Hebat, Petani Tomat Milenial di Pangalengan Gunakan Teknologi Komputerisasi

Bandung | Indigonews – Industri berbasis teknologi 4.0, kini sudah diterapkan petani sayuran tomat dan timun dataran tinggi di Kecamatan Pangalengan, Bandung. Kegiatan pertananam tidak lagi dilakukan secara manual, tetap sudah dikendalikan dengan menggunakan komputer. “Iya ini menggunakan green house lengkap dengan sarana penunjangnya untuk ditanam tomat beef, tomat cherry dan baby cucumber. Pertanaman dikendalikan… Lanjutkan membaca Hebat, Petani Tomat Milenial di Pangalengan Gunakan Teknologi Komputerisasi

Diterbitkan
Dikategorikan dalam Pertanian Ditandai

Petani Kentang Pangalengan Bersinergi Pelaku Usaha Mengatasi Harga

Bandung | Indigonews – Direktur Jenderal Hortikultura menuturkan dalam berusahatani, harga naik ataupun turun bukan penyebab, tetapi akibat. Harga terjadi saat keseimbangan antara pasokan dengan permintaan. “Untuk itu mari kita cari faktor utama pembentuk harga, diantaranya bisa faktor sistem produksi, sistem logistik, sistem distribusi, tata niaga, struktur dan perilaku pasar,” demikian disampaikan Suwandi dalam acara… Lanjutkan membaca Petani Kentang Pangalengan Bersinergi Pelaku Usaha Mengatasi Harga

Kendalikan Rabies, Kementan Gencarkan Vaksinasi Rabies Massal di Bali

Bali | Indigonews – Ditjen Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian terus memantapkan komitmennya memberantas penyebaran virus rabies salah satunya dengan menggecarkan secara masif vaksinasi rabies massal agar tidak terjadi lagi kasus rabies baik pada manusia maupun hewan. Menurut Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, I Ketut Diarmita bahwa Kementan telah mengalokasikan dana untuk Rabies… Lanjutkan membaca Kendalikan Rabies, Kementan Gencarkan Vaksinasi Rabies Massal di Bali

Jaga Pasokan dan Harga, Kementan Tumbuhkan Sentra Baru Kawasan Timur Indonesia

Makassar | Indigonews – Salah satu upaya Pemerintah untuk menjaga kestabilan pasokan dan harga sayuran yaitu dengan menumbuhkan sentra baru di kawasan timur Indonesia. Melalui upaya tersebut, diharapkan beban ketergantungan terhadap sentra tertentu bisa dikurangi. Perhatian khusus diberikan pada daerah – daerah kepulauan yang pasokan sayurannya masih mengandalkan dari luar pulau. Direktur Sayuran dan Tanaman… Lanjutkan membaca Jaga Pasokan dan Harga, Kementan Tumbuhkan Sentra Baru Kawasan Timur Indonesia

Bersama Pentani Milenial, Kementan Angkat Petani Bandung Barat Menuju Petani Mandiri

Lembang | Indigonews – Direktur Jenderal Hortikultura Kementerian Pertanian, Suwandi membuka Grand Launching Desa Tani Expo Petani Milenial #2019 Tetap Petani Berdaya Ditanah Sendiri yang diselenggarakan oleh Kelompok Tani MACAKAL bekerjasama dengan Dompet Dhuafa di Desa Cibodas Kecamatan Lembang Bandung Barat Provinsi Jawa Barat, Rabu (13/3/2019). Dirjen Hortikultura Kementan Suwandi mengapresisi kegiatan launching Desa Tani… Lanjutkan membaca Bersama Pentani Milenial, Kementan Angkat Petani Bandung Barat Menuju Petani Mandiri

Di Makassar, Mentan Amran Lepas Ekspor Pertanian Sulsel Senilai Rp 800 Miliar

Makassar | Indigonews – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman kembali mendorong ekspor komoditas pertanian Indonesia, sekaligus meluncurkan inovasi berbasis aplikasi, yakni I-MACE (Indonesian Map of Agricultural Commodities Exports) atau Peta Komoditas Ekspor Pertanian Indonesia di Kawasan Industri Makassar, hari ini, Rabu (13/3/2019). “Perlu kita sampaikan ke Publik, tahun 2019 total ekspor Sulawesi Selatan sampai… Lanjutkan membaca Di Makassar, Mentan Amran Lepas Ekspor Pertanian Sulsel Senilai Rp 800 Miliar

Manggis Lebak Terus Perbaiki Kualitas

Lebak | Indigonews – Manggis merupakan salah satu buah eksotis yang sedang hangat diperbincangkan. Buah manggis Indonesia berhasil mendunia dengan telah dilakukannya ekspor ke berbagai negara seperti China, Thailand dan Emirat Arab. Kabupaten Lebak merupakan salah satu produsen manggis. Berdasarkan data Dinas Pertanian Kabupaten Lebak, jumlah tanaman manggis 268.720 pohon dengan produksi sebanyak 704 ton.… Lanjutkan membaca Manggis Lebak Terus Perbaiki Kualitas

Potensi Hortikultura di Tanah Toraja

Sulsel | Indigonews – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menekankan pada setiap kunjungannya bahwa pemerintah fokus terhadap kesejahteraan para petani. Salah satu capaiannya terlihat dari kenaikan Pendapatan Domestik Bruto (PDB) sejak masa kepemimpinannya. “Ekspor pertanian naik 29 persen pada 2018. PDB pada 2004 naik dari Rp 900 triliun meningkat menjadi Rp 1400 triliun pada 2018,”… Lanjutkan membaca Potensi Hortikultura di Tanah Toraja

Upaya Kementan Mendorong Penerapan Sistem Pertanian Organik

Jakarta | Indigonews – Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Ditjen PKH) terus berupaya mendorong penerapan sistem pertanian organik subsektor peternakan. Hal ini disampaikan Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Peternakan, Fini Murfiani (12/3/2019). Fini mengungkapkan konsumsi komoditas organik sekarang mulai menjadi tren gaya hidup, karena meningkatnya kesadaran masyarakat atas kesehatan. Hal ini… Lanjutkan membaca Upaya Kementan Mendorong Penerapan Sistem Pertanian Organik

Diterbitkan
Dikategorikan dalam Pertanian Ditandai

Sambangi 15Ribu Petani, Mentan Tegaskan Kembalikan Kejayaan Pertanian Luwu

Sulsel | Indigonews – Bertempat di Lapangan Andi Jemma Kota Belopa Kabupaten Luwu, Menteri Pertanian Amran Sulaiman menyerahkan sejumlah bantuan benih hortikultura, perkebunan dan peternakan di hadapan 15 ribu petani milenial. Kegiatan ini dihadiri oleh anggota Komisi II DPR RI, Bupati Luwu, Bupati Luwu Utara, Bupati Luwu Timur dan Walikota Palopo, Kepala Badan Litbang Pertanian… Lanjutkan membaca Sambangi 15Ribu Petani, Mentan Tegaskan Kembalikan Kejayaan Pertanian Luwu