Rimau Gerga Lebong Makin Diminati Konsumen

Bengkulu (Indigonews) – Jeruk keprok Rimau Gerga Lebong (RGL) menurut sejarahnya berasal dari Israel, lewat Thailand. Jeruk ini ditanam di tanah Brastagi kabupaten Karo Sumut dan kemudian dibawa dan ditanam oleh Gerga, petani asal Lebong Bengkulu. Jeruk RGL merupakan salah satu komoditas potensial desa Rimbo Pengadang, kecamatan Rimbo Pengadang, kabupaten Lebong karena mampu meningkatkan penghasilan… Lanjutkan membaca Rimau Gerga Lebong Makin Diminati Konsumen

CV. Ismaya Diduga Kurangi Volume Proyek Terjunan Irigasi

Tasikmalaya (Indigonews) – Ketum FPTI dengan tegas meminta Kepala Dinas PUPR Kota Tasikmalaya baik melalui Kepala Bidang PSDA meninjau ulang proyek yang dikerjakan CV. ISMAYA diduga asal jadi. Hasil investigasi dan pantauan langsung dilokasi pelaksanaan proyek, didiga kuat CV. ISMAYA selaku rekanan atau pelaksana proyek rehabilitasi bangunan terjun irigasi bengkok Bojong Tritura RT/RW 01/05 Kelurahan… Lanjutkan membaca CV. Ismaya Diduga Kurangi Volume Proyek Terjunan Irigasi

Pengembangan Agensia Hayati Untuk Pangan Berkualitas

Jawa Barat (Indigonews) – Produk hortikultura sehat dan berkualitas sudah menjadi tuntutan konsumen. Konsumen menghindari produk yang mengandung residu pestisida berbahaya bagi tubuh. Masyarakat memilih untuk mengkonsumsi buah dan sayur berkualitas karena yakin mampu menjadikan tubuh lebih sehat dan kuat. Beberapa petani masih mengandalkan pestisida untuk mengelola tanamannya dari gangguan hama dan penyakit. Beberapa tanaman… Lanjutkan membaca Pengembangan Agensia Hayati Untuk Pangan Berkualitas

Bupati Indragiri Hilir Efektif Sampaikan Rencana Pembangunan

Riau (Indigonews) – Bupati Indragiri Hilir, HM.Wardan yang didampingi Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Indragiri Hilir terus menyampaikan informasi pembangunan kepada Masyarakat. Beberapa waktu yang lalu Bupati HM. Wardan melaksanakan 4 kegiatan di 3 Kecamatan yang diawali dengan pemberian bantuan kepada Korban angin Puting beliuang di Kecamatan Kuindra, Penyaluran Zakat Produktif di Desa… Lanjutkan membaca Bupati Indragiri Hilir Efektif Sampaikan Rencana Pembangunan

Emil Bersama Isteri Kunjungi Korban Bencana Tsunami

Banten (Indigonews) – Selepas memberikan bantuan dan meninjau langsung kondisi korban di posko bencana di RSUD dr H Bob Bazar, Kalianda, Lampung Selatan, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berserta istri, Atalia Praratya dan Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Barat Dicky Saromi mendarat di Labuan Pandeglang Banten, Kamis (27/12/2018). Rombongan langsung… Lanjutkan membaca Emil Bersama Isteri Kunjungi Korban Bencana Tsunami

Kementan Dorong Kemitraan dan Hilirisasi Nanas Subang

Jabar (Indigonews) – Subang merupakan salah satu sentra produksi nanas. Luas areal mencapai 2.100 hektar yang tersebar di lima kecamatan dan terluas di Kecamatan Jalan Cagak. Berangkat dari potensi ini, Kementerian Pertanian (Kementan) terus berupaya untuk mendorong kemitraan dan hilirisasi. Hal ini dimaksudkan agar nanas memiliki nilai tambah sehingga kesejahteraan petani meningkat. “Potensi lahan nanas… Lanjutkan membaca Kementan Dorong Kemitraan dan Hilirisasi Nanas Subang

Kementan Pacu Purwakarta Tingkatkan Mutu dan Ekspor Benih Hortikultura

Purwakarta (Indigonews) – Kementerian Pertanian (Kementan) terus memacu berbagai daerah agar menjadi sentra produsen benih hortikultura yang berskal ekspor. Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat merupakan salah satu penghasil benih hortikultura bahkan sudah melakukan ekspor, tetapi perlu didorong lagi mutu dan volume ekspornya. “Sentra benih hortikultura ternyata tidak hanya di Jawa Timur dan Jawa Tengah, tetapi juga… Lanjutkan membaca Kementan Pacu Purwakarta Tingkatkan Mutu dan Ekspor Benih Hortikultura

Kapolsek Peranap Serahkan Bantuan Kepada Anak Yatim Piatu

Riau (Indigonews) – Polres Indragiri Hulu giat sosialisasi Kamtibmas dan menghimbau kepada s dalam penguatan kinerja Satgas Nusantara yang dibentuk akhir akhir ini, Jumat (28/12/2018) pukul 12.05Wib. Selain hal diatas, Satgas Nusantara Polres Indragiri Hulu juga melaksanakan sholat jumat bersama warga dan memberikan sumbangan bantuan kepada anak yatim piatu umat Mesjid Nurul Palah, Kelurahan Baturijal… Lanjutkan membaca Kapolsek Peranap Serahkan Bantuan Kepada Anak Yatim Piatu

Pemprov Jabar Dukung Program Pesantren Mart dan One Pesantren One Product

Bogor (Indigonews) – Dalam upaya meningkatkan ekonomi pesantren dan para santrinya, Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat akan membuat program setiap pesantren dapat memiliki kemandirian ekonomi melalui perdagangan barang atau jasa melalui Pesantren Mart dan One Pesantren One Product. Sedangkan untuk meningkatkan petani muda, sesuai dengn program yang sudah diluncurkan seminggu yang lalu adalah One Village… Lanjutkan membaca Pemprov Jabar Dukung Program Pesantren Mart dan One Pesantren One Product

Gubernur Riau Lantik 120 Pejabat Pemprov Fungsional

Riau (Indigonews) – Gubernur Riau definitif Wan Thamrin Hasyim melantik 120 pejabat fungsional di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau. Pelantikan dilakukan di Balai Pauh Janggi, Gedung Daerah, Pekanbaru, Rabu (26/12). Wan sebelumnya menjabat Wakil Gubernur Riau, namun setelah Gubernur Arsyadjuliandi Rahman mengundurkan diri karena ikut maju Pemilihan Legislatif DPR, Wan pun menggantikannya. Masa jabatan Wan juga… Lanjutkan membaca Gubernur Riau Lantik 120 Pejabat Pemprov Fungsional