanfaatan Plastik Mulsa Bagi Hortikultura

Dinas Kominfo JABAR Capai Target Kinerja, Serapan Anggaran Capai 40%

Jawa Barat (Indigonews) – Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Barat, Hening Widiatmoko meminta ASN bertugas di instansi yang dipimpinya terus meningkatkan kinerjanya dan bekerja cepat sehingga target pekerjaan dapat diselesaikan tepat waktu. Ia mengucapkan terima kasih kepada staffnya yang sudah bekerja maksimal sehingga pada semester pertama tahun ini serapan anggaran sudah sesuai target,… Lanjutkan membaca Dinas Kominfo JABAR Capai Target Kinerja, Serapan Anggaran Capai 40%

Sambut Asian Game, MENKOMINFO Tegas Instruksikan 15 Provinsi Sosialisasi

Jawa Barat (Indigonews) – Kementerian Kominfo telah menginstruksikan kepada 15 provinsi di Indonesia untuk membantu sosialisasi Asian Games Agustus 2018 Jakarta-Palembang. Salah satunya adalah Provinsi Jawa Barat (Jabar). Dalam apel pagi di kantor Dinas Kominfo, Kepala Dinas Kominfo Jawa Barat, Hening Widiatmoko menjelaskan sosialisasi akan dilakukan di hari Minggu tanggal 12 Agustus mendatang dalam kegiatan… Lanjutkan membaca Sambut Asian Game, MENKOMINFO Tegas Instruksikan 15 Provinsi Sosialisasi

Bupati Tasikmalaya Imbau Supaya Jamaah Haji Jaga Nama Baik dan Doakan Negara

Jawa Barat (Indigonews) – Bupati Tasikmalaya UU Ruzhanul Ulum menghadiri acara pembinaan manasik haji dan pelepasan calon Jemaah haji Kabupaten Tasikmalaya Tahun 1439 H/ 2018 M yang berlangsung di Gedung Islamic Center Kabupaten Tasikmalaya, Singaparna, Rabu (4/7/2018). Acara tersebut dihadiri oleh 1482 orang calon Jemaah haji dari 39 Kecamatan se-Kabupaten Tasikmalaya. Dalam sambutannya Bupati meminta… Lanjutkan membaca Bupati Tasikmalaya Imbau Supaya Jamaah Haji Jaga Nama Baik dan Doakan Negara

Rapat Pleno Terbuka KPUD Tasikmalaya

Jawa Barat (Indigonews) – Tahapan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat di Kabupaten Tasikmalaya telah memasuki tahap rapat pleno rekapitulasi perhitungan suara oleh Komisi pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Tasikmalaya, sesuai dengan jadwal dari KPUD Provinsi Jawa Barat yaitu tanggal 4 sampai dengan tanggal 6 Juli 2018. KPUD Kabupaten Tasikmalaya menggelar kegiatan tersebut di… Lanjutkan membaca Rapat Pleno Terbuka KPUD Tasikmalaya

Pengadaan Matrial DD 2018 Nagori Rambung Merah Dimonopoli “Nepotisme” Pangulu

Simalungun (Indigonews) – Pengadaan material atau bahan banguna untuk kegiatan proyek fisik Dana Desa (DD) Tahun 2018 dinagori Rambung Merah Kecamatan Siantar Kabupaten Simalungun Provinsi Sumatera Utara disinyalir adanya monopoli atau secara sengaja dikuasai oleh Pangulu Nagori. CV.Romeo merupakan badan usaha milik keluarga Pangulu Rambung Merah sebagai penyedia material bahan bangunan saat ini santer menjadi pembicaraan… Lanjutkan membaca Pengadaan Matrial DD 2018 Nagori Rambung Merah Dimonopoli “Nepotisme” Pangulu

Pendaftaran CALEG Samosir Diharap Maksimal 100% Sesuai Jumlah Kursi Dapil

Samosir (Indigonews) – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Samosir membuka pendaftaran bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Samosir pada pemilihan umum (Pemilu) 2019 mendatang. Pengumuman ini telah dituangkan dalam surat pengumuman Nomor 188/PL.01.4-Pu/1217/KPU-kab/VI/2018. Ketua KPU Kabupaten Samosir Suhadi Situmorang menyampaikan jadwal dan tahapan pencalonan anggota DPRD provinsi dan DPRD kabupaten/kota pada Pemilu 2019 dimulai 4-17… Lanjutkan membaca Pendaftaran CALEG Samosir Diharap Maksimal 100% Sesuai Jumlah Kursi Dapil

Kapal Penyeberangan Simanindo-Tigaras Resmi Beroperasi

Samosir (Indigonews) – Pasca tragedi tenggelamnya KM. Sinar Bangun yang sampai saat ini masih meninggalkan fenomena tak mampu diangkat dari permukaan dasar Danau Toba, Penyeberangan dengan menggunakan jasa Fery KMP. Sumut II dan Kapal Rakyat (Kapal Kayu), sejak hari jumat (6/7/2018) resmi beroperasi kembali. Pelayaran perdana diberangkatkan oleh Bupati Samosir setelah diawali dengan kebaktian dan… Lanjutkan membaca Kapal Penyeberangan Simanindo-Tigaras Resmi Beroperasi

Jelang 4 Tahun Kinerja Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman

Kerja-Kerja-Kerja, Berkarya Merubah Sejarah Pertanian Indonesia, Putera Bone Generasi ke 3 di Kancah Politik Nasional. (Bagian Pertama, Oktober-Desember 2014)   Jakarta (Indigonews) – Tulisan bersambung ini bagian yang tidak terlupakan, menjadi pengalaman saya pribadi, ASN, di Kementerian Pertanian, yang ditugaskan sebagai Staf Dokumentasi pada Bagian Humas, Biro Humas dan IP, Sekretariat Jenderal Kementerian Pertanian RI,… Lanjutkan membaca Jelang 4 Tahun Kinerja Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman

INDOLIVESTOCK EXPO & FORUM 2018, Kementan Geber Ekspor Sub Sektor Peternakan Indonesia

Jakarta (Indigonews) – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman yang diwakili oleh Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, I Ketut Diarmita menyerukan kepada seluruh pelaku usaha untuk terus menggeber ekspor komoditas peternakan dan kesehatan hewan. Hal tersebut disampaikannya pada saat pembukaan acara Indolivestock Expo & Forum 2018 hari ini 4 Juli 2018 di JCC Senayan Jakarta.… Lanjutkan membaca INDOLIVESTOCK EXPO & FORUM 2018, Kementan Geber Ekspor Sub Sektor Peternakan Indonesia