Jokowi-Menteri Amran Jalan Sehat Bersama 1 Juta Warga di Makassar

Makassar (Indigonews) – Jalan sehat bersama Sahabat Rakyat Indonesia yang diprakarsai Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman digelar di Kota Makassar, Minggu pagi (29/7/2018). Hadir pada jalan sehat ini bupati dan wakil bupati sebanyak 200 orang dan gubernur/ wakil gubernur 20 orang serta diikuti peserta 1 juta orang lebih. Menteri Amran selaku Penasehat Sahabat Rakyat Indonesia… Lanjutkan membaca Jokowi-Menteri Amran Jalan Sehat Bersama 1 Juta Warga di Makassar

Wakil Bupati Garut Serahkan Bantuan Kepada Korban Banjir Rob

Garut (Indigonews) – Dampak Bajir Rob, banjir yang diakibatkan oleh air laut yang pasang yang menggenangi daratan, dengan ketinggian gelombang laut mencapai 5 meter yang terjadi beberapa waktu lalu di pesisir pantai selatan Garut, mengakibatkan puluhan bangunan hancur. Wakil Bupati Garut, dr. Helmi Budiman didampingi Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut, Dadi Dzakaria menyerahkan… Lanjutkan membaca Wakil Bupati Garut Serahkan Bantuan Kepada Korban Banjir Rob

Penyelam Wanita Kodam Pattimura dan Polwan Polda Maluku Melaksanakan Latihan Selam

Ambon (Indigonews) – Dalam rangka penyiapan kegiatan pemecahan Rekor MURI Penyelam Wanita terbanyak dan Pembentangan Bendera terpanjang di pantai Malalayang Manado pada 10 s.d 11 Agustus 2018, gabungan penyelam wanita Kodam XVI/Pattimura dan Polwan Polda Maluku melaksanakan latihan selam dasar, bertempat di pantai Nitanghaha , Morela, Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku. Persiapan latihan penyelamanan didampingi oleh Pieter C… Lanjutkan membaca Penyelam Wanita Kodam Pattimura dan Polwan Polda Maluku Melaksanakan Latihan Selam

Bantuan Kemanusiaan Mabes TNI Untuk Suku Mausu Ane Tiba di Ambon

Ambon (Indigonews) – Bantuan kemanusiaan dari Mabes TNI telah tiba di Bandar Udara Lanud Pattimura Ambon, pada Sabtu (28/07/2018) pukul 17.50 WIT. Bantuan dikirimkan dengan pesawat Hercules A1312 yang bertolak dari Bandar Udara Halim Perdana Kusumah yang dibawa oleh tim Satgas Mabes TNI yang dipimpin oleh Dansatgas kemanusiaan TNI Kolonel Inf. Farid Makruf yang juga menjabat Paban V/Bakti Staf… Lanjutkan membaca Bantuan Kemanusiaan Mabes TNI Untuk Suku Mausu Ane Tiba di Ambon

Tersangka Mengunggah Video Kerusuhan di Universitas Cendrawasih Yang Menyerang Petugas Kepolisian Berhasil Ditangkap

      Papua Barat (Indigonews) – Pelaku penyebar video yang diduga melanggar UU ITE di Jalan Sulenko RT 025 RW 014 Kelurahan Pontianak Kecamatan Bengkayang, Provinsi Kalimantan Barat telah berhasil di amankan oleh Tim Siber Bareskrim Mabes Polri dan Tim Siber Polda Papua Barat, Sabtu (28/7/2018) sekitar pukul 00.10 WIB. Penangkapan tersangka penyebar video… Lanjutkan membaca Tersangka Mengunggah Video Kerusuhan di Universitas Cendrawasih Yang Menyerang Petugas Kepolisian Berhasil Ditangkap

Mentan, Andi Amran Sulaiman Launching Program Pemberdayaan Ekonomi Umat Berbasis Pesantren

Jakarta (Indigonews) – Kementerian Pertanian (Kementan) di bawah kepemimpinan Menteri Andi Amran Sulaiman telah banyak mengimplementasikan program yang mendorong pertumbuhan ekonomi. Misalnya, program peningkatan produksi jagung bekerja sama dengan Pengurus Besar Nadhatul Ulama (PBNU). Kali ini, Menteri Amran kembali melaunching program pemberdayaan ekonomi umat berbasis pondok pesantren menuju lumbung pangan dunia, di Makassar, Sabtu (28/7/2018).… Lanjutkan membaca Mentan, Andi Amran Sulaiman Launching Program Pemberdayaan Ekonomi Umat Berbasis Pesantren

Wujudkan Mimpi Indonesia Swasembada Gula, Mentan Bangun Pabrik Gula Berkapasitas 12000TCD di Kendari

Sulawesi Tenggara (Indigonews) – Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman mengunjungi Propinsi Sulawesi Tenggara yang tidak asing bagi dirinya dimana lokasi kunjungan kerjanya saat inu merupakan tempat yang melukiskan masa mudanya saat masih menjadi Karyawan PTPN XIV sebagai “Sinder” di Kebun Tebu. Mentan, Amran juga melakukan berbagai aktivitas penelitian di Sulawesi Tenggara, bekerja tak kenal lelah… Lanjutkan membaca Wujudkan Mimpi Indonesia Swasembada Gula, Mentan Bangun Pabrik Gula Berkapasitas 12000TCD di Kendari

Wakil Bupati Samosir Hadiri Coffe Morning Meeting Tentang BODT di Medan

Sumatera Utara (Indigonews) – Wakil Bupati Samosir, Ir. Juang Sinaga turut menghadiri acara Coffee Morning Meeting yang dilaksanakan di Gedung Heritage Grand Aston Hotel Medan, Rabu (25/07). Coffee Morning turut dihadiri Plt. Gubsu, Direktur Utama BPODT, Bupati Tobasa, Bupati Karo, Bupati Pakpak Barat, Sekda Simalungun, Sekda Dairi, Bidang Kerjasama Kemendagri, Kadis Budpar dan Kabiro Humas… Lanjutkan membaca Wakil Bupati Samosir Hadiri Coffe Morning Meeting Tentang BODT di Medan

Mentan RI Tetapkan Samosir Daerah Endemik dan Sumber Bibit Kambing Putih

Samosir (Indigonews) – Kabupaten Samosir telah ditetapkan sebagai daerah endemik pengembangan dan akan menjadi sumber bibit kambing panorusan (kambing putih) berdasarkan SK Menteri Pertanian RI Nomor : 40 /Kpts/Pk 020/I/2017 tanggal 20 Januari 2017. Endemik artinya jenis hewan yang secara alami hanya terdapat di wilayah tertentu dan tidak ditemukandi wilayah lain. Endemik menjadi ciri khas… Lanjutkan membaca Mentan RI Tetapkan Samosir Daerah Endemik dan Sumber Bibit Kambing Putih

Workshop Pemkab Samosir, Pengelolaan Perairan Danau Toba Berkelanjutan

Samosir (Indigonews) – Pemerintahan Kabupaten Samosir melaksanakan kegiatan Pelatihan Teknik Budidaya Perikanan, Pengenalan Produk Sehat dan Halal dan Workshop Pengelolaan Perairan Berkelanlanjutan. Bupati Samosir yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Drs. Jabiat Sagala, M. Hum didampingi oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Ir. Saul Situmorang yang juga sebagai Direktur Technopark Samosir membuka secara resmi acara Pelatihan Teknik… Lanjutkan membaca Workshop Pemkab Samosir, Pengelolaan Perairan Danau Toba Berkelanjutan