Jogjakarta (Indigonews) – Komoditas hortikultura menjadi tren menarik di kalangan pebisnis dan petani. Data Direktorat Jenderal Hortikultura Kementerian Pertanian (Kementan) menunjukkan ekspor komoditas ini mengalami kenaikan 11,92 persen. Nilai ekspor hortikultura secara keseluruhan pada Januari – Oktober 2018 senilai USD 366.407.407 dengan volume 372.073 ton. Menjaga hal tersebut, perlu upaya strategis yang tepat antara lain… Lanjutkan membaca Koperasi Hortikultura Menjembatani Petani, Pasar dan Kepastian Harga
Kategori: Selebritis and Lifestyle
Manggis Wanayasa Langganan Ekspor Asal Purwakarta
Purwakarta (Indigonews) – Berbicara manggis, Kabupaten Purwakarta merupakan salah satu sentra produksi manggis nasional di Indonesia. Lima kecamatan sentra produksi di Kabupaten Purwakarta terdapat di Wanayasa, Kiarapedes, Bojong, Darangdan dan Pondoksalam. Total luas areal pertanaman manggis sebesar 1.540,4 hektare dengan jumlah populasi sekitar 154.043 pohon. Manggis Purwakarta dikenal sebagai manggis varietas unggul Wanayasa berdasarkan Keputusan… Lanjutkan membaca Manggis Wanayasa Langganan Ekspor Asal Purwakarta
Keluarga “Sangat Miskin” Hasan Warga Singkup Berharap Bantuan Pemko Tasikmalaya
Jawa Barat (Indigonews) – Pasangan suami / isteri, Hasan dan Ijah warga Kampung Gareumpay RT/RW 003/009, Kelurahan Singkup, Kecamatan Purbaratu, Kota Tasikmalaya, Provinsi Jawa Barat tergolong kurang mampu sampai saat ini belum menikmati penerangan dari PLN karena tidak mampu bayar uang pangkal memasukkan jaringan PLN. Pasutri yang tinggal berdua dirumah sangat sederhana sekali, bertahun tahun… Lanjutkan membaca Keluarga “Sangat Miskin” Hasan Warga Singkup Berharap Bantuan Pemko Tasikmalaya
Kecewa Dengan Administrasi kampus, Mahasiswa UINSU Geruduk BPK dan Kejatisu
Medan (Indigonews) – Sejumlah Mahasiswa Fakultas Ilmu Tarbiyah & Keguruan UINSU. mengadakan aksi didepan kantor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Sumatera Utara dan Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu), terkait adanya dugaan korupsi, pungli dan penyalahgunaan kekuasaan yang dilakukan oleh Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Kamis (24/1/2019). Aksi yang ke 2… Lanjutkan membaca Kecewa Dengan Administrasi kampus, Mahasiswa UINSU Geruduk BPK dan Kejatisu
Viral…!!! Tulisan Dana Desa Gelap dan Sekdes dan Pendamping Desa Makan Gaji Buta
Simalungun (Indigonews) – Dana desa golap (gelap.red) dan Sekretaris Desa dan Pendamping desa makan gaji buta. Tulisan tersebut dibuat heboh, disepanjang jalan lintas Nagori Maligas Tongah, Kecamatan Tanah jawa, Kabupaten Simalungun oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Dengan menggunakan piloks berwarna putih, dengan ukuran tulisan yang sangat besar ini, para perangkat nagori tidak mengetahui para… Lanjutkan membaca Viral…!!! Tulisan Dana Desa Gelap dan Sekdes dan Pendamping Desa Makan Gaji Buta
Bawang Merah dan Bawang Putih Makin Berkibar di Aceh Tengah
Aceh (Indigonews) – Upaya Kementerian Pertanian memantapkan swasembada bawang merah dan bawang putih 2021 bersambut. Pengembangan kawasan bawang kini makin meluas di berbagai daerah, salah satunya di Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh. Varietas bawang merah lokal gayo yang banyak dibudidayakan petani di sekitar Danau Laut Tawar belum lama ini lolos pendaftaran varietas. Kabar tersebut disambut… Lanjutkan membaca Bawang Merah dan Bawang Putih Makin Berkibar di Aceh Tengah
ILAJ Sebut Pemberhentian Kepsek MTSN 2 Simalungun Cacat Hukum
Siantar (Indigonews) – Kepala Sekolah Madrasa Tsanawiyah Negeri 2 Kabupaten Simalungun Nurdewi Maharani Damanik, MA diberhentikan secara semena-mena oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Simalungun Drs. Sakoanda Siregar. Institute Law And Justice (ILAJ) Menilai pemberhentian tersebut sangat sarat muatan sentimen pribadi atau tidak memiliki landasan yang jelas, dikarenakan selama ini Nurdewi Maharani Damanik selaku Kepala… Lanjutkan membaca ILAJ Sebut Pemberhentian Kepsek MTSN 2 Simalungun Cacat Hukum
Keluarga Resah, Khairunisa Hilang Tanpa Pesan
Riau (Indigonews) – Seorang bocah wanita meranjak dewasa, Khairunisa alias Nisa (13) terdaftar sebagai siswi SDN 025 Sekip Hilir, warga jalan Dwikora, Kelurahan Sekip Hilir, Kecamatan Rengat, Kabupaten Indragiri Hulu, Provinsi Riau menghilang tanpa meninggalkan pesan, Sabtu (19/1/2019) sekitar pukul 13.00Wib. Leli Idawati ibu kandung Nisa sangat khawatir akan keberadaan serta keselamatan putrinya, sehingga setelah… Lanjutkan membaca Keluarga Resah, Khairunisa Hilang Tanpa Pesan
Terkait Soroti Petani Demak Buang Cabai di Jalan Sandiaga Dinilai Asal Kritik
Jakarta (Inidigonews) Calon Wakil Presiden (Wapres) Nomor Urut 02 Sandiaga Uno, kemarin melontarkan sorotan terhadap harga cabai yang tidak stabil di pasaran. Sandiaga mencotohkan peristiwa aksi petani cabai di Demak yang buang cabai ke jalan karena harganya Rp 7.000 per kilogram alias murah, Sabtu (19/1/2019). Tentang hal ini, Pengamat Politik Pangan dari Indonesia Food Watch (IFW), Muhamad… Lanjutkan membaca Terkait Soroti Petani Demak Buang Cabai di Jalan Sandiaga Dinilai Asal Kritik
Bupati Siak bersama Walikota Pekanbaru Hadiri FGD
Riau (Indigonews) – Pembangunan sektor perhubungan untuk beberapa akses jalan di Provinsi Riau dinilai Pemerintah Daerah harus mampu menggandeng pihak swasta mengingat keterbatasan anggaran dimiliki Pemerinta Provinsi Riau maupun Pemerintah Daerah TK II. Dalam acara Focus Grup Discussion (FGD) bertajuk “Bersinergi menghadapi isu strategis percepatan pembangunan wilayah Provinsi Riau melalui sektor transportasi”, Bupati Siak H Syamsuar dalam paparanya… Lanjutkan membaca Bupati Siak bersama Walikota Pekanbaru Hadiri FGD