Jabar (Indigonews) – Bupati Kuningan, H. Acep Purnama meminta semua insan perhubungan melakukan instrospeksi atau mawas diri terhadap berbagai pelaksanaan tugas sektor perhubungan. Hal itu dikatakannya pada upacara peringatan Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) tahun 2018, di halaman Setda Kabupaten Kuningan, Senin (17/9/2018). Peringaatan Harhubnas kali ini mengangkat tema “Guyub Rukun Bangun Bangsa”, untuk mempresentasikan bagaimana seluruh… Lanjutkan membaca Bupati Kuningan Himbau Dinas Perhubungan Instropeksi dan Mawas
Kategori: Serba-serbi
Persib Bertenger di Puncak Klasemen Liga Indonesia
Jabar (Indigonews) – Persib Maung Bandung sukses kembali ke puncak klasemen dengan mengoleksi 38 poin, setelah menang 2 – 0 atas Arema FC dalam lanjutan pekan ke-21 Liga 1 2018. Persib Maung Bandung berhasil menguasai pertandingan, terbukti, hampir 70 persen penguasaan bola dimiliki Persib. “Formasi tim terbaik saat ini yang saya lihat setelah 2014, mudah-mudahan… Lanjutkan membaca Persib Bertenger di Puncak Klasemen Liga Indonesia
POLDA Sumut Berhasil Tangkap “Sang DPO” Ketua P3TM Medan
Medan (Indigonews) – Ketua Pengurus Persatuan Pedagang Tradisional Marelan (P3TM) Kota Medan selama ini menjadi buronan (DPO) Kepolisian atas pemerasan jual beli kios Pasar Marelan berhasil ditangkap, Sabtu (15/9/2018). Kasubdit Penmas Humas Polda Sumutzl, AKBP MP Nainggolan membenarkan adanya penangkapan seseorang berinisial “A” dilakukan jajaran personil Polda Sumut, tersangka berhasil ditangkap di Pagurawan, Kabupaten Batu Baru.… Lanjutkan membaca POLDA Sumut Berhasil Tangkap “Sang DPO” Ketua P3TM Medan
Warga Bojong Sari Laksanakan Pertemuan Sarasehan Keserasian Sosial
Tasikmalaya (Indigonews) – Puluhan warga Desa Bojong Sari, Kecamatan Culamega, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat berkumpul di aula Kantor Desa guna menghadiri undangan penyuluhan yang disebarkan melalui RT, Sabtu (15/9/2018). Warga mengikuti diklat kilat mewujudkan program sarasehan pemerintah guna mengantisipasi konflik sosial yang terjadi ditengah tengah masyarakat indonesia saat ini menciptakan suatu tatanan kehidupan sosial yang… Lanjutkan membaca Warga Bojong Sari Laksanakan Pertemuan Sarasehan Keserasian Sosial
Mayat Kiriman “Mr.X” Gegerkan Warga Dusun 1 Sibolangit
Deliserdang (Indigonews) – Warga Dudun 1, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deki Serdang di hebohkan akan temuan jasad pria dengan wajah dan leher penuh luka memar dan sudah mulai membusuk, Jumat (14/9/2018) sekitar pukul 06.30Wib. Jasad pria yang diduga meninggal akibat penganiayaan dengan kekerasan ditemukan warga di perladangan buah asam, tepatnya di belakang pondokan persinggahan jalan Jamin… Lanjutkan membaca Mayat Kiriman “Mr.X” Gegerkan Warga Dusun 1 Sibolangit
Lewat Uji Kinesiologi, Kementan Jadikan Pangan Lokal Untuk Stamina Tubuh
Bali (Indigonews) – Kementerian Pertanian (Kementan) kembali melakukan praktek dan uji manfaat pangan lokal Bagi Stamina Tubuh. Acara ini diinisiasi Direktur Jenderal Hortikultura, Suwandi bertempat di Pelataran Gunung Batur, Kabupaten Bangli, Provinsi Bali, Jumat (14/9/2018). “Praktek dan uji manfaat pangan lokaln ini merupakan salah satu upaya mendorong pangan lokal sebagai sumber energi bermanfaat bagi stamina… Lanjutkan membaca Lewat Uji Kinesiologi, Kementan Jadikan Pangan Lokal Untuk Stamina Tubuh
Tiga Sekawan Penyabu Tak Berkutik Diamankan Polsek Kuala
Langkat (Indigonews) – Sat Reskrim Polsek Kuala, Polres Langkat berhasil melakukan penangkapan kasus Narkotika jenis Sabu-sabu di pimpin langsung Kanit Reskrim, IPDA Andri Siregar,SH,MH, Rabu (11/9/2018). Kapolsek Kuala, AKP Antoni Sinamo,SH ketika di konfirmasi via seluler membenarkan penangkapan 3 orang yang sedang menggunakan narkotika jenis sabu. “Penangkapan tersebut di lakukan oleh Sat Reskrim Polsek Kuala… Lanjutkan membaca Tiga Sekawan Penyabu Tak Berkutik Diamankan Polsek Kuala
Kapolres Binjai Serahkan 100Sack Semen Bantu Pembangunan GBKP Tanah Merah
Binjai (Indigonews) – Kapolres Binjai, AKBP Donald P Simanjuntak bersama ibu ketua Bhayangkara Cabang Binjai Ny. Sisca Donald P Simanjuntak menghadiri acara peletakan batu pertama pada pelaksanaan pembangunan gereja GBKP Tanah Merah Klasis Binjai -Langkat di Jalan Gunung Sibayak No 19 Kelurahan Binjai Estate, Kecamatan Binjai Selatan. Acara tersebut di hadiri oleh Wali Kota Binjai… Lanjutkan membaca Kapolres Binjai Serahkan 100Sack Semen Bantu Pembangunan GBKP Tanah Merah
Musim Penghujan, Ruas Jalan Simpang Raya – Tigaras Makin Memprihatinkan
Simalungun (Indigonews) – Musim penghujan yang sudah melanda Simalungun beberap minggu terakhir membuat pengguna jalan lintas mulai dari Nagori Simpang Raya, Kecamatan Panei menuju Nagori Tigaras, Kecamatan Dolok Pardamean, Kabupaten Simalungun merasa kesal dan sangat terganggu akan kondisi jalan yang bak kolam ikan lele. Hal ini disampaikan S. Purba warga Kecamatan Panei yang dijumpai saat… Lanjutkan membaca Musim Penghujan, Ruas Jalan Simpang Raya – Tigaras Makin Memprihatinkan
Rapat Kerja Komisi IV DPR RI dengan Mentan Hujan Apresiasi
Jakarta (Indigonews) – Hujan apresiasi mewarnai Rapat Kerja Komisi IV DPR RI dengan Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaiman. Selain memberikan masukan dan saran, hampir seluruh anggota Komisi IV DPR RI yang mengutarakan pandangannya dalam Rapat Kerja pada Rabu (12/9/2018), menyampaikan apresiasi pada kinerja Mentan Amran dan Jajarannya di Kementerian Pertanian (Kementan). A.A Bagus Adhi Mahendra,… Lanjutkan membaca Rapat Kerja Komisi IV DPR RI dengan Mentan Hujan Apresiasi