GMKI Pematangsiantar – Simalungun Giat Pelatihan Konseling

Pematangsiantar – Pelatihan ini diawali dengan kader GMKI Pematangsiantar-Simalungun disuruh bercerita tentang pengalaman pribadi ketika menolong orang lain. Kemudian Fasilitator memberikan pemahaman terkait apa itu konseling, dan mengajarkan kepada para kader GMKI Pematangsiantar – Simalungun Yang menjadi Fasilitator dalam pelatihan Milton Napitupulu, S.Th. (Milton Ministry). May Luther Dewanto Sinaga selaku ketua GMKI Pematangsiantar – Simalungun… Lanjutkan membaca GMKI Pematangsiantar – Simalungun Giat Pelatihan Konseling

Gubernur Bersama 8 Kepala Daerah Sumut Akan Teken Komitmen Pencegahan Korupsi Dengan KPK

Medan – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi dan delapan kepala daerah baru di Sumut akan menandatangani Komitmen Pencegahan Korupsi Terintegerasi bersama dengan Komisi Pemberantasan Korupsi RI (KPK). Penandatanganan ini dilakukan pada Rapat Koordinasi Pencegahan Korupsi Terintegerasi, Optimalisasi Pendapatan Daerah dan Penertiban Barang Milik Daerah di Sumut, di Kantor Gubernur Sumut. Delapan kepada daerah baru… Lanjutkan membaca Gubernur Bersama 8 Kepala Daerah Sumut Akan Teken Komitmen Pencegahan Korupsi Dengan KPK

Lakalantas 2 Warga Hinalang, Satria pun Harus Dirujuk ke RS Bina Kasih Medan

Simalungun – Kecelakaan Lalulintas kembali terjadi di jalan raya saribudolok KM 62,5 – 63 Nagori Bandar Hinalang, Kecamatan Purba, Kabupaten Simalungun, Minggu (12/5/2019) pukul 09.30Wib. Lakalantas yang terjadi antara Sepeda Motor Suzuki Smash yang dikendarai Juandi Siboro (17) warga Hinalang dengan Suzuki Satria FU BK 2906 TAA yang ditunggangi Satria Sinaga (18) juga merupakan warga… Lanjutkan membaca Lakalantas 2 Warga Hinalang, Satria pun Harus Dirujuk ke RS Bina Kasih Medan

Pemprov Sumut Terus Monitor Jaminan Ketersediaan Listrik Selama Ramadan

Medan – Pemprov Sumatera Utara (Sumut) terus memonitor pemulihan ketersediaan listrik di Sumut pada masa bulan Ramadan. Hal tersebut dilakukan menyusul terjadinya pemadaman listrik di sebagian besar wilayah pada dini hari dan malam hari. “Kita terus berkoordinasi dengan PLN dan meminta PLN berbuat sedapatnya agar masalah yang terjadi dapat segera diatasi sehingga tidak terjadi lagi… Lanjutkan membaca Pemprov Sumut Terus Monitor Jaminan Ketersediaan Listrik Selama Ramadan

GMKI Desak Polresta Pematangsiantar Mengusut Tuntas Tidak Kekerasan yang Dilakukan Satpol PP

Pematangsiantar – Personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan kekerasan terhadap pekerja dan pemilik usaha permainan anak di Lapangan Haji Adam Malik, Kota Pematangsiantar, Sumut, Jumat (10/5/2019) sekitar pukul 15.00Wib. Kekerasan itu bermula ketika para personel Satpol PP hendak menertibkan usaha permainan anak yang diduga tak memiliki izin di lapangan tersebut. Beberapa petugas di… Lanjutkan membaca GMKI Desak Polresta Pematangsiantar Mengusut Tuntas Tidak Kekerasan yang Dilakukan Satpol PP

Proyek DD Rabat Beton Nagori Moho Diuji Kelayakannya

Simalungun – Proyek dana desa (DD) 2019, di Huta Moho II Nagori Moho Kecamatan Jawamaraja Bahjambi telah dimulai, disaksikan dengan uji kelayakan oleh Uspika, Jumat (10/5/2019). Camat Jawamaraja Bahjambi Bahrum Harahap, Koramil 10 diwakili Bahbinsa Sertu Sutopo, Polsek Tanah Jawa diwakili Bahbintantibamas Aiptu A Saragih, Pangulu Moho Suprayogi, Kasi PMN Durung Pangaribuan, Abdul Damanik mewakili… Lanjutkan membaca Proyek DD Rabat Beton Nagori Moho Diuji Kelayakannya

Listrik Padam, Ini Penjelasan Maneger PT. PLN Rayon Perdagangan

Simalungun – Terkait adanya tindakan pemadaman listrik secara menyeluruh maupun bergilir, disebabkan adanya gangguan maupun kerusakan pada salah satu pembangkit yang berakibat kurangnya daya listrik untuk keseluruhan wilayah Sumatera Utara dan Aceh. Disamping secara lokal dalam artian Rayon Perdagangan, bahwa kelistrikan di Sumatera Utara dan sebagian Aceh tersinkronisasi dengan beberapa pembangkit, seperti Pembangkit Naga Jaya… Lanjutkan membaca Listrik Padam, Ini Penjelasan Maneger PT. PLN Rayon Perdagangan

Sabrina Ajak Masyarakat Jadikan Ramadan Ajang Silaturahmi

Labura – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Ir Hj R Sabrina mengajak masyarakat untuk memanfaatkan bulan Ramadan sebagai ajang untuk bersilaturahmi. Selain mempererat tali persaudaraan dengan para kerabat, juga meingkatkan ukhuwah dengan sesama umat muslim yang ditemui di pengajian, salat berjamaah, dan lainnya. Hal ini disampaikannya dalam Kunjungan Safari Ramadan ke Kabupaten Labuhanbatu… Lanjutkan membaca Sabrina Ajak Masyarakat Jadikan Ramadan Ajang Silaturahmi

PMKRI Pematangsiantar Santo Fransiskus Giat Pelatihan Jurnalistik

Pematangsiantar – Sebagai wadah pembinaan dan pengkaderan organisasi, Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Pematangsiantar Santo Fransiskus dari Asissi tahun 2019, melaksanakan kegiatan Pelatihan Jurnalistik & Lomba Menulis Opini dilaksanakan di Aula FKIP Universitas Simalungun Pematangsiantar dengan tema “Menulis Untuk Mengubah”, Kamis (9/5/2019). Koordinator Tim Kerja, Eva Juliriani Siahaan mengatakan ada 50 mahasiswa yang… Lanjutkan membaca PMKRI Pematangsiantar Santo Fransiskus Giat Pelatihan Jurnalistik

Vega Laga Kambing Dengan Bus Selamat Jalan

Simalungun – Kecelakaan hebat antara Sepeda Motor Merk Yamaha Vega dengan nomor polis BM 6264 EN dengan Mobil Bus Mitsubisi Po. Selamat Jalan BK 7163 SC dijalan lintas Siantar – Kabanjahe tepatnya di KM 71,5 – 72, Nagori Tigaraja, Kecamatan Pamatang Silimakuta, Kabupaten Simalungun, Selasa (7/5/2019) pukul 08.30Wib. Sepeda motor yang dikendarai Ponidi (40) warga… Lanjutkan membaca Vega Laga Kambing Dengan Bus Selamat Jalan