TNI Gotong Royong Massal Sambut MTQ Nasional ke 27 Tahun 2018

Medan (Indigonews) – Kasdam I/BB Brigjen TNI Hassanudin, SIP meninjau persiapan pelaksanaan MTQ yang akan dilaksanakan Pada tanggal 4 sd 13 Oktober 2018 di Gedung Serba Guna Jalan Pancing Medan, Sabtu(29/9/2018). Kasdam I/BB menyampaikan gotong royong Massal dilaksanakan untuk menyambut MTQ Ke-27 Tahun 2018 dan memberikan kenyamanan bersama dalam pelaksanaan nantinya, Kegiatan Gotong royong massal… Lanjutkan membaca TNI Gotong Royong Massal Sambut MTQ Nasional ke 27 Tahun 2018

Jalin Kerjasama, BPSI Silaturahmi Dengan Pekerja

Medan (Indigonews) – Dewan Pengurus Pusat Bela Pekerja Seluruh Indonesia (DPP BPSI) bersilaturahmi dengan puluhan perwakilan pekerja Kabupaten Langkat dan Kabupaten Deli Serdang guna jalin kerjasama  di Resto Tahu Sumedang, Tanjung Morawa, Minggu (30/9/2018). Pertemuan yang penuh keakraban dan sangat sederha tersebut langsung dihadiri Ketua Umum BPSI, Romualdo Panjaitan S.Kom, Sekretaris jenderal Sakti Kayanuddin Tambunan, Bendaraha Umun… Lanjutkan membaca Jalin Kerjasama, BPSI Silaturahmi Dengan Pekerja

Menjadikan Portal PPID sebagai Gerbang Pemberian Informasi dan Dokumentasi

  Bogor (Indigonews) – Ditjen Hortikultura mengadakan Rapat Koordinasi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) bertempat di Bogor 26 – 28 September 2018. Kegiatan ini bertemakan “Pengembangan dan Pemutakhiran Informasi Publik pada Website Ditjen Hortikultura”. Membuka acara, Sekretaris Ditjen Hortikultura, Liliek Srie Utami menyampaikan bahwa sumber daya manusia (SDM) menjadi unsur penting guna memajukan website… Lanjutkan membaca Menjadikan Portal PPID sebagai Gerbang Pemberian Informasi dan Dokumentasi

Gawat…!!! Peredaran Sabu “Indragiri Hulu” di Kendalikan dari Dalam Rutan kelas ll B Rengat

Riau (Indigonews) – Kepala Rutan Kelas ll B Rengat Kabupaten Indragiri Hulu, Bejo akhirnya berhasil menangkap dua orang bandar narkoba yang selama ini beredar di Rutan kelas ll B Rengat Barat Inhu. Kapolres Indragiri hulu melalui Paur Humas, IPTU Juraidi mengatakan kepada wartawan, Berdasarkan Laporan Polisi No : LP / 148 / IX / 2018… Lanjutkan membaca Gawat…!!! Peredaran Sabu “Indragiri Hulu” di Kendalikan dari Dalam Rutan kelas ll B Rengat

Miduk Diamankan Reskrim Polsek Sidamanik

Simalungun (Indigonews) – Reskrim Polsek Sidamanik amankan supir angkot sinar siantar, Miduk Ericson Tampubol (38) warga jalan Mangga Ujung Kelurahan Mekar Nauli Kecamatan Siantar Selatan Kota Pematangsiantar, Kamis (27/9/2018) pukul 16.30Wib. Penangkapan tersangka penyalahgunaan narkotika jenis sabu, berawal dari informasi bahwa tersangka dengan mengendarai angkot telah bertolak dari kota Pematangsiantar menunu sidamanik, kemudian Tim Reskrim… Lanjutkan membaca Miduk Diamankan Reskrim Polsek Sidamanik

Kementan Dorong Pemanfaatan Industri 4.0 Sektor Pertanian

Tangsel (Indigonews) – Pertanian tak mungkin bisa mencukupi kebutuhan penduduk yang terus bertambah tanpa teknologi. Kementerian Pertanian (Kementan) berinisiatif menggenjot produktivitas pertanian dengan meluncurkan Revolusi Industri 4.0 di bidang pertanian untuk menjawab tantangan. “Dunia saat ini telah memasuki era revolusi industri yang ke-empat atau disebut juga Industri 4.0, ditandai dengan penggunaan mesin-mesin otomasi yang terintegrasi… Lanjutkan membaca Kementan Dorong Pemanfaatan Industri 4.0 Sektor Pertanian

Pedagang Pasar Petisah Medan Keluhkan Sepi Pengunjung

Medan (Indigonews) – Pedangan pasar Petisah Medan mengeluh, dimana belakangan bahkan 2 pekan sepi pembeli, disinyalir dampak naiknya dollar dan semakin merosotnya perekonomian. Minimnya pengunjung sangat berdampak kepada penghasilan para pedagang yg kian hari kian menepis seperti yang di ungkapkan salah satu pedangan kain Sarjono menjelaskan bahwa 2minggu belakangan semua pedagang Pasar sangat mengeluh, jumat (28/09/2018).… Lanjutkan membaca Pedagang Pasar Petisah Medan Keluhkan Sepi Pengunjung

Pedagang Pasar Sei Kambing Medan Tolak Penggusuran Tak Manusiawi

Medan (Indigonews) – Pedagang kaki lima (PKL) Pasar Sei Sikambing Kota Medan mengeluhkan terkait pengusuran secara tidak manusiawi. Seorang pedagang sayur mengaku bernama Rotua Manalu (52) menjelaskan kalau pedagang melanggar aturan sehingga menyebabkan pengguna jalan terganggu wajar di gusur. Namun kalau pedagang memakai emperan ruko dan di ijinkan oleh pemilik dan tetap digusur namanya tidak… Lanjutkan membaca Pedagang Pasar Sei Kambing Medan Tolak Penggusuran Tak Manusiawi

65.000 Rakyat Indonesia Inginkan Edy Rahmayadi Mundur Dari Ketua PSSI

Sumut (Indigonews) – Penandatangan petisi online di change.org yang menuntut Edy Rahmayadi mundur dari jabatannya sebagai Ketua Umun Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) terus bertambah. Hingga hari ini, Rabu (26/9/2018) pukul 20.00 WIB, penandatangan petisi  telah mencapai 65.000 lebih tanda tangan. Petisi yang dimulai oleh Emerson Yuntho dengan judul “Edy harus mundur sebagai Ketua Umum… Lanjutkan membaca 65.000 Rakyat Indonesia Inginkan Edy Rahmayadi Mundur Dari Ketua PSSI

Gerakan Sejuta Petani, Wagub Jabar Laksanakan Tanam Jagung

Jabar (Indigonews) – Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum dalam misi “Gerakan Sejuta Petani Muda”, melakukan kegiatan Tanam Jagung Seluas 4.275 Ha, bersama Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman, di Lingkungan Masjid Al-Jabbar, Desa Karangwangi Kec. Mekarmukti Kabupaten Garut, Rabu (26/9/18). Penanaman jagung ini merupakan rangkaian kegiatan Indonesian Agriculture Festival and Camp, yang diikuti para pemuda… Lanjutkan membaca Gerakan Sejuta Petani, Wagub Jabar Laksanakan Tanam Jagung