Pisah Sambut Kepsek SMPN 4 Cipatujah Tasikmalaya

Tasikmalaya (Indigonews) – Rotasi atau mutasi ditubuh instansi pemerintahan baik pusat maupun daerah sudah hal lumrah untuk penyegaran, pembinaan karir serta peningkatan pelayanan. Seperti pergantian Kepala Sekolah SMPN 4 Cipatujah, Desa Nangela Sari, Kecamatan Cipatujah, Kabupaten Tasikmalaya sebelumnya dipimpin Memet Meitipul Spd.Msi terhitung pertengahan bulan September 2018 sudah akhir jabatan, sehingga dingantikan Kepala Sekolah yang baru dilantik, Jajang… Lanjutkan membaca Pisah Sambut Kepsek SMPN 4 Cipatujah Tasikmalaya

Uu Ruzhanul Ulum Himbau BUMD Jabar Tingkatkan Kinerja

Jabar (Indigonews) – Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum mengimbau kepada Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) untuk meningkatkan kinerjanya. Salah satunya menambah income atau pengahasilan perusahaan yang akan berdampak pada Pendapatan Asli Daerah (PAD). “Kalau perlu dibuatkan pakta integritasnya karena itu harus didorong. Jika ditentukan target income atau pendapatan dan waktunya maka BUMD itu… Lanjutkan membaca Uu Ruzhanul Ulum Himbau BUMD Jabar Tingkatkan Kinerja

Emil Berharap Reaktivasi Jalur Kereta Api Cibatu – Garut Terealisasi 2019

Bandung (Indigonews) – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil (Emil) berharap launching reaktivasi jalur kereta Api (KA) Cibatu-Garut bisa dilakukan pada 2019 mendatang. Reaktivasi jalur kereta api Cibatu-Garut-Cikajang dibutuhkan untuk meningkatkan konektivitas menuju wilayah selatan Jawa Barat. Panjang jalur yang akan direaktivasi direncanakan sepanjang 47,5 Km, yang terbagi dua seksi, yaitu Seksi I Cibatu-Garut sepanjang 19,29… Lanjutkan membaca Emil Berharap Reaktivasi Jalur Kereta Api Cibatu – Garut Terealisasi 2019

Viral…!!! Beredar Video Kopi Kemasan Mudah Terbakar, Berbahayakah Untuk Dikonsumsi ?

Sumut (Indigonews) – Belakangan beredar video jadi viral adanya beberapa orang melakukan pembakaran serbuk salah satu kopi kemasan dengan cara menuangkan secara berlahan dari dalam kemasan dibawahnya menyala api menggunakan mancis pemantik api. Dilihat dari video, kopi kemasan merk Luwak White Koffie dapat menyulut api baik di postingan youtube, instagram maupun Facebook. Pertanyaannya, apakah memang… Lanjutkan membaca Viral…!!! Beredar Video Kopi Kemasan Mudah Terbakar, Berbahayakah Untuk Dikonsumsi ?

Menjadikan Portal PPID sebagai Gerbang Pemberian Informasi dan Dokumentasi

  Bogor (Indigonews) – Ditjen Hortikultura mengadakan Rapat Koordinasi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) bertempat di Bogor 26 – 28 September 2018. Kegiatan ini bertemakan “Pengembangan dan Pemutakhiran Informasi Publik pada Website Ditjen Hortikultura”. Membuka acara, Sekretaris Ditjen Hortikultura, Liliek Srie Utami menyampaikan bahwa sumber daya manusia (SDM) menjadi unsur penting guna memajukan website… Lanjutkan membaca Menjadikan Portal PPID sebagai Gerbang Pemberian Informasi dan Dokumentasi

Sekda Jabar Serahkan Surat Pemberhentia 2 Bupati dan 1 Wakil Bupati

Jabar (Indigonews) – Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2018 dan Peraturan KPU Nomor 20 Tahun 2018, Kepala Daerah atau Wakil Kepala Daerah yang mencalonkan diri dalam Pemilu Legislatif tahun 2019 harus mengundurkan diri dan tidak dapat ditarik kembali. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat, Iwa Karniwa menyerahkan Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia… Lanjutkan membaca Sekda Jabar Serahkan Surat Pemberhentia 2 Bupati dan 1 Wakil Bupati

Emil ; Penataan Kalimalang Akan Segera Dilaksanakan

Bandung (Indigonews) – Penataan Kalimalang Kota Bekasi akan segera dilakukan sesuai janji Gubernur Jabar Ridwan Kamil atau akrab disapa Kang Emil. Keseriusan itu sudah dilakukan awal dengan persentasi penataan Kalimalang di Gedung Sate, Selasa (26/9/2018). “Sesuai janji, tim dari Saya sudah mempersentasikan proyek kalimalang. Ada empat zona, kita terus koordinasi ke pak walikota (bekasi). Kita… Lanjutkan membaca Emil ; Penataan Kalimalang Akan Segera Dilaksanakan

Emil Cepat Tanggap Keresahan Warga Bogor Terkait Tambang

Jabar (Indigonews) – Menindaklanjuti aspirasi warga Parung Panjang Kabupaten Bogor yang meminta solusi Gubernur Jawa Barat terkait permasalahan tambang tiga hari lalu melalui akun media sosial, Gubernur Ridwan Kamil langsung meresponnya. Didampingi ASDA II dan Kadishub Jabar, Emil langsung mendatangi dan berdialog mendengarkan aspirasi warga perwakilan dari Parung Panjang, Rumpin, Gunung Sindur, Cigudeg dan daerah… Lanjutkan membaca Emil Cepat Tanggap Keresahan Warga Bogor Terkait Tambang

Wagub Jabar Buka Resmi Porseni Pospeda Ke VIII

Jabar (Indigonews) – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Jawa Barat, gelar Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Antar Pondok Pesantren Daerah (Pospeda) VIII tahun 2018. Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum didampingi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Jawa Barat, Yudha M Saputra, Bupati Kuningan Acep Purnama, membuka secara… Lanjutkan membaca Wagub Jabar Buka Resmi Porseni Pospeda Ke VIII

SMK PPN Sumedang “Pilot Project” Jurusan Kopi

Jabar (Indigonews) – SMK PPN (Pertanian Pembangunan Negeri) Tanjung Sari Sumedang dipercaya oleh pemerintah pusat menjadi pilot project atau percontohan sekolah yang memiliki jurusan kopi. Ini merupakan satu-satunya sekolah di Jabar bahkan di Indonesia yang pertama kali menerapkan jurusan kopi. Peresmian jurusan kopi di SMK PPN Tanjung Sari dilakukan langsung oleh Menteri Koordinator bidang Perekonomian,… Lanjutkan membaca SMK PPN Sumedang “Pilot Project” Jurusan Kopi