Tobasa (Indigonews) – Setelah yang disebut sebagai tergugat II Elfida Sitorus menolak sidang lapangan atas gugatan Dirman Sirait, Ketua Majelis Hakim Paul Marpaung SH.MH yang juga menjabat sebagai Ketua Pengadilan Negeri (PN) Balige, dilokasi sidang lapangan pda hari Jumat (28/09/2018) menawarkan dan menyampaika surat gugatan Dirman Sirait kepada tergugat II dengan tujuan supaya memberikan jawaban… Lanjutkan membaca Sidang Lapangan Tidak Prosedural Ditolak Tergugat, Malah Kepala PN Balige “Bak Tak Berdosa” Sampaikan Surat Pemberitahuan Gugatan Usai Sidang
Kategori: Regional
Pemerintah Respon Aspirasi dan Beri Solusi Peternak Ayam Petelur
Blitar (Indigonews) – Pemerintah merespon aspirasi petani peternak ayam layer (petelur) mandiri yang mengeluhkan perkembangan harga jagung untuk pakan. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Dirjen PKH), I Ketut Diarmita dan Dirjen Tanaman Pangan (TP), Sumardjo Gatot Irianto dan tim dari Kementan langsung turun ke lapangan, melakukan pertemuan dengan peternak ayam petelur mandiri di Kabupaten… Lanjutkan membaca Pemerintah Respon Aspirasi dan Beri Solusi Peternak Ayam Petelur
Dinas PU-PR Samosir Diminta Hentikan Proyek Penataan Pantai
Samosir (Indigonews) – Proyek penataan pantai dijalan Putri Lopian, Desa Pardomuan I, Kecamatan Pangururan, Kabupaten Samosir, Sumatera Utara dibawah tanggung jawab Dinas PU-PR diminta untuk dihentikan sementara, karena bisa menjadi bias bagi masyarakat Samosir serta diduga hanya untuk pondasi bahkan menguntungkan hotel Dainang. “Pembahasan awal di Badan Anggaran (Banggar) dengan Dinas PU-PR telah sepakat dengan… Lanjutkan membaca Dinas PU-PR Samosir Diminta Hentikan Proyek Penataan Pantai
Nawi Ismail Putra Desa Keritang Sejuta Motivasi Perubahan
Riau (Indigonews) – Sosok pemuda berjiwa humoris, natural dan religius asli putra Desa Nusantara Jaya, Kecamatan Keritang, Kabupaten Indragiri Hilir, Provinsi Riau yang ingin hadir di tengah masyarakat untuk membawa perubahan mental serta vokal menyuarakan anti narkoba. Nawi Ismail, lahir di pebenaan salah satu dusun terpencil dibilangan kecamatan keritang 27 Juni 1986 silam, mulai berkiprah… Lanjutkan membaca Nawi Ismail Putra Desa Keritang Sejuta Motivasi Perubahan
Petani Bawang Merah Riau Terapkan Budidaya Ramah Lingkungan
Riau (Indigonews) – Budidaya bawang merah di Provinsi Riau mulai bergeliat. Sejumlah daerah mulai mengembangkannya, seperti di Kota Pekanbaru, Kampar, dan Siak. Hal tersebut efek dari Program Upaya Khusus (Upsus) Bawang Merah dan Cabai yang dilakukan Dinas Pertanian provinsi dan kabupaten/kota. Balai Proteksi Tanaman Pangan dan Hortikultultura (BPTPH) pun membantu terkait pengawalan dan pendampingan program.… Lanjutkan membaca Petani Bawang Merah Riau Terapkan Budidaya Ramah Lingkungan
BI Pematangsiantar Resmikan Pembentukan Klaster dan Panen Bawang Merah di Batubara
Batubara (Indigonews) – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Pematangsiantar melaksanakan peresmian dan pembentukan klaster bawang merah di Desa Lubuk Cuik, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batubara, Selasa (16/10) kemaren. Selain acara gunting pita, juga disertai panen demplot bawang merah buah kerja dari kelompok tani binaan yaitu kelompok tani Makmur dan Abadi. Pada program penanaman bawang merah konsumsi… Lanjutkan membaca BI Pematangsiantar Resmikan Pembentukan Klaster dan Panen Bawang Merah di Batubara
Polsek Medan Helvetia Dampingi Camat bongkar Reklame dan Tertib PKL
Medan (Indigonews) – Sebelum melaksanakan pembongkaran papan reklame tanpa izin serta penertiban pedagang kaki lima (PKL) dan para pelaku penjual kartu perdana paket internet menggunakan mobik, muspika kecamatan Medan Helvetia beserta kelurahan Sei Sekambing C II, Rabu (17/10/2018) pukul 09.00Wib. Kapolsek Medan Helvetia, Kompol. Hj. Trila Murni. SH didampingi Sekcam Medan Helvetia, Andi Mario Siregar langsung… Lanjutkan membaca Polsek Medan Helvetia Dampingi Camat bongkar Reklame dan Tertib PKL
Sejumlah PJU dan Kapolres se Wilkum Polda Sumut Mutasi dan Rotasi
Medan (Indigonews) – Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Pol Tito Karnavian melakukan mutasi terhadap 495 perwira tinggi (pati) dan perwira menengah (pamen) di lingkungan Polri. Dalam Surat Telegram Nomor ST/2593-2598/X/KEP/2018 tertanggal 14 Oktober 2018, Beberapa Pejabat Utama dan Kapolres jajaran Polda Sumut dimutasi. Diantaranya, Kombes Pol Toga Habinsaran Panjaitan selaku Dirreskrimsus Polda Sumut diangkat… Lanjutkan membaca Sejumlah PJU dan Kapolres se Wilkum Polda Sumut Mutasi dan Rotasi
Bahh…!!! PN Balige “Main Rambo” Sidang Lapangan Tanpa Pemberitahuan Kepada Tergugat
Balige (Indigonews) – Perkara perdata atas sebidang lahan di Pengadilan Negeri Balige sesuai No 35/2018 atas nama Penggugat Dirman Sirait, sebagai tergugat I Soritua Maurung dan tergugat II Elfrida Sitorus, menjadi perbincangan di tengah-tengah masyarakat Kabupaten Tobasa, khususnya daerah Kecamatan Ajibata, dimana pihak tergugat I dan II tidak terima lahannya di ukur pada sidang lapangan. “Kami tidak… Lanjutkan membaca Bahh…!!! PN Balige “Main Rambo” Sidang Lapangan Tanpa Pemberitahuan Kepada Tergugat
Polres Samosir Gelar Deklarasi Damai Peleg & Pilpres 2019
Samosir (Indigonews) – Polres Samosir menggelar deklarasi pemilu damai untuk menghadapi Pemilihan legislatif (Pileg) dan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 yang aman, damai dan sejuk bertempat di aula Wira Satya Polres Samosir, Provinsi Sumatera Utara, Selasa (16/10/2018). Deklarasi pemilu damai turut dihadiri Bupati Samosir, Drs Rapidin Simbolon, Wakil Bupati Samosir Ir Juang Sinaga, Kapolres Samosir AKBP Agus… Lanjutkan membaca Polres Samosir Gelar Deklarasi Damai Peleg & Pilpres 2019