Labuhanbatu (Indigonews) Pertandingan Open turnamen Sepak bola Memperebutkan Trophy Kapolres Labuhanbatu Cup tahun 2018 tim kesebelasan RAP A melawan tim kesebelasan Legend Sigma yang bertanding dilapangan stadion bina raga kelurahan cendana Kecamatan Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu Propinsi Sumatera Utara Jumat (2/11/18). Pertandingan yang di saksikan suporter club masing-masing dan pecinta olah raga yang hadir di… Lanjutkan membaca Turnamen kapolres Cup Tahun 2018 Kesebelasan RAP A Hantam Legend Sigma Skor 2-0
Kategori: Sport
Emil Berangkatkan Timnas Homeless World Cup Indonesia ke Meksiko
Bandung (Indigonews) – Sebanyak 12 anggota tim termasuk pelatih dan official akan bernagkat ke Meksiko untuk mengikuti Homeless World Cup 2018. Delapan orang diantaranya merupakan pemain dan empat pemain berasal dari Jawa Barat. Keempat pemain tersebut tiga orang berasal dari Kota Bandung dan satu orang dari Kabupaten Sumedang. Sementara dua pemain lain berasal dari Mataram… Lanjutkan membaca Emil Berangkatkan Timnas Homeless World Cup Indonesia ke Meksiko
Atlet Peraih Medali Emas Asian Game, Tiara Prastika Menjadi Duta Keselamatan Versi Michelin
Bandung (Indigonews) – Tiara Andini Prastika, atlet downhill peraih medali emas pada ajang Asian Games 2018 Jakarta-Palembang diangkat oleh produsen ban mobil Michelin sebagai duta keselamatan. Public Affairs Corporate Communications Director Michelin Indonesia, Nora Guitet mengatakan dua atlet peraih emas Asian Games ini menjadi contoh yang tepat terkait tanggung jawab dan fokus pada karir tanpa melupakan… Lanjutkan membaca Atlet Peraih Medali Emas Asian Game, Tiara Prastika Menjadi Duta Keselamatan Versi Michelin
Jelang Perebutan Piala Kapoldasu,Kapolsek Simanindo Monitoring Kapal Motor Di Pelabuhan Loppo Tomo
Samosir (Indigonews) – Kapolsek Simanindo, IPTU TL.Tobing beserta anggotanya menyambangi pelabuhan Loppo Tomok, kecamatan Simanindo kabupaten Samosir Sumatera Utara.jumat(26/10) Selain meninjau dan memonitoring keadaan kapal motor di pelabuhan Loppo Tomok, Kapolsek Simanindo IPTU TL.TOBING juga melakukan sosialisasi kepada nahkoda kapal motor tentang perlombaan Kelaiakan, Keselamatan, dan Kebersihan Kapal Motor dalam rangka memperebutkan piala Kapolda Sumatera… Lanjutkan membaca Jelang Perebutan Piala Kapoldasu,Kapolsek Simanindo Monitoring Kapal Motor Di Pelabuhan Loppo Tomo
JKI Raih Medali Emas Dalam Turnamen Piala Kapolda Sumut
Sumut (Indigonews) – Perguruan olah raga Seni Beladiri Judoka Kunfu Indonesia (JKI) Kembali mengukir Prestasi dalam even wushu sanda open champions Tahun 2018 perebutan piala Kapolda Sumut yang berlangsung selama 3 hari (27 – 30 September 2018) bertempat di lapangan olah raga metal Medan. Dalam pertandiangan Wushu Sanda tersebut, Perguruan JKI mengirimkan 11 (sebelas) orang… Lanjutkan membaca JKI Raih Medali Emas Dalam Turnamen Piala Kapolda Sumut
Gubernur Jabar Buka Resmi PORDA ke XIII dan PEPARDA ke V Secara Bersamaan
Jabar (Indigonews) – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil membuka secara resmi Pekan Olahraga Daerah (Porda) ke XIII dan Pekan Paralimpik Daerah (Peparda) V Jabar Tahun 2018. Porda kali ini diikuti 9.489 atlet dan 4.666 official dari 27 kabupaten/kota. Porda yang digelar 6-15 Oktober 2018 ini akan mempertandingkan 60 cabang olahraga dengan 879 nomor pertandingan. Total… Lanjutkan membaca Gubernur Jabar Buka Resmi PORDA ke XIII dan PEPARDA ke V Secara Bersamaan
Ladon 61 N Gelar Balap Matic Race 2018
Langkat (Indigonews) – Tarikan gas panjang diikuti dengan suara mesin saling bersahutan, terdengar dari sepeda motor para pembalap Matic Race Seri I, menggelegar dikota Stabat, Kabupaten Langkat. Keseruannya menyedot ribuan mata penoton, tak tersadar mereka pun teriak histeris, untuk mendukung para jagoanya masing-masing. Mulai dari start panjang dijalan lurus, sampai pada tikungan jalan, para pembalap terus mengadu kemampuannya,… Lanjutkan membaca Ladon 61 N Gelar Balap Matic Race 2018
65.000 Rakyat Indonesia Inginkan Edy Rahmayadi Mundur Dari Ketua PSSI
Sumut (Indigonews) – Penandatangan petisi online di change.org yang menuntut Edy Rahmayadi mundur dari jabatannya sebagai Ketua Umun Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) terus bertambah. Hingga hari ini, Rabu (26/9/2018) pukul 20.00 WIB, penandatangan petisi telah mencapai 65.000 lebih tanda tangan. Petisi yang dimulai oleh Emerson Yuntho dengan judul “Edy harus mundur sebagai Ketua Umum… Lanjutkan membaca 65.000 Rakyat Indonesia Inginkan Edy Rahmayadi Mundur Dari Ketua PSSI
Wagub Jabar Buka Resmi Porseni Pospeda Ke VIII
Jabar (Indigonews) – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Jawa Barat, gelar Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Antar Pondok Pesantren Daerah (Pospeda) VIII tahun 2018. Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum didampingi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Jawa Barat, Yudha M Saputra, Bupati Kuningan Acep Purnama, membuka secara… Lanjutkan membaca Wagub Jabar Buka Resmi Porseni Pospeda Ke VIII
Serda (K) Aprilia Manganang dkk, Sandingkan Juara Voli Pati dan Putri TNI AD Piala Panglima TNI 2018
Jakarta (Indigonews) – Tim Perwira Tinggi (Pati) dan Tim Putri TNI AD berhasil menjadi juara cabang olahraga voli memperebutkan piala Panglima TNI tahun 2018, di GOR A.Yani, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (26/9/2018). Diawali pada cabang voli, tim Pati TNI AD terlalu tangguh bagi tim Pati Kementerian Pertahanan (Kemhan). Walau set-set awal pertandingan saling… Lanjutkan membaca Serda (K) Aprilia Manganang dkk, Sandingkan Juara Voli Pati dan Putri TNI AD Piala Panglima TNI 2018